Evaluasi Program Pendidikan Karakter di SD Athalia dengan Model CIPP (Context, Input, Process, Product)

Bella Kumalasari, Lusiana Idawati
{"title":"Evaluasi Program Pendidikan Karakter di SD Athalia dengan Model CIPP (Context, Input, Process, Product)","authors":"Bella Kumalasari, Lusiana Idawati","doi":"10.21831/jamp.v11i2.65007","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sekolah Dasar Athalia dikenal sebagai sekolah yang menekankan pendidikan karakter dan telah menjalankan program pendidikan karakternya selama lebih dari lima tahun. Meski demikian, program pendidikan karakter di SD Athalia belum pernah dievaluasi secara menyeluruh. Oleh sebab itu, penelitian evaluasi program perlu dilakukan untuk akuntabilitas dan peningkatan program dan dengan demikian Model Evaluasi CIPP dipilih untuk penelitian ini. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi konteks, input, proses, dan produk dari program pendidikan karakter di SD Athalia serta menemukan sekaligus merekomendasikan hal-hal yang perlu ditingkatkan. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, kuesioner, dan dianalisis menggunakan metode deskriptif kualitatif dan statistik deskriptif. Dokumen sekolah digunakan sebagai data sekunder. Subjek penelitian adalah pendiri sekolah, bagian manajemen sekolah, staf, guru, orang tua, dan siswa SD Athalia. Hasil penelitian evaluasi menunjukkan bahwa konteks sudah sangat baik sedangkan input, proses, dan produk cukup baik. Rekomendasi peneliti agar dilakukan penyempurnaan dalam kurikulum, pembinaan guru, alat ukur, kerja sama dengan orang tua, dan konsistensi pelaksanaan proyek karakter.","PeriodicalId":30918,"journal":{"name":"Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan","volume":"41 25","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-12-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Akuntabilitas Manajemen Pendidikan","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21831/jamp.v11i2.65007","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Sekolah Dasar Athalia dikenal sebagai sekolah yang menekankan pendidikan karakter dan telah menjalankan program pendidikan karakternya selama lebih dari lima tahun. Meski demikian, program pendidikan karakter di SD Athalia belum pernah dievaluasi secara menyeluruh. Oleh sebab itu, penelitian evaluasi program perlu dilakukan untuk akuntabilitas dan peningkatan program dan dengan demikian Model Evaluasi CIPP dipilih untuk penelitian ini. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi konteks, input, proses, dan produk dari program pendidikan karakter di SD Athalia serta menemukan sekaligus merekomendasikan hal-hal yang perlu ditingkatkan. Pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, observasi, kuesioner, dan dianalisis menggunakan metode deskriptif kualitatif dan statistik deskriptif. Dokumen sekolah digunakan sebagai data sekunder. Subjek penelitian adalah pendiri sekolah, bagian manajemen sekolah, staf, guru, orang tua, dan siswa SD Athalia. Hasil penelitian evaluasi menunjukkan bahwa konteks sudah sangat baik sedangkan input, proses, dan produk cukup baik. Rekomendasi peneliti agar dilakukan penyempurnaan dalam kurikulum, pembinaan guru, alat ukur, kerja sama dengan orang tua, dan konsistensi pelaksanaan proyek karakter.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
利用 CIPP(情境、输入、过程、产品)模型评估阿塔利亚 SD 学校品德教育计划
众所周知,阿塔利亚小学是一所重视品德教育的学校,其品德教育计划已实施了五年多。然而,Athalia 小学的品德教育计划从未得到过全面评估。因此,需要开展课程评估研究,以促进问责制和课程改进,因此本研究选择了 CIPP 评估模式。本研究的目的是对阿塔利亚小学品德教育计划的背景、投入、过程和成果进行评估,找出需要改进的地方并提出建议。通过访谈、观察和问卷调查收集数据,并使用描述性定性方法和描述性统计进行分析。学校文件被用作二手数据。研究对象包括学校创办人、学校管理层、教职员工、教师、家长和 SD Athalia 的学生。评估研究的结果表明,环境非常好,而投入、过程和产品都相当不错。研究人员建议在课程设置、教师辅导、测量工具、与家长的合作以及品德项目实施的一致性等方面进行改进。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
审稿时长
24 weeks
期刊最新文献
Strategic leadership in Malaysia education: A systematic literature reviews Validasi Instrumen Supervisi Akademik Digital dalam Peningkatan Profesionalisme Guru Menggunakan Teknologi Digital Principals’ Managerial Skills in the Elementary Schools of Southern Papua The Effect of Teacher's Decision in the Learning Process to The Implementation of Merdeka Curriculum Evaluasi Program Pendidikan Karakter di SD Athalia dengan Model CIPP (Context, Input, Process, Product)
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1