REKONFIGURASI JTR AKIBAT TINGGINYA RUGI DAYA DAN JATUH TEGANGAN PADA AREA BTN HAMZY DAN BTN ANTARA

Kurniawati Naim, Naelly Muhtar, Nurismawati Nurismawati, Irvan Setiawan
{"title":"REKONFIGURASI JTR AKIBAT TINGGINYA RUGI DAYA DAN JATUH TEGANGAN PADA AREA BTN HAMZY DAN BTN ANTARA","authors":"Kurniawati Naim, Naelly Muhtar, Nurismawati Nurismawati, Irvan Setiawan","doi":"10.31963/ELEKTERIKA.V14I2.1218","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui rugi daya dan jatuh tegangan pada BTN Hamzy dan BTN Antara serta cara merekonfigurasi JTR pada kedua BTN tersebut. Rugi daya dan jatuh tegangan pada sistem tenaga listrik khususnya pada jaringan distribusi merupakan suatu hal yang tidak bisa di hindari, namun dapat di minimalisir dengan cara-cara tertentu. Langkah pertama dalam penelitian ini adalah studi literature yang berkaitan dengan rugi daya dan jatuh tegangan. Kedua adalah melakukan pengukuran langsung di lapangan yaitu pada GT.IPT.001 dan GT.IPT.002 untuk BTN Hamzy dan GT.IPT.003 untuk BTN Antara. Ketiga ialah menghitung rugi daya dan jatuh tegangan serta merekonfigurasi JTR pada BTN Hamzy dan BTN Antara agar bisa meminimalisir rugi daya dan jatuh tegangan. Dari hasil penelitian di peroleh Jatuh Tegangan pada BTN Hamzy sebesar 31,14 V sedangkan pada BTN Antara sebesar 20,69 V. Rugi Daya pada BTN Hamzy sebesar 6.645,12 W sedangkan pada BTN Antara sebesar 2.214,99 W. pengukuran pada pukul 19.11 WITA. Upaya meminimalisir rugi daya dan jatuh tegangan (losses) dengan menambahkan trafo sisipan atau dengan cara penyeimbangan beban transformator sehingga daya dan tegangan yang di salurkan kepada konsumen efektif dan efisien serta sesuai standar.","PeriodicalId":316017,"journal":{"name":"Jurnal Teknologi Elekterika","volume":"49 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2017-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Teknologi Elekterika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31963/ELEKTERIKA.V14I2.1218","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui rugi daya dan jatuh tegangan pada BTN Hamzy dan BTN Antara serta cara merekonfigurasi JTR pada kedua BTN tersebut. Rugi daya dan jatuh tegangan pada sistem tenaga listrik khususnya pada jaringan distribusi merupakan suatu hal yang tidak bisa di hindari, namun dapat di minimalisir dengan cara-cara tertentu. Langkah pertama dalam penelitian ini adalah studi literature yang berkaitan dengan rugi daya dan jatuh tegangan. Kedua adalah melakukan pengukuran langsung di lapangan yaitu pada GT.IPT.001 dan GT.IPT.002 untuk BTN Hamzy dan GT.IPT.003 untuk BTN Antara. Ketiga ialah menghitung rugi daya dan jatuh tegangan serta merekonfigurasi JTR pada BTN Hamzy dan BTN Antara agar bisa meminimalisir rugi daya dan jatuh tegangan. Dari hasil penelitian di peroleh Jatuh Tegangan pada BTN Hamzy sebesar 31,14 V sedangkan pada BTN Antara sebesar 20,69 V. Rugi Daya pada BTN Hamzy sebesar 6.645,12 W sedangkan pada BTN Antara sebesar 2.214,99 W. pengukuran pada pukul 19.11 WITA. Upaya meminimalisir rugi daya dan jatuh tegangan (losses) dengan menambahkan trafo sisipan atau dengan cara penyeimbangan beban transformator sehingga daya dan tegangan yang di salurkan kepada konsumen efektif dan efisien serta sesuai standar.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
由于大量的电力损失和BTN区域和BTN之间的停电而重新配置JTR
本研究的目的是确定BTN Hamzy和BTN在以及如何在两个BTN中重新配置JTR之间的电压损失和下降。电力损失和电力系统,尤其是配送网络,是不可避免的,但可能会以某种方式最小化。本研究的第一步是与电力损失和掉落有关的文学研究。第二是在GT IPT上进行现场测量。001和GT。002到BTN和GT。003中间的BTN。第三是计算功率损失和电压下降,并在BTN Hamzy和BTN之间重新配置JTR,以最小化功率损失和电压下降。研究结果显示,BTN Hamzy的电压是31.14万V,而BTN的电压是2069万。Hamzy BTN的功率为6645.12 W,而BTN的损耗为2,21499 W, WITA时间为19.11小时。通过增加插入变压器或使变压器负载平衡,使有效和有效地输送给消费者的电压和电压达到最低的损失和下降(losses)。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Perancangan Sistem Human Machine Interface (HMI) untuk Monitoring Daya Sinkronisasi Paralel Genset Sistem Kendali Hidrogen Pada HCl Burner Menggunakan Controller Yokogawa Pengujian Long-Short Term Memory (LSTM) Pada Prediksi Trafik Lalu Lintas Menggunakan Multi Server Analisis Efisiensi Generator Pada GT21 Blok 2 Pembangkit Listrik Tenaga Gas Dan Uap PT. CEPA Sengkang Analasis Penerapan Teknologi Traffic Steering SD-WAN Menggunakan Perangkat FortiGate
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1