{"title":"Pengaruh Cash Ratio Dan Loan To Deposit Ratio Terhadap Profitabilitas (Survey Pada Bank Umum Swasta Nasional Devisa Konvensional)","authors":"T. Herawati, Kin-Kin Kania","doi":"10.55916/jsar.v13i2.83","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh antara likuiditas Cash Ratio dan Loan to Deposit Ratio terhadap Profitabilitas (Return on Asset) perusahaan yang bergerak di sektor perbankan Bank Umum Swasta Nasional Devisa Konvensional periode 2012-2014. Sampel yang di pilih dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling Analisis yang di gunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Berganda. Hasil dari penelitian ini adalah secara parsial Cash Ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap Profitabilitas (Return On Asset) dan Loan To Deposit Ratio berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap profitabilitas (Return On Asset). Secara simultan Cash ratio dan Loan To Deposit Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap Profitabilitas (Return On Asset). Kemampuan prediksi variable Cash Ratio dan Loan To Deposit Ratio terhadap profitabilitas (ROA) adalah 7,1% sedangkan sisanya 92,9% dijelaskan oleh variable lainnya yang tidak diteliti pada penelitian ini. ","PeriodicalId":88192,"journal":{"name":"The Star","volume":"11 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-04-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"The Star","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55916/jsar.v13i2.83","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh antara likuiditas Cash Ratio dan Loan to Deposit Ratio terhadap Profitabilitas (Return on Asset) perusahaan yang bergerak di sektor perbankan Bank Umum Swasta Nasional Devisa Konvensional periode 2012-2014. Sampel yang di pilih dalam penelitian ini menggunakan metode purposive sampling Analisis yang di gunakan dalam penelitian ini adalah Analisis Regresi Berganda. Hasil dari penelitian ini adalah secara parsial Cash Ratio berpengaruh negatif signifikan terhadap Profitabilitas (Return On Asset) dan Loan To Deposit Ratio berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap profitabilitas (Return On Asset). Secara simultan Cash ratio dan Loan To Deposit Ratio tidak berpengaruh signifikan terhadap Profitabilitas (Return On Asset). Kemampuan prediksi variable Cash Ratio dan Loan To Deposit Ratio terhadap profitabilitas (ROA) adalah 7,1% sedangkan sisanya 92,9% dijelaskan oleh variable lainnya yang tidak diteliti pada penelitian ini.
本研究旨在探讨2008 -2014年国家私人银行(national public Bank)传统银行外汇部门流动的企业现金存款回报率(回报率)对企业盈利能力的影响。本研究采用本研究中使用的分析目的抽样方法选择的样本是多次回归分析。本研究的结果是,部分现金升值对盈利能力(回报率)和贷款对盈利能力(回报率)产生了负面影响。同时进行现金ratio和贷款存款对盈利能力没有重大影响。现金回收率和贷款对盈利能力的预测能力是7.1%,而剩下的92.9%是由本研究尚未研究的其他可变变量定义的。