FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPLEMENTASI REDESAIN MODEL PELATIHAN DENGAN METODE PENDAMPINGAN LANGSUNG BAGI PELAKU USAHA UMKM DI 5 KOTA/KABUPATEN JAWA TIMUR

Agus Baktiono
{"title":"FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI IMPLEMENTASI REDESAIN MODEL PELATIHAN DENGAN METODE PENDAMPINGAN LANGSUNG BAGI PELAKU USAHA UMKM DI 5 KOTA/KABUPATEN JAWA TIMUR","authors":"Agus Baktiono","doi":"10.29138/spirit.v8i2.2173","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Di Jawa Timur sentra UMKM banyak tumbuh dan berkembang, namun demikian dinamika permasalahan yang dihadapi pelaku UMKM semakin hari semakin kompleks. Untuk mengatasi permasalahan tersebut program pelatihan telah banyak diupayakan, akan tetapi belum mencapai hasil yang diharapkan, karena pelatihan yang  selama ini ada sifatnya hanya parsial dan tidak berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis factor-faktor yang mempengaruhi implementasi redesain model pelatihan pada sentra UMKM di 5 kota/kabupaten di Jawa Timur (Surabaya, Sidoarjo, Mojokerto, Kediri, dan Madiun). Kerangka Redesain Model Pelatihan melalui pendampingan usaha secara langsung pada sentra UMKM merupakan suatu proses perekayasaan sosial dalam rangka merekonstruksi metode pelatihan secara klasikal yang diharapkan dapat memberdayakan dan meningkatkan daya saing UMKM. Hasil penelitian menunjukkan dari 11 variabel sebagai pembentuk factor dihasilkan  Faktor 1 (component 1), Faktor 2 (component 2) dan Faktor 3 (component 3) memiliki koefisien korelasi masing-masing sebesar 0.801, 0.876, dan 0.912 yang artinya sangat kuat karena > 0,5, sehingga ketiga factor tersebut sangat tepat untuk merangkum ke-11variabel independen sebagai pembentuk Redesain Model Pelatihan. Dengan demikian untuk memberdayakan pelaku UMKM pada sentra UMKM di 5 kota/kabupaten di Jawa Timur sangatlah diperlukan redesain model pelatihan yang berorientasi pada pendampingan secara langsung di lakosi usaha.","PeriodicalId":259322,"journal":{"name":"E-Jurnal SPIRIT PRO PATRIA","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2022-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"E-Jurnal SPIRIT PRO PATRIA","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29138/spirit.v8i2.2173","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Di Jawa Timur sentra UMKM banyak tumbuh dan berkembang, namun demikian dinamika permasalahan yang dihadapi pelaku UMKM semakin hari semakin kompleks. Untuk mengatasi permasalahan tersebut program pelatihan telah banyak diupayakan, akan tetapi belum mencapai hasil yang diharapkan, karena pelatihan yang  selama ini ada sifatnya hanya parsial dan tidak berkelanjutan. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis factor-faktor yang mempengaruhi implementasi redesain model pelatihan pada sentra UMKM di 5 kota/kabupaten di Jawa Timur (Surabaya, Sidoarjo, Mojokerto, Kediri, dan Madiun). Kerangka Redesain Model Pelatihan melalui pendampingan usaha secara langsung pada sentra UMKM merupakan suatu proses perekayasaan sosial dalam rangka merekonstruksi metode pelatihan secara klasikal yang diharapkan dapat memberdayakan dan meningkatkan daya saing UMKM. Hasil penelitian menunjukkan dari 11 variabel sebagai pembentuk factor dihasilkan  Faktor 1 (component 1), Faktor 2 (component 2) dan Faktor 3 (component 3) memiliki koefisien korelasi masing-masing sebesar 0.801, 0.876, dan 0.912 yang artinya sangat kuat karena > 0,5, sehingga ketiga factor tersebut sangat tepat untuk merangkum ke-11variabel independen sebagai pembentuk Redesain Model Pelatihan. Dengan demikian untuk memberdayakan pelaku UMKM pada sentra UMKM di 5 kota/kabupaten di Jawa Timur sangatlah diperlukan redesain model pelatihan yang berorientasi pada pendampingan secara langsung di lakosi usaha.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
因素影响了在爪哇东部5个城市的UMKM企业直接精聘的设计培训模式的实施
在东爪哇,sentra UMKM蓬勃发展,但UMKM患者所面临的问题越来越复杂。为了解决这个问题,培训项目已经进行了许多次,但还没有达到预期的结果,因为培训只是部分的和不可持续的。本研究旨在分析东爪哇五个城市(泗水、Sidoarjo、Mojokerto、Kediri和Madiun) sentra UMKM训练模型模型的影响因素。直接精简UMKM的训练设计模型设计框架是一种社会再现的过程,旨在重建传统的训练方法,以加强和提高UMKM的竞争力。研究结果显示来自11个变量作为构成因子1(接口)因素,因式分解产生2(接口)和3(接口)因素有相关性系数分别为0.801 0.876 0.912,意思是非常强大的力量,因为> 0.5,所以这些因素非常适合作为独立总结ke-11variabel形成Redesain训练模型。因此,为了将东爪哇省五个城市的UMKM杀手平定在sentra UMKM,需要在企业的直接精简训练模型重新设计。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
EVALUASI DUPLO BRIKET DGEM HAMPARAN DINGIN MURNI DAN CAMPURAN SERAT KELAPA SAWIT (Uji Pembanding) ASAS PEMISAHAN HORIZONTAL HAK ATAS RUANG BAWAH TANAH KEKUATAN HUKUM PEMBELI TANAH PETOK D YANG TIDAK DIAKUI JUAL BELINYA OLEH AHLI WARIS PERLINDUNGAN HUKUM KONSUMEN PEMBELI KONDOTEL AKIBAT WANPRESTASI DEVELOPER EKSPERIMEN ECOFRIENDLY PAVING PLASTIK HDPE
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1