Persepsi Orangtua tentang Penggunaan Smartphone untuk Anak Usia Dini

Rosa Imani Khan, Linda Dwiyanti
{"title":"Persepsi Orangtua tentang Penggunaan Smartphone untuk Anak Usia Dini","authors":"Rosa Imani Khan, Linda Dwiyanti","doi":"10.29407/pn.v8i1.18872","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tentang gambaran persepsi orang tua tentang penggunaan smartphone untuk anak usia dini. Berdasarkan hasil survei, di era digitalisasi ini penggunaan smartphone oleh anak usia dini tidak bisa dipungkiri lagi.  Penggunaan smartphone untuk anak usia dini selain membawa dampak positif juga akan membawa dampak negatif. Persepsi sekaligus peran orang tua merupakan faktor utama yang dapat menentukan sejauh mana dampak positif dan negatif tersebut terpapar dalam diri anak. Penelitian ini merupakan penelitian survei yang bertujuan untuk memberikan penjelasan (explanatory research) dengan 50 orang tua/wali murid TK sebagai responden. Alat pengumpul data yang digunakan berupa kuesioner persepsi orang tua tentang penggunaan smartphone untuk anak usia dini, terdiri dari 20 butir item, dengan koefisien reliabilitas sebesar 0,801. Analisis data yang akan digunakan adalah teknik statistik deskriptif. Data hasil penelitian ini menjelaskan bahwa secara umum para orang tua yang menjadi subjek dalam penelitian ini mengenal dan memahami fungsi dan manfaat smartphone beserta dampak positif dan negatifnya bagi anak. Orang tua kurang menyukai jika anak terlalu sering bermain smartphone karena memiliki dampak negatif pada aspek perkembangan anak. Meski tidak selalu mendampingi anak saat menggunakan smartphone, orang tua melakukan upaya-upaya untuk meminimalisir dampak negatif tersebut, antara lain dengan tidak mengandalkan smartphone untuk menemani anak, menerapkan aturan-aturan tertentu saat anak menggunakan smartphone, membimbing anak untuk memanfaatkan sisi positif smartphone, membatasi aplikasi smartphone yang digunakan oleh anak dan mengajarkan kepada anak cara menggunakan smartphone yang baik dan benar. \n    ","PeriodicalId":131245,"journal":{"name":"PINUS: Jurnal Penelitian Inovasi Pembelajaran","volume":"23 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-02-13","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"PINUS: Jurnal Penelitian Inovasi Pembelajaran","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.29407/pn.v8i1.18872","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengkaji tentang gambaran persepsi orang tua tentang penggunaan smartphone untuk anak usia dini. Berdasarkan hasil survei, di era digitalisasi ini penggunaan smartphone oleh anak usia dini tidak bisa dipungkiri lagi.  Penggunaan smartphone untuk anak usia dini selain membawa dampak positif juga akan membawa dampak negatif. Persepsi sekaligus peran orang tua merupakan faktor utama yang dapat menentukan sejauh mana dampak positif dan negatif tersebut terpapar dalam diri anak. Penelitian ini merupakan penelitian survei yang bertujuan untuk memberikan penjelasan (explanatory research) dengan 50 orang tua/wali murid TK sebagai responden. Alat pengumpul data yang digunakan berupa kuesioner persepsi orang tua tentang penggunaan smartphone untuk anak usia dini, terdiri dari 20 butir item, dengan koefisien reliabilitas sebesar 0,801. Analisis data yang akan digunakan adalah teknik statistik deskriptif. Data hasil penelitian ini menjelaskan bahwa secara umum para orang tua yang menjadi subjek dalam penelitian ini mengenal dan memahami fungsi dan manfaat smartphone beserta dampak positif dan negatifnya bagi anak. Orang tua kurang menyukai jika anak terlalu sering bermain smartphone karena memiliki dampak negatif pada aspek perkembangan anak. Meski tidak selalu mendampingi anak saat menggunakan smartphone, orang tua melakukan upaya-upaya untuk meminimalisir dampak negatif tersebut, antara lain dengan tidak mengandalkan smartphone untuk menemani anak, menerapkan aturan-aturan tertentu saat anak menggunakan smartphone, membimbing anak untuk memanfaatkan sisi positif smartphone, membatasi aplikasi smartphone yang digunakan oleh anak dan mengajarkan kepada anak cara menggunakan smartphone yang baik dan benar.    
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
父母对幼儿使用智能手机的看法
这项研究的目的是研究父母对幼儿使用智能手机的看法。根据调查结果,在这个数字化时代,幼儿使用智能手机不再被否认。幼儿使用智能手机不仅会带来积极的影响,还会带来负面影响。感知和父母的作用是决定孩子受到积极和消极影响的主要因素。这项研究是一项针对50名幼儿园家长/家长的调查。家长对幼儿使用智能手机的看法调查问卷使用的数据收集工具,由20项项目组成,具有一定程度的可靠性系数为0.801。将使用的数据分析是描述性统计技术。这项研究的数据解释说,通常这些研究对象的父母了解和理解智能手机的功能和好处以及它对儿童的积极和消极影响。父母不喜欢孩子玩智能手机太多,因为它对孩子的成长有负面影响。虽然并不总是陪伴孩子使用智能手机的时候,做父母的努力以减少这些负面影响,包括不依赖智能手机陪孩子,应用某些规则当孩子使用智能手机,引导智能手机利用积极的一面,限制孩子使用智能手机的应用程序,教导孩子如何正确的使用智能手机。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Persepsi Orangtua tentang Penggunaan Smartphone untuk Anak Usia Dini K Kajian Deskripsi Semiotika Pada Pakaian Khas Kediri Pendekatan-Pendekatan Untuk Meningkatkan Resiliensi Pasca Pandemi Covid-19 Peran Komunitas Info Seputar Trenggalek dalam Pengentasan Kemiskinan di Kabupaten Trenggalek Sebagai Wujud dari Kegiatan Masyarakat Madani Penerapan Media Qestion Card dalam Model Pembelajaran Problem-Based Learning untuk Meningkatkan Kualitas Pembelajaran
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1