{"title":"关于东苏瓦七年级学生在数学上的创造性思维能力的描述","authors":"Widyawati Husain, Abdul wahab Abdullah, N. Katili","doi":"10.31537/laplace.v5i1.665","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir kreatif siswa kelas VII SMP Negeri 1 Suwawa Timur dalam menyelesaikan soal matematika pada materi segiempat ditinjau dari perbedaan gender, dengan menggunakan metode deskriptif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 1 Suwawa Timur semester ganjil tahun pelajaran 2021/2022 sebanyak 30 orang yang diambil secara acak yang terdiri dari 15 siswa perempuan dan 15 siswa laki-laki. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa tes essay untuk memperoleh data kemampuan berpikir kreatif siswa dalam menyelesaikan soal matematika pada materi segiempat ditinjau dari perbedaan gender. Adapun indikator yang digunakan untuk mengetahui kemampuan berpikir kreatif ada 4 indikator yaitu: (1) Kelancaran (fluency); (2) keluwesan (flexibility); (3) Keaslian (originality); (4) Keterperincian (elaboration). Teknik analisis data yang digunakan dalam bentuk persentase dengan kriteria pengkategorian standar deviasi untuk mengetahui tingkat kemampuan berpikir kreatif siswa. Hasil analisis menunjukan bahwa kemampuan berpikir kreatif siswa perempuan maupun siswa laki-laki pada materi segiempat berada pada kategori sedang (43,86%).","PeriodicalId":240288,"journal":{"name":"Laplace : Jurnal Pendidikan Matematika","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-05-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 SUWAWA TIMUR DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA PADA MATERI SEGI EMPAT DITINJAU DARI PERBEDAAN GENDER\",\"authors\":\"Widyawati Husain, Abdul wahab Abdullah, N. Katili\",\"doi\":\"10.31537/laplace.v5i1.665\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir kreatif siswa kelas VII SMP Negeri 1 Suwawa Timur dalam menyelesaikan soal matematika pada materi segiempat ditinjau dari perbedaan gender, dengan menggunakan metode deskriptif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 1 Suwawa Timur semester ganjil tahun pelajaran 2021/2022 sebanyak 30 orang yang diambil secara acak yang terdiri dari 15 siswa perempuan dan 15 siswa laki-laki. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa tes essay untuk memperoleh data kemampuan berpikir kreatif siswa dalam menyelesaikan soal matematika pada materi segiempat ditinjau dari perbedaan gender. Adapun indikator yang digunakan untuk mengetahui kemampuan berpikir kreatif ada 4 indikator yaitu: (1) Kelancaran (fluency); (2) keluwesan (flexibility); (3) Keaslian (originality); (4) Keterperincian (elaboration). Teknik analisis data yang digunakan dalam bentuk persentase dengan kriteria pengkategorian standar deviasi untuk mengetahui tingkat kemampuan berpikir kreatif siswa. Hasil analisis menunjukan bahwa kemampuan berpikir kreatif siswa perempuan maupun siswa laki-laki pada materi segiempat berada pada kategori sedang (43,86%).\",\"PeriodicalId\":240288,\"journal\":{\"name\":\"Laplace : Jurnal Pendidikan Matematika\",\"volume\":\"9 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2022-05-20\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Laplace : Jurnal Pendidikan Matematika\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.31537/laplace.v5i1.665\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Laplace : Jurnal Pendidikan Matematika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.31537/laplace.v5i1.665","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
DESKRIPSI KEMAMPUAN BERPIKIR KREATIF SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 SUWAWA TIMUR DALAM MENYELESAIKAN SOAL MATEMATIKA PADA MATERI SEGI EMPAT DITINJAU DARI PERBEDAAN GENDER
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan kemampuan berpikir kreatif siswa kelas VII SMP Negeri 1 Suwawa Timur dalam menyelesaikan soal matematika pada materi segiempat ditinjau dari perbedaan gender, dengan menggunakan metode deskriptif. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas VII SMP Negeri 1 Suwawa Timur semester ganjil tahun pelajaran 2021/2022 sebanyak 30 orang yang diambil secara acak yang terdiri dari 15 siswa perempuan dan 15 siswa laki-laki. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa tes essay untuk memperoleh data kemampuan berpikir kreatif siswa dalam menyelesaikan soal matematika pada materi segiempat ditinjau dari perbedaan gender. Adapun indikator yang digunakan untuk mengetahui kemampuan berpikir kreatif ada 4 indikator yaitu: (1) Kelancaran (fluency); (2) keluwesan (flexibility); (3) Keaslian (originality); (4) Keterperincian (elaboration). Teknik analisis data yang digunakan dalam bentuk persentase dengan kriteria pengkategorian standar deviasi untuk mengetahui tingkat kemampuan berpikir kreatif siswa. Hasil analisis menunjukan bahwa kemampuan berpikir kreatif siswa perempuan maupun siswa laki-laki pada materi segiempat berada pada kategori sedang (43,86%).