Pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan melalui motivasi sebagai variabel intervening (Studi pada BPR Weleri Makmur Kantor Pusat Gayamsari)
{"title":"Pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan melalui motivasi sebagai variabel intervening (Studi pada BPR Weleri Makmur Kantor Pusat Gayamsari)","authors":"Guritna Wasesa Samudra, Christantius Dwiatmadja, Rini Sugiarti","doi":"10.26623/jreb.v16i2.6433","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"<p>Setiap perusahaan perlu memikirkan cara dalam meningkatkatkan kinerja karyawan yang dimiliki agar dapat mendorong kemajuan perusahaan. Salah satu kunci untuk meningkatkan kinerja karyawan dengan mempertahankan motivasi. Faktor kompensasi dan lingkungan kerja dapat meningkatkan motivasi dan kinerja karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan melalui motivasi sebagai variabel intervening pada BPR Weleri Makmur Kantor Pusat Gayamsari Semarang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan kuesioner untuk mengumpulkan data. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 64 pegawai. Analisis menggunakan SmartPLS untuk menguji persamaan struktural. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kompensasi tidak berpengaruh terhadap variabel kinerja karyawan, variabel lingkungan kerja tidak berpengaruh terhadap variabel kinerja karyawan, variabel kompensasi tidak berpengaruh terhadap variabel motivasi, variabel lingkungan kerja berpengaruh terhadap variabel motivasi, variabel motivasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan, dan variabel motivasi memediasi pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan.</p><p><em>Every company needs to think about ways to improve the performance of its employees in order to encourage the company's progress. One of the keys to improving employee performance is to maintain motivation. Compensation factors and the work environment can increase employee motivation and performance. This research aims to determine the effect of compensation and work environment on employee performance through motivation as an intervening variable at BPR Weleri Makmur, Gayamsari Semarang Head Office. This research uses quantitative methods with questionnaires to collect data. The sample in this study was 64 employees. The analysis uses SmartPLS to test structural equations. The research results show that compensation variables do not affect employee performance variables, work environment variables have no effect on employee performance variables, compensation variables have no effect on motivation variables, work environment variables have an effect on motivation variables, motivation variables affect employee performance, and motivation variables mediate the influence of the work environment on employee performance.</em></p><p> </p>","PeriodicalId":31922,"journal":{"name":"Jurnal Riset Ekonomi dan Bisnis","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-09-03","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Riset Ekonomi dan Bisnis","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.26623/jreb.v16i2.6433","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Setiap perusahaan perlu memikirkan cara dalam meningkatkatkan kinerja karyawan yang dimiliki agar dapat mendorong kemajuan perusahaan. Salah satu kunci untuk meningkatkan kinerja karyawan dengan mempertahankan motivasi. Faktor kompensasi dan lingkungan kerja dapat meningkatkan motivasi dan kinerja karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kompensasi dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan melalui motivasi sebagai variabel intervening pada BPR Weleri Makmur Kantor Pusat Gayamsari Semarang. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan kuesioner untuk mengumpulkan data. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 64 pegawai. Analisis menggunakan SmartPLS untuk menguji persamaan struktural. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kompensasi tidak berpengaruh terhadap variabel kinerja karyawan, variabel lingkungan kerja tidak berpengaruh terhadap variabel kinerja karyawan, variabel kompensasi tidak berpengaruh terhadap variabel motivasi, variabel lingkungan kerja berpengaruh terhadap variabel motivasi, variabel motivasi berpengaruh terhadap kinerja karyawan, dan variabel motivasi memediasi pengaruh lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan.
Every company needs to think about ways to improve the performance of its employees in order to encourage the company's progress. One of the keys to improving employee performance is to maintain motivation. Compensation factors and the work environment can increase employee motivation and performance. This research aims to determine the effect of compensation and work environment on employee performance through motivation as an intervening variable at BPR Weleri Makmur, Gayamsari Semarang Head Office. This research uses quantitative methods with questionnaires to collect data. The sample in this study was 64 employees. The analysis uses SmartPLS to test structural equations. The research results show that compensation variables do not affect employee performance variables, work environment variables have no effect on employee performance variables, compensation variables have no effect on motivation variables, work environment variables have an effect on motivation variables, motivation variables affect employee performance, and motivation variables mediate the influence of the work environment on employee performance.