ANALISIS KEPUASAN PESERTA BPJS KESEHATAN TERHADAP PELAYANAN ANTENATAL CARE DI PUSKESMAS SIRNAJAYA KABUPATEN BEKASI TAHUN 2022

None Nurlaela, None Achmad Fauzi
{"title":"ANALISIS KEPUASAN PESERTA BPJS KESEHATAN TERHADAP PELAYANAN ANTENATAL CARE DI PUSKESMAS SIRNAJAYA KABUPATEN BEKASI TAHUN 2022","authors":"None Nurlaela, None Achmad Fauzi","doi":"10.33023/jikep.v9i4.1608","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendahuluan: Berdasarkan hasil uji pendahuluan yang dilakukan di Puskesmas Sirnajaya tahun 2022 menunjukan dari 10 ibu hamil peserta BPJS 6 orang (60%) mengatakan tidak puas dengan pelayanan Antenatal Care yang diberikan dan 4 orang (40%) lainnya menyatakan puas terhadap pelayanan Antenatal Care yang diberikan, maka tujuan dari penelitian ini adalah diketahuinya Analisis Kepuasan Pasien BPJS Kesehatan terhadap pelayanan Antenatal Care di Puskesmas Sirnajaya Kabupaten Bekasi Tahun 2022. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan desain potong lintang. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah seluruh pasien ibu hamil peserta BPJS Kesehatan yang berkunjung untuk mendapatkan pelayanan Antenatal Care mulai dari kunjungan K1 sampai dengan kunjungan K4 di Puskesmas Sirnajaya Kabupaten Bekasi sebanyak 79 respoden. Hasil penelitian didapatkan mayoritas pasien puas sebanyak 45 responden (57%), Ada hubungan Keandalan (nilai p=0.004), Ada hubungan Ketanggapan (nilai p=0.013), Ada hubungan Kepastian/ Jaminan (nilai p=0.035), Ada Hubungan Empati (nilai p=0,021), Ada hubungan Sarana (nilai p = 0.009).","PeriodicalId":476249,"journal":{"name":"Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing)","volume":"17 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-08-23","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Ilmiah Keperawatan (Scientific Journal of Nursing)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33023/jikep.v9i4.1608","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pendahuluan: Berdasarkan hasil uji pendahuluan yang dilakukan di Puskesmas Sirnajaya tahun 2022 menunjukan dari 10 ibu hamil peserta BPJS 6 orang (60%) mengatakan tidak puas dengan pelayanan Antenatal Care yang diberikan dan 4 orang (40%) lainnya menyatakan puas terhadap pelayanan Antenatal Care yang diberikan, maka tujuan dari penelitian ini adalah diketahuinya Analisis Kepuasan Pasien BPJS Kesehatan terhadap pelayanan Antenatal Care di Puskesmas Sirnajaya Kabupaten Bekasi Tahun 2022. Metode: Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan desain potong lintang. Populasi dan sampel dalam penelitian ini adalah seluruh pasien ibu hamil peserta BPJS Kesehatan yang berkunjung untuk mendapatkan pelayanan Antenatal Care mulai dari kunjungan K1 sampai dengan kunjungan K4 di Puskesmas Sirnajaya Kabupaten Bekasi sebanyak 79 respoden. Hasil penelitian didapatkan mayoritas pasien puas sebanyak 45 responden (57%), Ada hubungan Keandalan (nilai p=0.004), Ada hubungan Ketanggapan (nilai p=0.013), Ada hubungan Kepastian/ Jaminan (nilai p=0.035), Ada Hubungan Empati (nilai p=0,021), Ada hubungan Sarana (nilai p = 0.009).
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
2022年,BPJS参与者对医用产前护理服务的满意度分析
引言:根据在诊所进行的初步试验结果Sirnajaya 2022年展示的10名孕妇参与者排队6人(60%)说提供的产前护理服务不满意和其他4人(40%)宣布对提供的产前护理服务的满意,那么他研究的目的是分析社会服务病人健康诊所的产前护理服务满意度Sirnajaya Bekasi 2022年的摄政。方法:本研究是一种有切割纬度设计的描述性研究。本研究的总体和样本包括访问BPJS健康参与者寻求产前护理服务的所有孕妇患者,从K1访问到K4访问别西区,共79次respoden。研究获得了大多数满意的45名患者(57%)、可靠性关系(p=0.004)、归纳关系(p=0.013)、确定性/保证关系(p=0.035)、同理心关系(p= 0.021)、工具关系(p= 0.009)。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGARUH SMARTPHONE-BASED APPLICATION TERHADAP KEPATUHAN PENGOBATAN PASIEN DENGAN PENYAKIT JANTUNG KORONER (PJK) DI RUMAH SAKIT SWASTA TIPE A KOTA BANDUNG PATOLOGI DAN PATOFISIOLOGI PENYAKIT AUTOIMUN : INFLAMMATORY BOWEL DISEASE LITERATURE REVIEW: HUBUNGAN DIABETES MELITUS DENGAN KEJADIAN GAGAL GINJAL KRONIK PENGALAMAN PRAKTIK KLINIS MAHASISWA KEPERAWATAN DI INTENSIVE CARE UNIT (ICU): STUDI KUALITATIF HUBUNGAN ANTARA TUGAS PERKEMBANGAN KELUARGA DAN TUGAS PERKEMBANGAN REMAJA DENGAN PERILAKU AGRESIF DI SMP NEGERI 2 PUNGGELAN
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:604180095
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1