Pengaruh Permainan Tradisional Bebentengan Berbasis Socratic Method Terhadap Peningkatan Karakter Humanity Siswa di Sekolah Dasar

A. Nuraeni, Lutfia Nur
{"title":"Pengaruh Permainan Tradisional Bebentengan Berbasis Socratic Method Terhadap Peningkatan Karakter Humanity Siswa di Sekolah Dasar","authors":"A. Nuraeni, Lutfia Nur","doi":"10.47709/educendikia.v2i02.1653","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Perkembangan teknologi membawa dampak yang sangat berpengaruh terhadap generasi muda bangsa Indonesia. Salah satu dampak dari perkembangan teknologi yaitu berkurangnya nilai moral pada diri anak. Dimana pada zaman sekarang anak mulai meniru konten-konten yang kurang baik dan memanfaatkan teknologi dengan kurang bijak. Untuk menghindari peristiwa tersebut, maka diperlukan pendidikan karakter terhadap anak sejak dini. Masa anak merupakan masa bermain, sehingga melalui permainan tradisional akan mempermudah terbentuknya karakter yang baik bagi anak. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Quasi Eksperimen dengan desain penelitian Nonequivalent Control Group Desain. Dari analisis data melalui uji hipotesis (uji paired sample t-test) diperoleh hasil dari kelas eksperimen diperoleh nilai signifikasi 0,000 kurang dari 0,05 atau dapat dinyatakan bahwa 0,000<0,05 sehingga setelah diberikan perlakuan berupa permainan tradisional bebentengan berbasis socratic method pada kelas eksperimen terdapat peningkatan yang signifikan pada hasil pretest dan posttest siswa. Sedangkan pada kelas kontrol diperoleh nilai signifikasi 0,012 kurang dari 0,05 atau dapat dinyatakan bahwa 0,012<0,05 sehingga setelah diberikan perlakuan berupa permainan tradisional bebentengan secara konvensional pada kelas kontrol terdapat peningkatan yang signifikan pada hasil pretest dan posttest siswa. Permainan tradisional bebentengan berbasis socratic method memberi pengaruh terhadap peningkatan karakter humanity siswa","PeriodicalId":435811,"journal":{"name":"Edu Cendikia: Jurnal Ilmiah Kependidikan","volume":"31 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-08-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Edu Cendikia: Jurnal Ilmiah Kependidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47709/educendikia.v2i02.1653","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Perkembangan teknologi membawa dampak yang sangat berpengaruh terhadap generasi muda bangsa Indonesia. Salah satu dampak dari perkembangan teknologi yaitu berkurangnya nilai moral pada diri anak. Dimana pada zaman sekarang anak mulai meniru konten-konten yang kurang baik dan memanfaatkan teknologi dengan kurang bijak. Untuk menghindari peristiwa tersebut, maka diperlukan pendidikan karakter terhadap anak sejak dini. Masa anak merupakan masa bermain, sehingga melalui permainan tradisional akan mempermudah terbentuknya karakter yang baik bagi anak. Penelitian ini menggunakan metode penelitian Quasi Eksperimen dengan desain penelitian Nonequivalent Control Group Desain. Dari analisis data melalui uji hipotesis (uji paired sample t-test) diperoleh hasil dari kelas eksperimen diperoleh nilai signifikasi 0,000 kurang dari 0,05 atau dapat dinyatakan bahwa 0,000<0,05 sehingga setelah diberikan perlakuan berupa permainan tradisional bebentengan berbasis socratic method pada kelas eksperimen terdapat peningkatan yang signifikan pada hasil pretest dan posttest siswa. Sedangkan pada kelas kontrol diperoleh nilai signifikasi 0,012 kurang dari 0,05 atau dapat dinyatakan bahwa 0,012<0,05 sehingga setelah diberikan perlakuan berupa permainan tradisional bebentengan secara konvensional pada kelas kontrol terdapat peningkatan yang signifikan pada hasil pretest dan posttest siswa. Permainan tradisional bebentengan berbasis socratic method memberi pengaruh terhadap peningkatan karakter humanity siswa
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
传统的基于苏格拉底方法论的防御策略对小学里人性学生的塑造产生了影响
技术发展给印尼的年轻一代带来了巨大的影响。技术发展的影响之一是降低儿童的道德价值。如今,孩子们开始模仿不好的内容,不明智地使用技术。为了避免这样的事件,必须从小培养儿童的性格。孩子的成长是一种游戏,通过传统的游戏可以让孩子更好地塑造他们的性格。本研究采用采用非equivalent研究控制组设计的实验Quasi研究方法。从数据分析测试假设(paired t-test)课程的实验结果获得样本signifikasi万值小于0。05或能够给予的待遇后,据说万< 0。05 bebentengan基于传统游戏类的一个方法有显著的增加实验前测的结果和posttest学生。虽然在控制类中获得了0.012的重要性,小于0.05,或者可以指出0.012 < 0.05,因此,在传统的控制类游戏之后,在前期和后期学生的成绩明显增加了。以苏格拉底的方法为基础的传统防御游戏对学生的人性塑造产生了影响
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Pengembangan Indikator Pembelajaran Aktif, Inovatif, Komunikatif, Efektif, dan Menyenangkan untuk Meningkatkan Minat dan Motivasi Belajar Siswa Pengaruh Literasi Keuangan dan Gaya Hidup terhadap Perilaku Konsumtif pada Siswa Kelas XI Akuntansi dan Keuangan Lembaga SMK Negeri 1 Pematangsiantar Pengembangan Media Pembelajaran Powerpoint Interaktif terhadap Hasil Belajar Siswa Kelas XI IPA SMA Negeri 4 Pematangsiantar Analisis Kebutuhan Pengelolaan Tenaga Administrasi Madrasah Gambaran Telur Cacing Gelang (Ascaris Lumbricoides) pada Usia 0-75 Tahun dengan Dugaan Ascariasis
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1