UPAYA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMAHAMI DAN MENJELASKAN TEKS EKSPLANASI DENGAN MENERAPKAN METODE PEMBELAJARAN PRACTICE-THEORY PADA SISWA KELAS 6 SD NEGERI NGAGELREJO V/400 SURABAYA

Frida Istaria, Novalina Eka H
{"title":"UPAYA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN MEMAHAMI DAN MENJELASKAN TEKS EKSPLANASI DENGAN MENERAPKAN METODE PEMBELAJARAN PRACTICE-THEORY PADA SISWA KELAS 6 SD NEGERI NGAGELREJO V/400 SURABAYA","authors":"Frida Istaria, Novalina Eka H","doi":"10.26740/eds.v6n1.p89-97","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Belajar dalam perspektif pendidikan formal dimaknai sebagai proses yang terjadi pada diri setiap orang selama hidupnya dan berjalan secara kompleks. Dimana, dalam setiap kegiatan belajar, di dalamnya akan terjadi aktifitas yang dilakukan secara sengaja dengan maksud mentransformasikan ilmu pengetahuan, nilai-nilai sosial budaya sekaligus norma-normanya dari generasi ke generasi agar tetap terlestarikan. Proses belajar itu terjadi karena adanya interaksi antara seseorang dengan lingkungannya. Oleh karena itu, belajar dapat terjadi kapan dan dimana saja. Ini bisa dibuktikan dengan berubahnya tingkah laku seseorang yang bisa terjadi pada tingkatan pengetahuan, keterampilan, atau sikapnya. Nilai-nilai kultural dapat secara efektif terimplementasikan apabila siswa memiliki kemampuan memahami dan menjelaskan. Dua kemampuan tersebut adalah kemampuan dasar untuk mengupayakan adanya pengembangan pengetahuan dan pelestarian budaya pendidikan yang pada dasawarsa ini seakan hilang. Oleh karenanya penerapan metode pembelajaran kontekstual, yang dalam penelitian ini adalah metode pembelajaran Practice-Theory, menjadi penting.","PeriodicalId":395589,"journal":{"name":"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar","volume":"7 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26740/eds.v6n1.p89-97","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Belajar dalam perspektif pendidikan formal dimaknai sebagai proses yang terjadi pada diri setiap orang selama hidupnya dan berjalan secara kompleks. Dimana, dalam setiap kegiatan belajar, di dalamnya akan terjadi aktifitas yang dilakukan secara sengaja dengan maksud mentransformasikan ilmu pengetahuan, nilai-nilai sosial budaya sekaligus norma-normanya dari generasi ke generasi agar tetap terlestarikan. Proses belajar itu terjadi karena adanya interaksi antara seseorang dengan lingkungannya. Oleh karena itu, belajar dapat terjadi kapan dan dimana saja. Ini bisa dibuktikan dengan berubahnya tingkah laku seseorang yang bisa terjadi pada tingkatan pengetahuan, keterampilan, atau sikapnya. Nilai-nilai kultural dapat secara efektif terimplementasikan apabila siswa memiliki kemampuan memahami dan menjelaskan. Dua kemampuan tersebut adalah kemampuan dasar untuk mengupayakan adanya pengembangan pengetahuan dan pelestarian budaya pendidikan yang pada dasawarsa ini seakan hilang. Oleh karenanya penerapan metode pembelajaran kontekstual, yang dalam penelitian ini adalah metode pembelajaran Practice-Theory, menjadi penting.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
通过将实践理论学习方法应用于国家NGAGELREJO V/400泗水的学生,提高理解和解释文本的能力
从正规教育的角度来看,学习是每个人一生中都会遇到的复杂过程。在每一项学习活动中,都有蓄意改变科学、社会文化价值观和价值观代代相传的活动。学习的过程是一个人与环境之间的互动。因此,学习可以发生在任何时间和地点。这可以通过一个人可能在知识、技能或态度上的改变来证明。如果学生有理解和解释的能力,文化价值可以有效地实施。这两种能力是寻求知识发展和保护教育文化的基本能力。因此,语境学习方法的应用,在本研究中是实践学习方法,变得至关重要。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGEMBANGAN MODUL PEMBELAJARAN MATEMATIKA BERBASIS PEMECAHAN MASALAH MENURUT TEORI POLYA BERBANTUAN CANVA UNTUK MENGEFEKTIFKAN PEMBELAJARAN STATISTIKA PADA SISWA KELAS VI DI SDN PARE 2 KEDIRI MEDIA YOUTUBE TERHADAP HASIL BELAJAR IPA MATERI GRAVITASI BUMI KELAS IV SEKOLAH DASAR PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERHADAP NILAI KARAKTER KEBHINNEKAAN GLOBAL DALAM KURIKULUM MERDEKA MATA PELAJARAN PPKN UNIT 3 SISWA KELAS IV SDN SEKARPUTIH 2 BONDOWOSO PENGARUH MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING BERBASIS ISPRING SUITE TERHADAP KEMAMPUAN BERPIKIR KRITIS SISWA SEKOLAH DASAR PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN BERDIFERENSIASI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MUATAN PELAJARAN IPS DI KELAS IV SD NEGERI 2 PISANG KABUPATEN NGANJUK
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1