{"title":"流动比率、总资产周转率、资产负债率和 COVID-19 对资产收益率的影响(2014-2021 年期间印尼证券交易所上市的建筑施工子行业公司研究)","authors":"Arvia Nianwar, Agustian Zen, Wirawan Widjanarko","doi":"10.55681/economina.v2i10.925","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan secara parsial pengaruh Current ratio, Total Asset turnover, Debt to equity ratio dan Covid-19 terhadap tingkat Return on asset pada perusahaan subsektor konstruksi bangunan yang terdaftar Bursa Efek Indonesia pada periode 2014-2021. Dan untuk mengetahui hubungan secara simultan pengaruh Current ratio, Total Asset turnover, Debt to equity ratio dan Covid-19 terhadap tingkat Return on asset pada perusahaan subsektor konstruksi bangunan yang terdaftar Bursa Efek Indonesia pada periode 2014-2021. Variabel dalam penelitian ini meliputi Current ratio, Total Asset Turnover, Debt to Equity Ratio, Covid- 19 dan Return On Asset. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, sampel yang digunakan pada penelitian ini yaitu seluruh populasi berupa laporan keuangan Perusahaan Subsektor Konstruksi Bangunan selama 8 tahun, yaitu pada tahun 2014 hingga tahun 2021. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan teknik dokumentasi dan kepustakaan, yaitu berupa catatan laporan keuangan. Teknik analisis data menggunakan alat analisis regresi data panel. Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan Eviews 12. Berdasarkan penelitian menunjukkan bahwa secara parsial current ratio tidak berpengaruh terhadap return on asset, total asset turnover tidak berpengaruh terhadap return on asset, debt equity ratio berpengaruh negatif terhadap return on asset, dan covid-19 berpengaruh negatif terhadap return on asset. Sedangkan secara simultan current ratio, total asset turnover, debt equity ratio, dan covid-19 berpengaruh terhadap return on asset.","PeriodicalId":418931,"journal":{"name":"JURNAL ECONOMINA","volume":"109 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-10-11","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"PENGARUH CURRENT RATIO, TOTAL ASSET TURN OVER, DEBT TO EQUITY RATIO DAN COVID-19 TERHADAP TINGKAT RETURN ON ASSET (Studi pada Perusahaan Subsektor Konstruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014 - 2021)\",\"authors\":\"Arvia Nianwar, Agustian Zen, Wirawan Widjanarko\",\"doi\":\"10.55681/economina.v2i10.925\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan secara parsial pengaruh Current ratio, Total Asset turnover, Debt to equity ratio dan Covid-19 terhadap tingkat Return on asset pada perusahaan subsektor konstruksi bangunan yang terdaftar Bursa Efek Indonesia pada periode 2014-2021. Dan untuk mengetahui hubungan secara simultan pengaruh Current ratio, Total Asset turnover, Debt to equity ratio dan Covid-19 terhadap tingkat Return on asset pada perusahaan subsektor konstruksi bangunan yang terdaftar Bursa Efek Indonesia pada periode 2014-2021. Variabel dalam penelitian ini meliputi Current ratio, Total Asset Turnover, Debt to Equity Ratio, Covid- 19 dan Return On Asset. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, sampel yang digunakan pada penelitian ini yaitu seluruh populasi berupa laporan keuangan Perusahaan Subsektor Konstruksi Bangunan selama 8 tahun, yaitu pada tahun 2014 hingga tahun 2021. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan teknik dokumentasi dan kepustakaan, yaitu berupa catatan laporan keuangan. Teknik analisis data menggunakan alat analisis regresi data panel. Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan Eviews 12. Berdasarkan penelitian menunjukkan bahwa secara parsial current ratio tidak berpengaruh terhadap return on asset, total asset turnover tidak berpengaruh terhadap return on asset, debt equity ratio berpengaruh negatif terhadap return on asset, dan covid-19 berpengaruh negatif terhadap return on asset. Sedangkan secara simultan current ratio, total asset turnover, debt equity ratio, dan covid-19 berpengaruh terhadap return on asset.\",\"PeriodicalId\":418931,\"journal\":{\"name\":\"JURNAL ECONOMINA\",\"volume\":\"109 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-10-11\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"JURNAL ECONOMINA\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.55681/economina.v2i10.925\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JURNAL ECONOMINA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.55681/economina.v2i10.925","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PENGARUH CURRENT RATIO, TOTAL ASSET TURN OVER, DEBT TO EQUITY RATIO DAN COVID-19 TERHADAP TINGKAT RETURN ON ASSET (Studi pada Perusahaan Subsektor Konstruksi Bangunan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2014 - 2021)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan secara parsial pengaruh Current ratio, Total Asset turnover, Debt to equity ratio dan Covid-19 terhadap tingkat Return on asset pada perusahaan subsektor konstruksi bangunan yang terdaftar Bursa Efek Indonesia pada periode 2014-2021. Dan untuk mengetahui hubungan secara simultan pengaruh Current ratio, Total Asset turnover, Debt to equity ratio dan Covid-19 terhadap tingkat Return on asset pada perusahaan subsektor konstruksi bangunan yang terdaftar Bursa Efek Indonesia pada periode 2014-2021. Variabel dalam penelitian ini meliputi Current ratio, Total Asset Turnover, Debt to Equity Ratio, Covid- 19 dan Return On Asset. Metode yang digunakan dalam penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif, sampel yang digunakan pada penelitian ini yaitu seluruh populasi berupa laporan keuangan Perusahaan Subsektor Konstruksi Bangunan selama 8 tahun, yaitu pada tahun 2014 hingga tahun 2021. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini dengan menggunakan teknik dokumentasi dan kepustakaan, yaitu berupa catatan laporan keuangan. Teknik analisis data menggunakan alat analisis regresi data panel. Pengolahan data dalam penelitian ini menggunakan Eviews 12. Berdasarkan penelitian menunjukkan bahwa secara parsial current ratio tidak berpengaruh terhadap return on asset, total asset turnover tidak berpengaruh terhadap return on asset, debt equity ratio berpengaruh negatif terhadap return on asset, dan covid-19 berpengaruh negatif terhadap return on asset. Sedangkan secara simultan current ratio, total asset turnover, debt equity ratio, dan covid-19 berpengaruh terhadap return on asset.