Perspektif Teologi Tubuh dalam Memahami dan Menolong Depresi Remaja Penderita Depresi

Ivan Christian, Peter Farrand
{"title":"Perspektif Teologi Tubuh dalam Memahami dan Menolong Depresi Remaja Penderita Depresi","authors":"Ivan Christian, Peter Farrand","doi":"10.51688/vc11.1.2024.art5","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Tingginya prevalensi depresi remaja di Indonesia patut mendapatkan perhatian yang serius. Remaja perlu dibantu untuk dapat mengatasi depresinya dengan baik sehingga mereka bisa mengalami transformasi dalam proses tersebut. Tulisan ini bertujuan untuk menjadikan perspektif teologi tubuh sebagai landasan normatif bagi orang Kristen di dalam memahami depresi remaja sehingga bisa memberikan bantuan yang tepat. Metodeyang digunakan dalam penelitian ini adalah metode teologi praktika yang diusung oleh Richard Osmer. Dengan metode tersebut, hasil penelitian menunjukkan bahwa depresi beserta berbagai gangguan yang mengikutinya bukanlah desain asali Allah bagi manusia yang adalah “embodied being”. Depresi yang dialami remaja pun mengganggu keseluruhan diri remaja, termasuk tubuhnya. Lebih lanjut, remaja berpotensi mengalami transformasi jika penanganan depresi dilakukan secara holistik, yakni dengan memperhatikan penanganan pada aspek materi dan nonmateri dari seorang remaja.","PeriodicalId":129165,"journal":{"name":"VERBUM CHRISTI: JURNAL TEOLOGI REFORMED INJILI","volume":"9 3","pages":""},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2024-07-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"VERBUM CHRISTI: JURNAL TEOLOGI REFORMED INJILI","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.51688/vc11.1.2024.art5","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Tingginya prevalensi depresi remaja di Indonesia patut mendapatkan perhatian yang serius. Remaja perlu dibantu untuk dapat mengatasi depresinya dengan baik sehingga mereka bisa mengalami transformasi dalam proses tersebut. Tulisan ini bertujuan untuk menjadikan perspektif teologi tubuh sebagai landasan normatif bagi orang Kristen di dalam memahami depresi remaja sehingga bisa memberikan bantuan yang tepat. Metodeyang digunakan dalam penelitian ini adalah metode teologi praktika yang diusung oleh Richard Osmer. Dengan metode tersebut, hasil penelitian menunjukkan bahwa depresi beserta berbagai gangguan yang mengikutinya bukanlah desain asali Allah bagi manusia yang adalah “embodied being”. Depresi yang dialami remaja pun mengganggu keseluruhan diri remaja, termasuk tubuhnya. Lebih lanjut, remaja berpotensi mengalami transformasi jika penanganan depresi dilakukan secara holistik, yakni dengan memperhatikan penanganan pada aspek materi dan nonmateri dari seorang remaja.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
从身体神学的角度理解和帮助抑郁青少年
印度尼西亚青少年抑郁症发病率高,值得高度重视。需要帮助青少年很好地战胜抑郁,使他们在这一过程中经历转变。本文旨在使身体神学的观点成为基督徒理解青少年抑郁症的规范基础,从而为他们提供适当的帮助。本研究采用的方法是理查德-奥斯默(Richard Osmer)提倡的实践神学方法。通过这种方法,研究结果表明,抑郁症以及随之而来的各种失调症并不是上帝为 "具身生命 "的人类设计的初衷。青少年经历的抑郁也会扰乱青少年的整个自我,包括他或她的身体。此外,如果从整体上治疗抑郁症,即注意处理青少年的物质和非物质方面,青少年就有可能经历转变。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Perspektif Teologi Tubuh dalam Memahami dan Menolong Depresi Remaja Penderita Depresi Herman Bavinck dan Literatur Hikmat “But Saul Held His Peace" One Person, Two Natures, and Four Gospels Apa itu Teologi yang Baik?
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1