{"title":"有效的行为咨询有效,以减少消极的一致性与积极的训练技术","authors":"Wahyu Tri Agustin","doi":"10.26740/eds.v6n1.p16-25","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"\nPenelitian ini bertujuan untuk mengurangi perilaku konformitas negative pada peserta didik kelas XI IPS MAN 2 Bojonegoro menggunakan konseling behavior dengan teknik assertive training. Metode penelitian yang digunakan ialah metode penelitian tindakan kelas (PTK). Prosedur penelitian dilaksanakan melalui empat langkah utama yaitu perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu skala psikologi perilaku konformitas. Dalam penlitian ini menggunakan instrumen skala tingkat konformitas yang dikembangkan oleh peneliti. Teknikoanalisis data yang digunakan ialah analisis deskriptif kualitatif. Cara dalam menganalisis data yaitu, mengorganisasikan data dalam kategori, kemudian menjabarkan dalam unit, melakukan sintesa, menyusun ke dalam sebuah pola, memilih yang perlu untuk dipelajari, membuat simpulan. Hasil dalam penelitian ini ialah bahwanteknik assertive training latihan asertif cukup efektif utuk mengurangi tingkah laku konformtas negatif padansiswa yang terbiasa tidakndapat menolak tekanan dariitemannya, serta tidak tegas dalam menyatakan keinginanya secra jujur dan terbuka. \n","PeriodicalId":395589,"journal":{"name":"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-28","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"EFEKTIVTAS KONSELING BEHAVIOR UNTUK MENGURANGI KONFORMITAS NEGATIF DENGAN TEKNIK ASERVATIVE TRAINING\",\"authors\":\"Wahyu Tri Agustin\",\"doi\":\"10.26740/eds.v6n1.p16-25\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"\\nPenelitian ini bertujuan untuk mengurangi perilaku konformitas negative pada peserta didik kelas XI IPS MAN 2 Bojonegoro menggunakan konseling behavior dengan teknik assertive training. Metode penelitian yang digunakan ialah metode penelitian tindakan kelas (PTK). Prosedur penelitian dilaksanakan melalui empat langkah utama yaitu perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu skala psikologi perilaku konformitas. Dalam penlitian ini menggunakan instrumen skala tingkat konformitas yang dikembangkan oleh peneliti. Teknikoanalisis data yang digunakan ialah analisis deskriptif kualitatif. Cara dalam menganalisis data yaitu, mengorganisasikan data dalam kategori, kemudian menjabarkan dalam unit, melakukan sintesa, menyusun ke dalam sebuah pola, memilih yang perlu untuk dipelajari, membuat simpulan. Hasil dalam penelitian ini ialah bahwanteknik assertive training latihan asertif cukup efektif utuk mengurangi tingkah laku konformtas negatif padansiswa yang terbiasa tidakndapat menolak tekanan dariitemannya, serta tidak tegas dalam menyatakan keinginanya secra jujur dan terbuka. \\n\",\"PeriodicalId\":395589,\"journal\":{\"name\":\"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar\",\"volume\":\"8 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-05-28\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.26740/eds.v6n1.p16-25\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"EduStream: Jurnal Pendidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26740/eds.v6n1.p16-25","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
EFEKTIVTAS KONSELING BEHAVIOR UNTUK MENGURANGI KONFORMITAS NEGATIF DENGAN TEKNIK ASERVATIVE TRAINING
Penelitian ini bertujuan untuk mengurangi perilaku konformitas negative pada peserta didik kelas XI IPS MAN 2 Bojonegoro menggunakan konseling behavior dengan teknik assertive training. Metode penelitian yang digunakan ialah metode penelitian tindakan kelas (PTK). Prosedur penelitian dilaksanakan melalui empat langkah utama yaitu perencanaan, tindakan, observasi, dan refleksi. Teknik pengumpulan data yang digunakan yaitu skala psikologi perilaku konformitas. Dalam penlitian ini menggunakan instrumen skala tingkat konformitas yang dikembangkan oleh peneliti. Teknikoanalisis data yang digunakan ialah analisis deskriptif kualitatif. Cara dalam menganalisis data yaitu, mengorganisasikan data dalam kategori, kemudian menjabarkan dalam unit, melakukan sintesa, menyusun ke dalam sebuah pola, memilih yang perlu untuk dipelajari, membuat simpulan. Hasil dalam penelitian ini ialah bahwanteknik assertive training latihan asertif cukup efektif utuk mengurangi tingkah laku konformtas negatif padansiswa yang terbiasa tidakndapat menolak tekanan dariitemannya, serta tidak tegas dalam menyatakan keinginanya secra jujur dan terbuka.