{"title":"PENGARUH CITRA MEREK, HARGA, DAN KUALITAS PRODUK TERHADAP MINAT BELI PRODUK SUNSCREEN “MEREK AZARINE” (Pada Generasi Z Bekasi)","authors":"Shofi Sutji Awalya, Widi Winarso, Haryudi Anas","doi":"10.55681/economina.v2i10.895","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui secara simultan dan parsial dari variabel bebas yaitu, Citra Merek, Harga, dan Kuallitas Produk, variabel terikat Minat Beli. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, yang dimana dalan penelitian ini menggunakan perhitungan Purposive Sampling dengan rumus Hair. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen dari produk sunscreen Azarine dengan sampel 170 responden. Berdasarkan hasil dari penelitian ini, dalam uji pasrsial (T) variabel Citra Merek memiliki pengaruh posiitif secara parsial terhadap Minat Beli dengan nilai 3.846 (t-hitung) > 1.974 (t-tabel) dengan nilai signifikansi 0.000 < 0.05. Variabel Harga memiliki pengaruh positif terhadap Minat Beli dengan nilai (t-hitung) sebesar 5.019 > 1.974 (t-tabel) dengan nilai signifikansi 0.000 > 0.05 da variabel Kualitas Produk memiliki pengaruh positif secara parsial terhadap Minat Beli dengan nilai 5.358 (t-hitung) > 1.947 (t-tabel) dengan nilai signifikansi 0.000 < 0.05. Selanjutnya dalam uji simultan (f) Variabel Citra Merek, Harga dan Kualitas Produk secara simultan berpengaruh positif terhadap Variabel Minat Beli dengan nilai (f-hitung) sebesar 89.335 > 2.66 (f-tabel) dengan nilai signifikan 0.000 < 0.05. Kemudian uji determinasi (R2) dihasilkan bahwa kolerasi antara tiga variabel variabel Citra Merek (X1), Harga (X2) dan Kualitas Produk (X3) terhadap Minat Beli (Y) sebesar 61.1%.","PeriodicalId":418931,"journal":{"name":"JURNAL ECONOMINA","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL ECONOMINA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55681/economina.v2i10.895","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini dilakukan bertujuan untuk mengetahui secara simultan dan parsial dari variabel bebas yaitu, Citra Merek, Harga, dan Kuallitas Produk, variabel terikat Minat Beli. Metode yang digunakan pada penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, yang dimana dalan penelitian ini menggunakan perhitungan Purposive Sampling dengan rumus Hair. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen dari produk sunscreen Azarine dengan sampel 170 responden. Berdasarkan hasil dari penelitian ini, dalam uji pasrsial (T) variabel Citra Merek memiliki pengaruh posiitif secara parsial terhadap Minat Beli dengan nilai 3.846 (t-hitung) > 1.974 (t-tabel) dengan nilai signifikansi 0.000 < 0.05. Variabel Harga memiliki pengaruh positif terhadap Minat Beli dengan nilai (t-hitung) sebesar 5.019 > 1.974 (t-tabel) dengan nilai signifikansi 0.000 > 0.05 da variabel Kualitas Produk memiliki pengaruh positif secara parsial terhadap Minat Beli dengan nilai 5.358 (t-hitung) > 1.947 (t-tabel) dengan nilai signifikansi 0.000 < 0.05. Selanjutnya dalam uji simultan (f) Variabel Citra Merek, Harga dan Kualitas Produk secara simultan berpengaruh positif terhadap Variabel Minat Beli dengan nilai (f-hitung) sebesar 89.335 > 2.66 (f-tabel) dengan nilai signifikan 0.000 < 0.05. Kemudian uji determinasi (R2) dihasilkan bahwa kolerasi antara tiga variabel variabel Citra Merek (X1), Harga (X2) dan Kualitas Produk (X3) terhadap Minat Beli (Y) sebesar 61.1%.