{"title":"印度尼西亚工业革命的基本社会企业家领导,塑造了品格教育模式","authors":"Feri Tirtoni","doi":"10.26740/eds.v4n1.p73-85","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pendidikan merupakan sarana penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam menjamin keberlangsungan pembangunan suatu negara. Untuk menumbuhkan pertumbuhan dan perkembangan peserta didik tersebut maka pembelajaran menjadi suatu hal yang sangat penting. Belajar dalam proses pendidikan merupakan suatu proses perubahan perilaku akibat pengalaman yang dilakukan oleh seseorang, salah satunya adalah penanaman karakter siswa. Karater adalah bawaan, hati, jiwa, kepribadian, budi pekerti, perilaku dan watak yang mengacu pada serangkaian sikap (attitude), perilaku (behavior), motivasi (motivation) dan ketrampilan (skill) yang terbentuk dengan tujuan umum pengajaran dan pendidikan budi pekerti disekolah. Disatu sisi lain perkembangan teknologi dan IPTEKS di masyarakat era industri 4.0 juga akan memberikan efek positif dan negative dalam tumbuh kembang siswa dalam sisi pembangunan jiwa berkarakter. Seiring Perubahan teknologi dan ilmu pengetahuan yang luar biasa ini harus mempersiapkan para peserta didik agar bisa mengikuti perkembangan diera industri 4.0, sehingga diperlukan pendidikan karakter melalui proses leadership sosial preneur pada paserta didik di tingkat pendidikan dasar untuk menuju era industri 4.0 indonesia berkemajuan. Dalam membentengi arus globalisasi, maka peserta didik harus ada pengenalan, pemahaman, dan pengawalan dalam perkembangan teknologi dan informasi yang semakin pesat.Rancangan kurikulum dalam pendidikan harus dapat menyesuaikan perkembangan dunia bisnis, pendidikan, sosial, politik, dan budaya harus mengikuti perkembangan teknologi dan informasi.Transformasi di era industri 4.0 ini sangat berpengaruh dengan karakter manusia dalam dunia kerja, sehingga skill yang dilakukan juga cepat mengalami sebuah perubahan.","PeriodicalId":395589,"journal":{"name":"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar","volume":"48 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-06-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"2","resultStr":"{\"title\":\"Internalisasi Model Pendidikan Karakter Melalui Leadership Sosial Preneur Pada Pendidikan Dasar Untuk Menuju Revolusi Industri 4.0 Indonesia Berkemajuan\",\"authors\":\"Feri Tirtoni\",\"doi\":\"10.26740/eds.v4n1.p73-85\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Pendidikan merupakan sarana penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam menjamin keberlangsungan pembangunan suatu negara. Untuk menumbuhkan pertumbuhan dan perkembangan peserta didik tersebut maka pembelajaran menjadi suatu hal yang sangat penting. Belajar dalam proses pendidikan merupakan suatu proses perubahan perilaku akibat pengalaman yang dilakukan oleh seseorang, salah satunya adalah penanaman karakter siswa. Karater adalah bawaan, hati, jiwa, kepribadian, budi pekerti, perilaku dan watak yang mengacu pada serangkaian sikap (attitude), perilaku (behavior), motivasi (motivation) dan ketrampilan (skill) yang terbentuk dengan tujuan umum pengajaran dan pendidikan budi pekerti disekolah. Disatu sisi lain perkembangan teknologi dan IPTEKS di masyarakat era industri 4.0 juga akan memberikan efek positif dan negative dalam tumbuh kembang siswa dalam sisi pembangunan jiwa berkarakter. Seiring Perubahan teknologi dan ilmu pengetahuan yang luar biasa ini harus mempersiapkan para peserta didik agar bisa mengikuti perkembangan diera industri 4.0, sehingga diperlukan pendidikan karakter melalui proses leadership sosial preneur pada paserta didik di tingkat pendidikan dasar untuk menuju era industri 4.0 indonesia berkemajuan. Dalam membentengi arus globalisasi, maka peserta didik harus ada pengenalan, pemahaman, dan pengawalan dalam perkembangan teknologi dan informasi yang semakin pesat.Rancangan kurikulum dalam pendidikan harus dapat menyesuaikan perkembangan dunia bisnis, pendidikan, sosial, politik, dan budaya harus mengikuti perkembangan teknologi dan informasi.Transformasi di era industri 4.0 ini sangat berpengaruh dengan karakter manusia dalam dunia kerja, sehingga skill yang dilakukan juga cepat mengalami sebuah perubahan.\",\"PeriodicalId\":395589,\"journal\":{\"name\":\"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar\",\"volume\":\"48 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2020-06-01\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"2\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.26740/eds.v4n1.p73-85\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26740/eds.v4n1.p73-85","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Internalisasi Model Pendidikan Karakter Melalui Leadership Sosial Preneur Pada Pendidikan Dasar Untuk Menuju Revolusi Industri 4.0 Indonesia Berkemajuan
Pendidikan merupakan sarana penting untuk meningkatkan kualitas sumber daya manusia dalam menjamin keberlangsungan pembangunan suatu negara. Untuk menumbuhkan pertumbuhan dan perkembangan peserta didik tersebut maka pembelajaran menjadi suatu hal yang sangat penting. Belajar dalam proses pendidikan merupakan suatu proses perubahan perilaku akibat pengalaman yang dilakukan oleh seseorang, salah satunya adalah penanaman karakter siswa. Karater adalah bawaan, hati, jiwa, kepribadian, budi pekerti, perilaku dan watak yang mengacu pada serangkaian sikap (attitude), perilaku (behavior), motivasi (motivation) dan ketrampilan (skill) yang terbentuk dengan tujuan umum pengajaran dan pendidikan budi pekerti disekolah. Disatu sisi lain perkembangan teknologi dan IPTEKS di masyarakat era industri 4.0 juga akan memberikan efek positif dan negative dalam tumbuh kembang siswa dalam sisi pembangunan jiwa berkarakter. Seiring Perubahan teknologi dan ilmu pengetahuan yang luar biasa ini harus mempersiapkan para peserta didik agar bisa mengikuti perkembangan diera industri 4.0, sehingga diperlukan pendidikan karakter melalui proses leadership sosial preneur pada paserta didik di tingkat pendidikan dasar untuk menuju era industri 4.0 indonesia berkemajuan. Dalam membentengi arus globalisasi, maka peserta didik harus ada pengenalan, pemahaman, dan pengawalan dalam perkembangan teknologi dan informasi yang semakin pesat.Rancangan kurikulum dalam pendidikan harus dapat menyesuaikan perkembangan dunia bisnis, pendidikan, sosial, politik, dan budaya harus mengikuti perkembangan teknologi dan informasi.Transformasi di era industri 4.0 ini sangat berpengaruh dengan karakter manusia dalam dunia kerja, sehingga skill yang dilakukan juga cepat mengalami sebuah perubahan.