{"title":"PERAN KESADARAN MERK DAN FUNGSI PELAYANAN KONSUMEN DI ERA PENGEMBANGAN LOYALITAS","authors":"Yudi Permana","doi":"10.61214/ijen.v1i1.40","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk : (1) mengetahui variabel kesadaran merek berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada RM Swarga Banjarbaru. (2) mengetahui variabel kualitas pelayanan berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada RM Swarga Banjarbaru. (3) mengetahui faktor mana yang paling bepengaruh terhadap keputusan pembelian pada RM Swarga Banjarbaru. Metode yang digunakan adalah diskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terbukti adanya pengaruh yang signifikan antara variabel kualitas kesadaran merek dan variabel kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian yang selanjutnya konsumen melakukan pembelian berulang berarti konsumen puas atas produk yang diterimanya tersebut.","PeriodicalId":374949,"journal":{"name":"IJEN: Indonesian Journal of Economy and Education Economy","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-05-12","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"IJEN: Indonesian Journal of Economy and Education Economy","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.61214/ijen.v1i1.40","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk : (1) mengetahui variabel kesadaran merek berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada RM Swarga Banjarbaru. (2) mengetahui variabel kualitas pelayanan berpengaruh terhadap keputusan pembelian pada RM Swarga Banjarbaru. (3) mengetahui faktor mana yang paling bepengaruh terhadap keputusan pembelian pada RM Swarga Banjarbaru. Metode yang digunakan adalah diskriptif kuantitatif. Teknik pengumpulan data menggunakan kuesioner. Kesimpulan dari penelitian ini adalah terbukti adanya pengaruh yang signifikan antara variabel kualitas kesadaran merek dan variabel kualitas pelayanan terhadap keputusan pembelian yang selanjutnya konsumen melakukan pembelian berulang berarti konsumen puas atas produk yang diterimanya tersebut.