{"title":"DESAIN ULANG ELECTRIC SUBMERSIBLE PUMP PADA SUMUR DENGAN WATER CUT DAN GOR TINGGI","authors":"Billy Supandi","doi":"10.25105/jek.v1i2.10632","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sumur Y merupakan sumur minyak lepas pantai yang terletak di Sumatra. Sumur Y ini sudah menggunakan Electric Submersible Pump dan memiliki laju alir produksi liquid sebesar 877,7198 BFPD dengan water cut sebesar 91% dan laju alir produksi gas sebesar 84 MSCF. Laju alir produksi sumur Y ini tergolong kecil mengingat laju alir maksimum sumur Y sebesar 2070 BFPD, oleh karena itu munculah pemikiran untuk memaksimalkan produksi pada sumur Y tersebut, maka dilakukanlah desain ulang terhadap Electric Submersible Pump yang terpasang. Pemilihan pompa harus disesuaikan dengan operating range pompa tersebut terhadap laju alir yang diharapkan. Penggunaan gas separator pada sumur Y tersebut sangat diharuskan mengingat tingginya GOR. Pompa baru yang digunakan pada sumur Y adalah REDA GN2100 dan menggunakan Vortex Gas Separator dikombinasikan dengan Advanced Gas Handler, diharapkan pompa tersebut dapat bekerja dengan baik dan efisien. Kata-kata kunci: Laju Alir Produksi, Desain Ulang, Electric Submersible Pump","PeriodicalId":414487,"journal":{"name":"Jurnal Eksakta Kebumian","volume":"78 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2021-11-22","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Eksakta Kebumian","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.25105/jek.v1i2.10632","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Sumur Y merupakan sumur minyak lepas pantai yang terletak di Sumatra. Sumur Y ini sudah menggunakan Electric Submersible Pump dan memiliki laju alir produksi liquid sebesar 877,7198 BFPD dengan water cut sebesar 91% dan laju alir produksi gas sebesar 84 MSCF. Laju alir produksi sumur Y ini tergolong kecil mengingat laju alir maksimum sumur Y sebesar 2070 BFPD, oleh karena itu munculah pemikiran untuk memaksimalkan produksi pada sumur Y tersebut, maka dilakukanlah desain ulang terhadap Electric Submersible Pump yang terpasang. Pemilihan pompa harus disesuaikan dengan operating range pompa tersebut terhadap laju alir yang diharapkan. Penggunaan gas separator pada sumur Y tersebut sangat diharuskan mengingat tingginya GOR. Pompa baru yang digunakan pada sumur Y adalah REDA GN2100 dan menggunakan Vortex Gas Separator dikombinasikan dengan Advanced Gas Handler, diharapkan pompa tersebut dapat bekerja dengan baik dan efisien. Kata-kata kunci: Laju Alir Produksi, Desain Ulang, Electric Submersible Pump