{"title":"Kemampuan membaca Alquran mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial Universitas Negeri Yogyakarta","authors":"Ajat Sudrajat","doi":"10.21831/hum.v23i1.59746","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Sering dinyatakan oleh para tutor mata kuliah Pendidikan Agama Islam, bahwa mahasiswa baru UNY memiliki kemampuan membaca Alquran yang rendah. Mereka menyatakan bahwa mahasiswa baru UNY, dari tahun ke tahun, dalam membaca Alquran masih banyak yang ‘gagap’ atau tidak lancar. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan membaca Alquran mahasiswa baru FIS UNY pada semester genap angkatan tahun akademik 2020/2021. Penelitian ini menggunakan data pelaksanaan tutorial mata kuliah Pendidikan Agama Islam angkatan 2020/2021. Pelaksanaan penelitian dilakukan dengan menggunakan survey yang bersifat populatif, artinya menghitung semua mahasiswa yang ikut tutotial mata kuliah Pendidikan Agama Islam pada tahun akademik 2020/2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar mahasiswa baru FIS UNY tahun akademik 2020/2021masih berada pada jilid dua, yaitu bacaan antar huruf terputus-putus dan salah dalam pelantunan harakat (fathah, kasrah, dhummah, dantanwin) atau tertukar. Sedangkan pada akhir semester terjadi peningkatan, yaitu kebanyakan masuk ke jilid tiga dan empat, bahkan lima, mencapai 74%.It is often stated by tutors of Islamic Religious Education courses, that new UNY students have poor reading skills of the Qur’an. They stated that many of the new students at UNY, from year to year, are still stuttering and being inarticulate when reading the Qur’an. Therefore, this study aimed to determine the ability to read the Qur’an for the new FIS UNY students in the even semester of the 2020/2021 academic year. This study took the data from the implementation of the 2020/2021 Islamic Religious Education course. The research was carried out using a survey , which is populative in nature, meaning that it counts all students who took part in the tutorial for the Islamic Religious Education course in the 2020/2021 academic year. The results showed that most of the new FIS UNY students for the 2020/2021 academic year were still in volume 2, in which they read between letters disjointly and incorrectly pronouncing vowels (fathah, kasrah, dhummah, and tanwin) or mixed up. Meanwhile, at the end of the semester, there was an increase in the number of students who entered volumes three and four, even five, reaching 74%.","PeriodicalId":34797,"journal":{"name":"Humanika Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-04-01","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Humanika Kajian Ilmiah Mata Kuliah Umum","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.21831/hum.v23i1.59746","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0
Abstract
Sering dinyatakan oleh para tutor mata kuliah Pendidikan Agama Islam, bahwa mahasiswa baru UNY memiliki kemampuan membaca Alquran yang rendah. Mereka menyatakan bahwa mahasiswa baru UNY, dari tahun ke tahun, dalam membaca Alquran masih banyak yang ‘gagap’ atau tidak lancar. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kemampuan membaca Alquran mahasiswa baru FIS UNY pada semester genap angkatan tahun akademik 2020/2021. Penelitian ini menggunakan data pelaksanaan tutorial mata kuliah Pendidikan Agama Islam angkatan 2020/2021. Pelaksanaan penelitian dilakukan dengan menggunakan survey yang bersifat populatif, artinya menghitung semua mahasiswa yang ikut tutotial mata kuliah Pendidikan Agama Islam pada tahun akademik 2020/2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sebagian besar mahasiswa baru FIS UNY tahun akademik 2020/2021masih berada pada jilid dua, yaitu bacaan antar huruf terputus-putus dan salah dalam pelantunan harakat (fathah, kasrah, dhummah, dantanwin) atau tertukar. Sedangkan pada akhir semester terjadi peningkatan, yaitu kebanyakan masuk ke jilid tiga dan empat, bahkan lima, mencapai 74%.It is often stated by tutors of Islamic Religious Education courses, that new UNY students have poor reading skills of the Qur’an. They stated that many of the new students at UNY, from year to year, are still stuttering and being inarticulate when reading the Qur’an. Therefore, this study aimed to determine the ability to read the Qur’an for the new FIS UNY students in the even semester of the 2020/2021 academic year. This study took the data from the implementation of the 2020/2021 Islamic Religious Education course. The research was carried out using a survey , which is populative in nature, meaning that it counts all students who took part in the tutorial for the Islamic Religious Education course in the 2020/2021 academic year. The results showed that most of the new FIS UNY students for the 2020/2021 academic year were still in volume 2, in which they read between letters disjointly and incorrectly pronouncing vowels (fathah, kasrah, dhummah, and tanwin) or mixed up. Meanwhile, at the end of the semester, there was an increase in the number of students who entered volumes three and four, even five, reaching 74%.