{"title":"在《SMAN 5蹦极》中增加教师在教育学方面的表现的临床监督应用","authors":"Agus Wiyanta","doi":"10.52060/pgsd.v4i2.635","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kinerja guru aspek pedagogi dalam mengembangkan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) melalui supervisi klinis. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan sekolah (PTS) yang dilakukan dengan empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah guru kelas X MIPA, X IPS, XI MIPA, XI IPS, XII MIPA dan XII IPS SMAN 5 Bungo. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi langsung kompetensi guru dalam mengembangkan RPP. Keberhasilan PTS dilihat dari adanya peningkatan kinerja dari rerata skor 72,1 % pada siklus I dengan kategori baik menjadi 86% pada siklus II dengan kategori sangat baik. Maka dapat disimpulkan bahwa penerapan supervisi klinis dapat meningkatkan kinerja guru pada aspek pedagogi dalam mengembangkan RPP","PeriodicalId":330418,"journal":{"name":"Jurnal Tunas Pendidikan","volume":"80 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-03-07","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENERAPAN SUPERVISI KLINIS UNTUK MENINGKATKAN KINERJA GURU PADA ASPEK PEDAGOGI DALAM MENGEMBANGKAN RPP DI SMAN 5 BUNGO\",\"authors\":\"Agus Wiyanta\",\"doi\":\"10.52060/pgsd.v4i2.635\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kinerja guru aspek pedagogi dalam mengembangkan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) melalui supervisi klinis. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan sekolah (PTS) yang dilakukan dengan empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah guru kelas X MIPA, X IPS, XI MIPA, XI IPS, XII MIPA dan XII IPS SMAN 5 Bungo. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi langsung kompetensi guru dalam mengembangkan RPP. Keberhasilan PTS dilihat dari adanya peningkatan kinerja dari rerata skor 72,1 % pada siklus I dengan kategori baik menjadi 86% pada siklus II dengan kategori sangat baik. Maka dapat disimpulkan bahwa penerapan supervisi klinis dapat meningkatkan kinerja guru pada aspek pedagogi dalam mengembangkan RPP\",\"PeriodicalId\":330418,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Tunas Pendidikan\",\"volume\":\"80 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-03-07\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Tunas Pendidikan\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.52060/pgsd.v4i2.635\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Tunas Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.52060/pgsd.v4i2.635","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENERAPAN SUPERVISI KLINIS UNTUK MENINGKATKAN KINERJA GURU PADA ASPEK PEDAGOGI DALAM MENGEMBANGKAN RPP DI SMAN 5 BUNGO
Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan kinerja guru aspek pedagogi dalam mengembangkan rencana pelaksanaan pembelajaran (RPP) melalui supervisi klinis. Penelitian ini merupakan penelitian tindakan sekolah (PTS) yang dilakukan dengan empat tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Subjek penelitian ini adalah guru kelas X MIPA, X IPS, XI MIPA, XI IPS, XII MIPA dan XII IPS SMAN 5 Bungo. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi langsung kompetensi guru dalam mengembangkan RPP. Keberhasilan PTS dilihat dari adanya peningkatan kinerja dari rerata skor 72,1 % pada siklus I dengan kategori baik menjadi 86% pada siklus II dengan kategori sangat baik. Maka dapat disimpulkan bahwa penerapan supervisi klinis dapat meningkatkan kinerja guru pada aspek pedagogi dalam mengembangkan RPP