{"title":"小学生自然科学学习困难分析","authors":"Nur Rahmah, Nur Afifa","doi":"10.26811/didaktika.v7i3.1264","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor penyebab kesulitan belajar siswa sekolah dasar negeri No. 1 Pesaku dalam mempelajari pelajaran IPA. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan insturmen penelitiannya adalah wawancara guru dan siswa, angket, dokumentasi dan nilai ulangan harian siswa. Setelah kegiatan belajar mengajar, dilakukan wawancara untuk melihat kemampuan belajar siswa dan kendala guru dalam menyampaikan materi. Angket untuk mengidentifikasi kesulitan belajar siswa. Nilai nilai ulangan harian digunakan untuk mengetahui sejauh mana masalah belajar siswa. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD No. 1 Pesaku bersama dengan wali kelas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyebab kesulitan belajar siswa terdiri dari dua faktor yaitu faktor internal yaitu minat belajar siswa, sikap siswa terhadap belajar dan kebiasaan belajar, faktor eksternal adalah perhatian orang tua terhadap pembelajaran, kegiatan belajar siswa tersebut yang kurang, kondisi lingkungan sekolah dan media atau alat bantu yang tersedia di sekolah kurang memadai.","PeriodicalId":382916,"journal":{"name":"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar","volume":"4 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-11-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Analisis Kesulitan Belajar Siswa Sekolah Dasar pada Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam\",\"authors\":\"Nur Rahmah, Nur Afifa\",\"doi\":\"10.26811/didaktika.v7i3.1264\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor penyebab kesulitan belajar siswa sekolah dasar negeri No. 1 Pesaku dalam mempelajari pelajaran IPA. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan insturmen penelitiannya adalah wawancara guru dan siswa, angket, dokumentasi dan nilai ulangan harian siswa. Setelah kegiatan belajar mengajar, dilakukan wawancara untuk melihat kemampuan belajar siswa dan kendala guru dalam menyampaikan materi. Angket untuk mengidentifikasi kesulitan belajar siswa. Nilai nilai ulangan harian digunakan untuk mengetahui sejauh mana masalah belajar siswa. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD No. 1 Pesaku bersama dengan wali kelas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyebab kesulitan belajar siswa terdiri dari dua faktor yaitu faktor internal yaitu minat belajar siswa, sikap siswa terhadap belajar dan kebiasaan belajar, faktor eksternal adalah perhatian orang tua terhadap pembelajaran, kegiatan belajar siswa tersebut yang kurang, kondisi lingkungan sekolah dan media atau alat bantu yang tersedia di sekolah kurang memadai.\",\"PeriodicalId\":382916,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar\",\"volume\":\"4 1\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2023-11-30\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.26811/didaktika.v7i3.1264\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Didaktika Pendidikan Dasar","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26811/didaktika.v7i3.1264","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
Analisis Kesulitan Belajar Siswa Sekolah Dasar pada Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui faktor-faktor penyebab kesulitan belajar siswa sekolah dasar negeri No. 1 Pesaku dalam mempelajari pelajaran IPA. Metode penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif, dengan insturmen penelitiannya adalah wawancara guru dan siswa, angket, dokumentasi dan nilai ulangan harian siswa. Setelah kegiatan belajar mengajar, dilakukan wawancara untuk melihat kemampuan belajar siswa dan kendala guru dalam menyampaikan materi. Angket untuk mengidentifikasi kesulitan belajar siswa. Nilai nilai ulangan harian digunakan untuk mengetahui sejauh mana masalah belajar siswa. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas V SD No. 1 Pesaku bersama dengan wali kelas. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penyebab kesulitan belajar siswa terdiri dari dua faktor yaitu faktor internal yaitu minat belajar siswa, sikap siswa terhadap belajar dan kebiasaan belajar, faktor eksternal adalah perhatian orang tua terhadap pembelajaran, kegiatan belajar siswa tersebut yang kurang, kondisi lingkungan sekolah dan media atau alat bantu yang tersedia di sekolah kurang memadai.