PENGARUH RESTAURANT ATMOSPHERE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DI MISS UNICORN

Sofiani Sofiani
{"title":"PENGARUH RESTAURANT ATMOSPHERE TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN KONSUMEN DI MISS UNICORN","authors":"Sofiani Sofiani","doi":"10.56190/jdw.v2i1.15","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sebuah tren pemasaran pada sebuah restoran yang mengusung keunikan yaitu restaurant atmosphere. Setiap restaurant memiliki karakteristik restoran yang unik dengan ciri khas tersendiri seperti miss unicorn restaurant yang bertemakan unicorn. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh restaurant atmosphere secara simultan dan dimensi restaurant atmosphere secara parsial terhadap keputusan pembelian konsumen di Miss Unicorn. Metode penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif. Sampel pada penelitian ini berjumlah 380 responden dengan teknik sampling nonprobability purposive sampling, dengan menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, asumsi klasik (normalitas, multikolinearitas dan heteroskedastisitas), uji hipotesis (uji signifikansi simultan, parsial dan uji regresi linear berganda, uji koefisien determinasi (R2) dan uji mean). Hasil pengujian uji simultan pada variabel restaurant atmosphere memiliki nilai signifikansi 26,005 > 3,840 dan hasil uji parsial pada setiap dimensi restaurant atmosphere memiliki nilai sebesar eksterior (3,4%), general interior (2,7%), store layout (2%), Interior Display (3,1%). Variabel restaurant atmosphere dan dimensinnya memiliki pengaruh secara signifikan simultan maupun parsial terhadap keputusan pembelian konsumen. Kesimpulan pada penelitian ini yaitu restaurant atmosphere memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen, karena dengan keunikan yang dimiliki dapat membuat para konsumen yang berkunjung melakukan pembelian ulang. Saran untuk restaurant atmosphere ialah dapat menambahkan dekorasi dengan tema unicorn yang lebih beragam seperti menambahkan, ruangan khusus untuk keluarga serta menambahkan beberapa poster unicorn agar lebih menggambarkan karakteristik restoran Miss Unicorn dengan tema unicornnya.","PeriodicalId":326168,"journal":{"name":"Jurnal Darmawisata","volume":"16 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-12-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Darmawisata","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.56190/jdw.v2i1.15","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Sebuah tren pemasaran pada sebuah restoran yang mengusung keunikan yaitu restaurant atmosphere. Setiap restaurant memiliki karakteristik restoran yang unik dengan ciri khas tersendiri seperti miss unicorn restaurant yang bertemakan unicorn. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh restaurant atmosphere secara simultan dan dimensi restaurant atmosphere secara parsial terhadap keputusan pembelian konsumen di Miss Unicorn. Metode penelitian ini adalah kuantitatif deskriptif. Sampel pada penelitian ini berjumlah 380 responden dengan teknik sampling nonprobability purposive sampling, dengan menggunakan uji validitas, uji reliabilitas, asumsi klasik (normalitas, multikolinearitas dan heteroskedastisitas), uji hipotesis (uji signifikansi simultan, parsial dan uji regresi linear berganda, uji koefisien determinasi (R2) dan uji mean). Hasil pengujian uji simultan pada variabel restaurant atmosphere memiliki nilai signifikansi 26,005 > 3,840 dan hasil uji parsial pada setiap dimensi restaurant atmosphere memiliki nilai sebesar eksterior (3,4%), general interior (2,7%), store layout (2%), Interior Display (3,1%). Variabel restaurant atmosphere dan dimensinnya memiliki pengaruh secara signifikan simultan maupun parsial terhadap keputusan pembelian konsumen. Kesimpulan pada penelitian ini yaitu restaurant atmosphere memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian konsumen, karena dengan keunikan yang dimiliki dapat membuat para konsumen yang berkunjung melakukan pembelian ulang. Saran untuk restaurant atmosphere ialah dapat menambahkan dekorasi dengan tema unicorn yang lebih beragam seperti menambahkan, ruangan khusus untuk keluarga serta menambahkan beberapa poster unicorn agar lebih menggambarkan karakteristik restoran Miss Unicorn dengan tema unicornnya.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
这是一家具有独特性的餐厅的营销趋势。每个餐厅都有一个独特的餐厅特征,其独特的特点是独角兽小姐餐厅以独角兽为主题。这项研究的目的是同时确定atmosphere餐厅的影响,并部分地确定消费者购买独角兽小姐的决定。本研究方法是定量描述性的。该研究的样本由380名受访者采用非概率采样技术,使用有效性测试、可靠性测试、古典假设(常态、多生理学和六阶假设测试)、假设(同时的意义、部分和双重线性回归测试、确定性系数测试(R2)和均值测试)。同一餐厅变量atmosphere的同时测试结果具有26.005 > 3840的显著值,每个维度的部分测试结果具有外部价值(3.4%)、一般内部(2.7%)、储存布局(2%)、内部显示(3.1%)。它对消费者购买决策同时和部分有重大影响。研究的结论是,atmosphere对消费者购买决策产生了影响,因为它的独特性可以让来访的消费者重新购买。餐厅的建议是为不同的独角兽主题增加装饰,比如为家庭增加一个特别的房间和一些独角兽的海报,以更好地描述独角兽小姐餐厅的特点和真正的独角兽主题。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
STRATEGI PENGEMBANGAN DESTINASI WISATA TEBING KARATON, BANDUNG, JAWA BARAT UPAYA PENGEMBANGAN KOMPONEN 4A EKOWISATA MUNJANG MANGROVE DESA KURAU BARAT GUNA MENINGKATKAN MINAT KUNJUNG WISATAWAN ANALISIS PENGELOLAAN EVENT HALLOWEEN NIGHT TEROWONGAN CASABLANCA OLEH DOUBLE M PENGALAMAN PELANGGAN DI KOPI TIAM RUSEN 1955, SINGKAWANG MAKANAN “BUBUR DINIYOHU” SEBAGAI DAYA TARIK KHAS WISATA GASTRONOMI DI KOTA GORONTALO
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1