{"title":"Analisis Persepsi Masyarakat Dengan Sikap Memilih Pengobatan Tradisional Lo’i Keta Daripada Ke Rumah Sakit Di Era Pandemi Covid-19","authors":"Junai Din, Sri Yuliana, A. Rahman","doi":"10.33862/citradelima.v5i2.261","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Era Pandemik Covid-19 mengubah perilaku masyarakat mencari pengobatan alternatif untuk meningkatkan daya imunitas tubuh dalam pencegahan penularan covid-19. Loi Keta merupakan obat tradisional yang dipercayai masyaraktat sebagai pencegahan dan pengobatan berbagai macam penyakit serta dapat meningkatakan imunitas tubuh saat pandemi covid-19. Penelitian ini untuk menganalisis persepsi dan sikap masyarakat dalam memilih pengobatan tradisional Loi Keta saat pandemi covid-19. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif menggunakan purposive sampling, sampel sebanyak 15 partisipan. Hasil: Kembalinya perilaku konsumsi obat tradisional Lo’i Keta saat pandemi covid-19, karena takut tertular covid di fasilitas kesehatan. Loi keta dipercaya dapat meningkatkan imunitas tubuh, aman digunakan dan mudah didapatkan oleh masyarakat. Pemanfaatan Loi Keta dipercayai masyarakat sebagai pencegahan dan pengobatan penyakit kulit, bisul (Furunkel), cacat air (varicella), Gastritis, Liver, Cancer dan demam serta meningkat imunitas antibodi. Cara penggunaan obat tradisional Loi Keta yaitu diminum, dikunyah dan dibaluri pada lokasi yang sakit. Optimalisasi penggunaan obat tradisional Loi Keta perlu di uji laboratorium untuk mengetahui kandungan pada Loi Keta.","PeriodicalId":52876,"journal":{"name":"Citra Delima","volume":"12 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-09","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Citra Delima","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.33862/citradelima.v5i2.261","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Era Pandemik Covid-19 mengubah perilaku masyarakat mencari pengobatan alternatif untuk meningkatkan daya imunitas tubuh dalam pencegahan penularan covid-19. Loi Keta merupakan obat tradisional yang dipercayai masyaraktat sebagai pencegahan dan pengobatan berbagai macam penyakit serta dapat meningkatakan imunitas tubuh saat pandemi covid-19. Penelitian ini untuk menganalisis persepsi dan sikap masyarakat dalam memilih pengobatan tradisional Loi Keta saat pandemi covid-19. Penelitian ini adalah penelitian kualitatif menggunakan purposive sampling, sampel sebanyak 15 partisipan. Hasil: Kembalinya perilaku konsumsi obat tradisional Lo’i Keta saat pandemi covid-19, karena takut tertular covid di fasilitas kesehatan. Loi keta dipercaya dapat meningkatkan imunitas tubuh, aman digunakan dan mudah didapatkan oleh masyarakat. Pemanfaatan Loi Keta dipercayai masyarakat sebagai pencegahan dan pengobatan penyakit kulit, bisul (Furunkel), cacat air (varicella), Gastritis, Liver, Cancer dan demam serta meningkat imunitas antibodi. Cara penggunaan obat tradisional Loi Keta yaitu diminum, dikunyah dan dibaluri pada lokasi yang sakit. Optimalisasi penggunaan obat tradisional Loi Keta perlu di uji laboratorium untuk mengetahui kandungan pada Loi Keta.
流行的Covid-19改变了社会的行为,寻找替代药物来增强身体的免疫力,以预防Covid-19的感染。Loi Keta是一种传统药物,社会认为它是一种预防和治疗多种疾病的药物,可以在covid-19大流行期间增强人体免疫力。本研究旨在分析公众在covid-19大流行期间选择Loi Keta传统疗法的看法和态度。本研究采用采样样法进行定性研究,共15例。结果:在covid-19大流行期间,由于担心卫生设施中会有covid感染,洛伊·基塔(Lo i ' m Keta)的传统药物回归。keta Loi被认为可以增强人体免疫力,安全使用,容易获得。利用小肠疗法被认为是预防和治疗皮肤病、疖子、水肿、胃炎、肝脏、溃疡和发烧以及增强抗体的方法。传统的Loi Keta疗法是在生病的地方服用、咀嚼和涂抹。优化传统的树液疗法需要在实验室测试中确定树液的含量。