{"title":"PERANCANGAN ULANG TATA LETAK GUDANG PRODUK UNTUK MENINGKATKAN EFESIENSI PROSES BONGKAR MUAT","authors":"Irawan Habi Adi, Wiwik Handayani","doi":"10.29138/spirit.v6i1.1092","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tata letak yang kurang terencana dan jarak yang tidak efesien antara unit kerja berakibat pada jauhnya jarak material flow. Jarak yang berjauhan akan mengakibatkan lamanya waktu proses kegiatan, sehingga biaya akan bertambah. Peningkatan biaya menjadi penyebab tingginya harga pokok produksi. Jika tata letak gudang awal sudah tidak efisien maka perlu melakukan relayout. Maka dari itu diperlukan adanya penelitian untuk mengetahui bagaimana proses perancangan ulang tata letak gudang produk dan pengaruhnya terhadap efektifitas dan efisiensi proses bongkar muat pada gudang produk CV. Karya Sahabat Indo. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, yaitu dengan memberikan penjelasan objektif, komparasi, dan evaluasi sebagai bahan pengambilan keputusan bagi yang berwenang. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan wawancara pada perusahaan. Setelah data terkumpul, dilakukan penghitungan jarak antar departemen tata letak gudang lama menggunakan metode rectilinier, cara kerja dari meode ini ialah dengan mengukur jarak tegak lurus dari pusat departemen ke departemen yang lain. software Unequal Area Facility Layout Problem (UA-FLP) digunakan untuk merancang ulang tata letak gudang yang baru yang setelahnya akan dibandingkan dengan tata letak gudang lama. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jarak material flow dengan layout yang baru berubah menjadi lebih efisien. Dengan layout yang baru dapat mengurangi material flow dalam gudang.","PeriodicalId":259322,"journal":{"name":"E-Jurnal SPIRIT PRO PATRIA","volume":"441 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2020-03-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"E-Jurnal SPIRIT PRO PATRIA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29138/spirit.v6i1.1092","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 1
Abstract
Tata letak yang kurang terencana dan jarak yang tidak efesien antara unit kerja berakibat pada jauhnya jarak material flow. Jarak yang berjauhan akan mengakibatkan lamanya waktu proses kegiatan, sehingga biaya akan bertambah. Peningkatan biaya menjadi penyebab tingginya harga pokok produksi. Jika tata letak gudang awal sudah tidak efisien maka perlu melakukan relayout. Maka dari itu diperlukan adanya penelitian untuk mengetahui bagaimana proses perancangan ulang tata letak gudang produk dan pengaruhnya terhadap efektifitas dan efisiensi proses bongkar muat pada gudang produk CV. Karya Sahabat Indo. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, yaitu dengan memberikan penjelasan objektif, komparasi, dan evaluasi sebagai bahan pengambilan keputusan bagi yang berwenang. Pengumpulan data dilakukan dengan cara observasi dan wawancara pada perusahaan. Setelah data terkumpul, dilakukan penghitungan jarak antar departemen tata letak gudang lama menggunakan metode rectilinier, cara kerja dari meode ini ialah dengan mengukur jarak tegak lurus dari pusat departemen ke departemen yang lain. software Unequal Area Facility Layout Problem (UA-FLP) digunakan untuk merancang ulang tata letak gudang yang baru yang setelahnya akan dibandingkan dengan tata letak gudang lama. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa jarak material flow dengan layout yang baru berubah menjadi lebih efisien. Dengan layout yang baru dapat mengurangi material flow dalam gudang.