{"title":"通过民族教学法提高学习者理解民间诗歌的能力","authors":"Amsaliagusnawati, Rita Tanduk, Resnita Dewi","doi":"10.47233/jpst.v3i1.1545","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan peserta didik memahami puisi rakyat melalui pendekatan etnopedagogik pada mata pelajaran Bahasa Indonesia dan mendeskripsikan persepsi guru dan peserta didik tentang penerapan pendekatan etnopedagogik dalam pembelajaran puisi rakyat pada mata pelajaran bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa. Desain penelitian yang digunakan adalah desain penelitian yang bersifat deskriptif kuantitatif. Prosedur pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, angket, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis statistik deskriptif dengan menggunakan program Statistical Package for Social Science (SPSS) versi 20,0 for windows. Hasil penelitian yang ditemukan dalam penelitian ini adalah (1) kemampuan peserta didik memahami puisi rakyat melalui pendekatan etnopedagogik pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa dikategorikan memadai/tuntas. (2) Persepsi guru terhadap penerapan pendekatan etnopedagogik dalam pembelajaran puisi rakyat pada mata pelajaran bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa merupakan pendekatan yang cocok dan sesuai dengan karakteristik lingkungan peserta didik yang berlatar belakang budaya Mamasa, sesuai dengan karakter peserta didik, serta sesuai dengan perkembangan zaman.","PeriodicalId":502958,"journal":{"name":"Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi","volume":"9 9","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-02-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":"{\"title\":\"Kemampuan Peserta Didik Memahami Puisi Rakyat Melalui Pendekatan Etnopedagogik\",\"authors\":\"Amsaliagusnawati, Rita Tanduk, Resnita Dewi\",\"doi\":\"10.47233/jpst.v3i1.1545\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan peserta didik memahami puisi rakyat melalui pendekatan etnopedagogik pada mata pelajaran Bahasa Indonesia dan mendeskripsikan persepsi guru dan peserta didik tentang penerapan pendekatan etnopedagogik dalam pembelajaran puisi rakyat pada mata pelajaran bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa. Desain penelitian yang digunakan adalah desain penelitian yang bersifat deskriptif kuantitatif. Prosedur pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, angket, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis statistik deskriptif dengan menggunakan program Statistical Package for Social Science (SPSS) versi 20,0 for windows. Hasil penelitian yang ditemukan dalam penelitian ini adalah (1) kemampuan peserta didik memahami puisi rakyat melalui pendekatan etnopedagogik pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa dikategorikan memadai/tuntas. (2) Persepsi guru terhadap penerapan pendekatan etnopedagogik dalam pembelajaran puisi rakyat pada mata pelajaran bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa merupakan pendekatan yang cocok dan sesuai dengan karakteristik lingkungan peserta didik yang berlatar belakang budaya Mamasa, sesuai dengan karakter peserta didik, serta sesuai dengan perkembangan zaman.\",\"PeriodicalId\":502958,\"journal\":{\"name\":\"Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi\",\"volume\":\"9 9\",\"pages\":\"\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2024-02-25\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"0\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.47233/jpst.v3i1.1545\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pendidikan, Sains Dan Teknologi","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.47233/jpst.v3i1.1545","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
摘要
本研究旨在描述学生通过印尼语学科中的民族教学法理解民间诗歌的能力,并描述教师和学生对印尼语学科中的民族教学法在印尼语七班(SMP Negeri 1 Mamasa)民间诗歌学习中的应用的看法。研究设计采用描述性定量研究设计。数据收集程序采用观察法、问卷法、测试法和文献法。数据分析技术使用社会科学统计软件包(SPSS)20.0 版进行描述性统计分析。研究结果表明:(1) 通过民族教学法学习印尼语科目,SMP Negeri 1 Mamasa 七年级学生理解民间诗歌的能力被归类为足够/完全。(2) 教师认为民族教学法在印尼语科目七(SMP Negeri 1 Mamasa)班的民间诗歌学习中的应用是一种合适的方法,符合具有 Mamasa 文化背景的学生所处环境的特点,符合学生的特点,符合时代的特点。
Kemampuan Peserta Didik Memahami Puisi Rakyat Melalui Pendekatan Etnopedagogik
Tujuan penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan kemampuan peserta didik memahami puisi rakyat melalui pendekatan etnopedagogik pada mata pelajaran Bahasa Indonesia dan mendeskripsikan persepsi guru dan peserta didik tentang penerapan pendekatan etnopedagogik dalam pembelajaran puisi rakyat pada mata pelajaran bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa. Desain penelitian yang digunakan adalah desain penelitian yang bersifat deskriptif kuantitatif. Prosedur pengumpulan data dilakukan dengan metode observasi, angket, tes dan dokumentasi. Teknik analisis data dengan menggunakan analisis statistik deskriptif dengan menggunakan program Statistical Package for Social Science (SPSS) versi 20,0 for windows. Hasil penelitian yang ditemukan dalam penelitian ini adalah (1) kemampuan peserta didik memahami puisi rakyat melalui pendekatan etnopedagogik pada mata pelajaran Bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa dikategorikan memadai/tuntas. (2) Persepsi guru terhadap penerapan pendekatan etnopedagogik dalam pembelajaran puisi rakyat pada mata pelajaran bahasa Indonesia di kelas VII SMP Negeri 1 Mamasa merupakan pendekatan yang cocok dan sesuai dengan karakteristik lingkungan peserta didik yang berlatar belakang budaya Mamasa, sesuai dengan karakter peserta didik, serta sesuai dengan perkembangan zaman.