Strategi Pemanfaatan Bantaran Sungai untuk Pengembangan Masyarakat Berkelanjutan: Sebuah Analisis Sistematis

Mita Mutiani, S. Pramudito, Erly Marlina, Afif Muchlashin, Hedi Ruslan
{"title":"Strategi Pemanfaatan Bantaran Sungai untuk Pengembangan Masyarakat Berkelanjutan: Sebuah Analisis Sistematis","authors":"Mita Mutiani, S. Pramudito, Erly Marlina, Afif Muchlashin, Hedi Ruslan","doi":"10.55732/ncer.v2i1.1124","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pemanfaatan bantaran sungai menghadapi tantangan dalam mengimbangi kebutuhan pembangunan dan keberlanjutan lingkungan. Tujuan dari review paper ini adalah untuk menganalisis strategi pemanfaatan bantaran sungai yang berkontribusi pada pembangunan masyarakat berkelanjutan. Penelitian ini menggunakan metode review literatur sistematis, melibatkan seleksi dan analisis kritis terhadap studi dari berbagai sumber akademis. Hasilnya menunjukkan bahwa strategi efektif meliputi integrasi fungsi ekologis, sosial, dan ekonomi, dengan penekanan kuat pada partisipasi masyarakat dan kebijakan yang mendukung. Studi ini mengidentifikasi kebutuhan akan pendekatan adaptif yang mempertimbangkan perubahan iklim dan tekanan urbanisasi. Kontribusi utama dari paper ini adalah penyediaan kerangka komprehensif untuk memahami dan menerapkan praktek pemanfaatan bantaran sungai yang berkelanjutan dan inklusif. \nUtilization of river banks faces challenges in balancing development needs and environmental sustainability. This review paper analyzes riverbank utilization strategies that contribute to sustainable community development. This research uses a systematic literature review method involving selecting and critically analyzing studies from various academic sources. The results show that effective strategies include integrating ecological, social, and economic functions, strongly emphasizing community participation, and supportive policies. This study identifies the need for adaptive approaches considering climate change and urbanization pressures. This paper's main contribution is providing a comprehensive framework for understanding and implementing sustainable and inclusive riverbank utilization practices.","PeriodicalId":497953,"journal":{"name":"Nusantara Community Empowerment Review","volume":"55 3","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-01-08","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Nusantara Community Empowerment Review","FirstCategoryId":"0","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55732/ncer.v2i1.1124","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pemanfaatan bantaran sungai menghadapi tantangan dalam mengimbangi kebutuhan pembangunan dan keberlanjutan lingkungan. Tujuan dari review paper ini adalah untuk menganalisis strategi pemanfaatan bantaran sungai yang berkontribusi pada pembangunan masyarakat berkelanjutan. Penelitian ini menggunakan metode review literatur sistematis, melibatkan seleksi dan analisis kritis terhadap studi dari berbagai sumber akademis. Hasilnya menunjukkan bahwa strategi efektif meliputi integrasi fungsi ekologis, sosial, dan ekonomi, dengan penekanan kuat pada partisipasi masyarakat dan kebijakan yang mendukung. Studi ini mengidentifikasi kebutuhan akan pendekatan adaptif yang mempertimbangkan perubahan iklim dan tekanan urbanisasi. Kontribusi utama dari paper ini adalah penyediaan kerangka komprehensif untuk memahami dan menerapkan praktek pemanfaatan bantaran sungai yang berkelanjutan dan inklusif. Utilization of river banks faces challenges in balancing development needs and environmental sustainability. This review paper analyzes riverbank utilization strategies that contribute to sustainable community development. This research uses a systematic literature review method involving selecting and critically analyzing studies from various academic sources. The results show that effective strategies include integrating ecological, social, and economic functions, strongly emphasizing community participation, and supportive policies. This study identifies the need for adaptive approaches considering climate change and urbanization pressures. This paper's main contribution is providing a comprehensive framework for understanding and implementing sustainable and inclusive riverbank utilization practices.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
促进社区可持续发展的河岸利用战略:系统分析
河岸利用面临着平衡发展需求和环境可持续性的挑战。本综述旨在分析有助于社区可持续发展的河岸利用策略。本研究采用了系统的文献综述方法,包括对来自各种学术来源的研究进行筛选和批判性分析。研究结果表明,有效的策略包括生态、社会和经济功能的整合,并特别强调社区参与和支持性政策。研究指出,需要采取考虑气候变化和城市化压力的适应性方法。本文的主要贡献在于为理解和实施可持续的包容性河岸利用实践提供了一个综合框架。河岸利用在平衡发展需求和环境可持续性方面面临挑战。本综述论文分析了有助于社区可持续发展的河岸利用策略。本研究采用了系统的文献综述方法,从各种学术资料中筛选并批判性地分析了相关研究。研究结果表明,有效的策略包括整合生态、社会和经济功能,大力强调社区参与以及支持性政策。本研究指出,考虑到气候变化和城市化压力,需要采取适应性方法。本文的主要贡献在于为理解和实施可持续的包容性河岸利用实践提供了一个综合框架。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Inovasi Pembuatan dan Pengemasan Telur Asin untuk Peningkatan Keterampilan sebagai Upaya Meningkatkan Nilai Jual di Ponpes Nurul Ikhlas Penataan Ruang Terbuka dengan Plang Denah Lokasi, Ecobrik, dan Spot Foto sebagai Icon Promosi Desa Wisata Pesisir di Desa Tambakcemandi Peningkatan Kesejahteraan Ekonomi Masyarakat Pesisir melalui Produk Olahan Sambal Kerang di Desa Segoro Tambak Kecamatan Sedati Peranan Mahasiswa dalam Membentuk Desa Wisata Gisik Cemandi sebagai Destinasi Pariwisata di Kecamatan Sedati, Sidoarjo Strategi Pemanfaatan Bantaran Sungai untuk Pengembangan Masyarakat Berkelanjutan: Sebuah Analisis Sistematis
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1