PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. STARVI NUSA GEMILANG JAKARTA UTARA

Rt Nia Haniyati, Angestika Wilandari
{"title":"PENGARUH KOMPENSASI DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA PT. STARVI NUSA GEMILANG JAKARTA UTARA","authors":"Rt Nia Haniyati, Angestika Wilandari","doi":"10.33480/jasdim.v2i2.4577","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pada dunia bisnis kemajuan perusahaan menjadi hal yang utama di tengah banyaknya pesaing. Peran penting karyawan sebagai pondasi yang kuat demi kemajuan perusahaan merupakan poin penting bagi usaha terkait. Penelitian ini memiliki tujuan agar mengetahui pengaruh kompensasi dan motivasi terhadap kinerja karyawan PT Starvi Nusa Gemilang Jakarta Utara. Metode yang dipergunakan pada penelitian ini merupakan pendekatan kuantitatif. Data primer berasal dari perusahaan dengan penentuan sampel menggunakan sampel jenuh. Objek penelitian ini merupakan karyawan PT. Starvi Nusa Gemilang Jakarta Utara dengan total responden 33 orang. Hasil dari penelitian mengungkapkan bahwa variabel kompensasi dan motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Selain itu hasil uji F menunjukkan bahwa kompensasi dan motivasi secara simultan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan pada PT. Starvi Nusa Gemilang Jakarta Utara. Melalui hasil persamaan regresi linier berganda terbukti jika kompensasi dan motivasi masing - masing berpengaruh  terhadap kinerja karyawan.","PeriodicalId":377030,"journal":{"name":"Jurnal Pariwisata Bisnis Digital dan Manajemen","volume":"46 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-11-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pariwisata Bisnis Digital dan Manajemen","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33480/jasdim.v2i2.4577","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pada dunia bisnis kemajuan perusahaan menjadi hal yang utama di tengah banyaknya pesaing. Peran penting karyawan sebagai pondasi yang kuat demi kemajuan perusahaan merupakan poin penting bagi usaha terkait. Penelitian ini memiliki tujuan agar mengetahui pengaruh kompensasi dan motivasi terhadap kinerja karyawan PT Starvi Nusa Gemilang Jakarta Utara. Metode yang dipergunakan pada penelitian ini merupakan pendekatan kuantitatif. Data primer berasal dari perusahaan dengan penentuan sampel menggunakan sampel jenuh. Objek penelitian ini merupakan karyawan PT. Starvi Nusa Gemilang Jakarta Utara dengan total responden 33 orang. Hasil dari penelitian mengungkapkan bahwa variabel kompensasi dan motivasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan. Selain itu hasil uji F menunjukkan bahwa kompensasi dan motivasi secara simultan berpengaruh positif terhadap kinerja karyawan pada PT. Starvi Nusa Gemilang Jakarta Utara. Melalui hasil persamaan regresi linier berganda terbukti jika kompensasi dan motivasi masing - masing berpengaruh  terhadap kinerja karyawan.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
薪酬与激励对雅加达北部斯达维努萨吉米兰铂金矿员工绩效的影响
在商业世界中,公司的进步是众多竞争者中最主要的事情。员工作为公司进步的坚实基础,其重要作用是相关企业的一个要点。本研究旨在确定薪酬和激励对北雅加达 PT Starvi Nusa Gemilang 公司员工绩效的影响。本研究采用定量方法。原始数据来自公司,采用饱和抽样。研究对象是 PT Starvi Nusa Gemilang North Jakarta 公司的员工,共有 33 名受访者。研究结果显示,薪酬和激励变量对员工绩效有积极而显著的影响。此外,F 检验结果表明,薪酬和激励同时对 PT Starvi Nusa Gemilang North Jakarta 的员工绩效有积极影响。通过多元线性回归方程的结果证明,薪酬和激励对员工绩效均有影响。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
PENGARUH PERSONAL SELLING TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN PRODUK KUE PENGARUH STRES, KEPUASAN KERJA DAN SELF-LEADERSHIP TERHADAP KINERJA PEGAWAI PT. BPR KHRISNA DARMA ADIPALA PARTISIPASI BENGKEL MOTOR KONVENSIONAL DALAM DIGITAL MARKETING DENGAN MENGIMPLEMENTASIKAN DESIGN THINKING PENGARUH PROSES REKRUTMEN DAN SELEKSI TERHADAP KINERJA KARYAWAN MENGGUNAKAN REGRESI LINIER BERGANDA PENGARUH FINANCIAL LITERACY DAN HARGA TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN VIRTUAL GOODS GAME ONLINE MOBILE LEGENDS
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1