{"title":"PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA DENGAN TEKNIK JIGSAW","authors":"Wina Hastuti","doi":"10.25273/widyabastra.v9i2.11656","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pengelolaan kurikulum diarahkan agar proses pembelajaran dapat berjalan dengan baik, dengan tolok ukur pencapaian tujuan oleh siswa. Upaya untuk mendorong guru dalam menetapkan strategi agar tujuan pembelajaran dapat tercapai, guru perlu didorong untuk terus menyempurnakan strategi tersebut misalnya dengan menetapkan kaji tindak dalam pembelajaran. Fenomena yang terjadi di SMAN 4 Madiun pada umumnya dan kelas XI IPA2 khususnya diperoleh data rendahnya pemahaman terhadap pengajaran Bahasa Indonesia. Hal ini tampak pada ketuntasan nilai ulangan-ulangan yang pernah dilaksanakan. Rata-rata 41,67% siswa memiliki nilai dibawah standar ketuntasan yaitu 78, dengan nilai rerata yang dicapai 76,29. Masalah ini perlu segera ditangani agar tidak menimbulkan akibat yang fatal pada siswa. Penerapan teknik jigsaw merupakan sebuah penawaran peneliti, dalam memecahkan masalah dengan harapan minimal 80% dari jumlah siswa mencapai ketuntasan belajar. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan dalam 3 siklus, terdiri atas 3 pertemuan. Tiap pertemuan terdiri atas 2x45 menit yang meliputi kegiatan perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Data diambil dengan menggunakan instrumen tes. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan prestasi belajar pada mata pelajaran bahasa Indonesia, khususnya siswa kelas XI IPA 2 SMA Negeri 4 Madiun. Peranan model pembelajaran dengan teknik jigsaw dalam meningkatkan prestasi belajar bahasa Indonesia ditandai adanya peningkatan nilai rerata yakni : pada siklus I 76,23; siklus II 80,93, dan siklus III 82,20. Selain itu,  ditandai pula adanya peningkatan persentase ketuntasan belajar yaitu pada siklus I hanya 76,67%, siklus II menjadi 86,67%, pada siklus III mencapai 93,33%. Kenyataan membuktikan bahwa penggunaan teknik jigsaw dalam proses pembelajaran dapat meningkatan prestasi belajar bahasa Indonesia siswa kelas XI IPA 2 SMAN 4 Madiun. ","PeriodicalId":32448,"journal":{"name":"JIBS Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra","volume":"34 1","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-12-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"JIBS Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25273/widyabastra.v9i2.11656","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

摘要

课程管理的目的是让学习过程顺利进行,并对学生的目标成就进行基准衡量。鼓励教师为达到学习目标而制定策略,需要鼓励教师继续完善这种策略,例如通过对学习进行复习。《斯曼4》、《马迪安4》和《西半球2班》中普遍存在的现象尤其缺乏对印尼语教学的理解。这可以从先前执行的重复值来看。平均41.67%的学生成绩低于78分,平均成绩为76.29分。这个问题需要迅速处理,以免对学生造成致命的后果。拼图技术的应用是一个研究人员的提议,他解决问题的希望是学生中至少80%的人能够完成学业。这个类行为研究是在三个循环中进行的,由三个会议组成。每一次会议包括计划、执行、观察和反思活动,共2×45分钟。数据是用仪器采集的。用拼图技术的学习模式在提高印尼语学习成绩方面的作用,其特点是在I 76.23循环中分数增加了;第2个周期是80.93,第3个周期是82.20。此外,研究表明,在I周期只增加了76,67%,在III周期中增加了86.67%,在III周期中增加了93.33%。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR BAHASA INDONESIA DENGAN TEKNIK JIGSAW
Pengelolaan kurikulum diarahkan agar proses pembelajaran dapat berjalan dengan baik, dengan tolok ukur pencapaian tujuan oleh siswa. Upaya untuk mendorong guru dalam menetapkan strategi agar tujuan pembelajaran dapat tercapai, guru perlu didorong untuk terus menyempurnakan strategi tersebut misalnya dengan menetapkan kaji tindak dalam pembelajaran. Fenomena yang terjadi di SMAN 4 Madiun pada umumnya dan kelas XI IPA2 khususnya diperoleh data rendahnya pemahaman terhadap pengajaran Bahasa Indonesia. Hal ini tampak pada ketuntasan nilai ulangan-ulangan yang pernah dilaksanakan. Rata-rata 41,67% siswa memiliki nilai dibawah standar ketuntasan yaitu 78, dengan nilai rerata yang dicapai 76,29. Masalah ini perlu segera ditangani agar tidak menimbulkan akibat yang fatal pada siswa. Penerapan teknik jigsaw merupakan sebuah penawaran peneliti, dalam memecahkan masalah dengan harapan minimal 80% dari jumlah siswa mencapai ketuntasan belajar. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan dalam 3 siklus, terdiri atas 3 pertemuan. Tiap pertemuan terdiri atas 2x45 menit yang meliputi kegiatan perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. Data diambil dengan menggunakan instrumen tes. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui peningkatan prestasi belajar pada mata pelajaran bahasa Indonesia, khususnya siswa kelas XI IPA 2 SMA Negeri 4 Madiun. Peranan model pembelajaran dengan teknik jigsaw dalam meningkatkan prestasi belajar bahasa Indonesia ditandai adanya peningkatan nilai rerata yakni : pada siklus I 76,23; siklus II 80,93, dan siklus III 82,20. Selain itu,  ditandai pula adanya peningkatan persentase ketuntasan belajar yaitu pada siklus I hanya 76,67%, siklus II menjadi 86,67%, pada siklus III mencapai 93,33%. Kenyataan membuktikan bahwa penggunaan teknik jigsaw dalam proses pembelajaran dapat meningkatan prestasi belajar bahasa Indonesia siswa kelas XI IPA 2 SMAN 4 Madiun. 
求助全文
通过发布文献求助,成功后即可免费获取论文全文。 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
8 weeks
期刊最新文献
Desain E-modul Mata Kuliah Seni Tembang Macapat bagi Mahasiswa MBKM Lintas Program Studi PENINGKATAN LITERASI SISWA KELAS V SDN 1 KADIPATEN PONOROGO MELALUI METODE PROBLEM BASED LEARNING (PBL) PADA PEMBELAJARAN BAHASA INDONESIA PENERAPAN MATERI PEMBELAJARAN MENYIMAK BERDASARKAN KURIKULUM MERDEKA MENGGUNAKAN CERITA RAKYAT YANG BERJUDUL “SI PAHIT LIDAH” DALAM PROSES PEMBELAJARAN TINGKAT SMA Art of Influence: Analyzing Xi Jinping's Illocutionary Speech Acts at Bo’ao Asia Forum 2022 ASSOCIATIVE MEANING IN THE FILM "PAINTING THE SKYLINE" BY GIRI PRASETYO BASED ON GEOFFREY LEECH'S PERSPECTIVE
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1