{"title":"CIMAHI镇的智能地图制作可能的3D洪水和水坑","authors":"Diva Triyananda, Yackob Astor","doi":"10.24895/SNG.2018.3-0.995","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Selama hampir satu dekade, fenomena banjir dan genangan menjadi salah satu permasalahan utama yang sering melanda Kota Cimahi. Berbagai macam penanganan yang dilakukan oleh pemerintah setempat telah banyak dilakukan guna mengatasi permasalahan banjir tersebut, akan tetapi solusi yang dihasilkan dari penanganan tersebut masih berbentuk solusi yang bersifat sementara dan belum memiliki integrasi sistem. Potensi banjir dan genangan di Kota Cimahi relatif tinggi, mengingat kondisi relief permukaan di Kota Cimahi yang terdiri dari lembah cekungan. Salah satu penanganan banjir dan genangan yang telah dilakukan oleh pemerintah Kota Cimahi adalah dengan melakukan pemetaan banjir dan genangan. Kendala yang meliputi pemetaan banjir dan genangan di Kota Cimahi adalah hasil yang disajikan berupa Peta Zonasi Rawan Banjir dan Genangan yang disajikan dalam tampilan 2D yang dicetak kedalam ukuran dan skala tertentu. Kondisi ini seringkali menjadi kendala, mengingat fenomena banjir dan genangan memiliki sifat yang dinamis, sehingga peta dalam format konvensional yang sudah ada tersebut harus selalu dilakukan updating secepat mungkin. Oleh karena itu diperlukan pemetaan banjir dan genangan yang bersifat secara digital guna mengatasi pembaharuan peta yang cenderung lama. Penelitian ini membuat smart map secara 3D di Kota Cimahi yang memuat informasi mengenai potensi lokasi terjadinya bencana banjir dan genangan yang timbul, yang ditampilkan secara interaktif agar menghasilkan tampilan luapan banjir dan genangan yang lebih mudah dipahami oleh pemerintah maupun masyarakat. Visualisasi pembuatan smart map 3D Kota Cimahi dibuat dengan menggunakan bantuan software SIG sebagai perangkat lunak utama.","PeriodicalId":307659,"journal":{"name":"Seminar Nasional Geomatika","volume":"45 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2019-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"1","resultStr":"{\"title\":\"PEMBUATAN SMART MAP 3D POTENSI BANJIR DAN GENANGAN DI KOTA CIMAHI\",\"authors\":\"Diva Triyananda, Yackob Astor\",\"doi\":\"10.24895/SNG.2018.3-0.995\",\"DOIUrl\":null,\"url\":null,\"abstract\":\"Selama hampir satu dekade, fenomena banjir dan genangan menjadi salah satu permasalahan utama yang sering melanda Kota Cimahi. Berbagai macam penanganan yang dilakukan oleh pemerintah setempat telah banyak dilakukan guna mengatasi permasalahan banjir tersebut, akan tetapi solusi yang dihasilkan dari penanganan tersebut masih berbentuk solusi yang bersifat sementara dan belum memiliki integrasi sistem. Potensi banjir dan genangan di Kota Cimahi relatif tinggi, mengingat kondisi relief permukaan di Kota Cimahi yang terdiri dari lembah cekungan. Salah satu penanganan banjir dan genangan yang telah dilakukan oleh pemerintah Kota Cimahi adalah dengan melakukan pemetaan banjir dan genangan. Kendala yang meliputi pemetaan banjir dan genangan di Kota Cimahi adalah hasil yang disajikan berupa Peta Zonasi Rawan Banjir dan Genangan yang disajikan dalam tampilan 2D yang dicetak kedalam ukuran dan skala tertentu. Kondisi ini seringkali menjadi kendala, mengingat fenomena banjir dan genangan memiliki sifat yang dinamis, sehingga peta dalam format konvensional yang sudah ada tersebut harus selalu dilakukan updating secepat mungkin. Oleh karena itu diperlukan pemetaan banjir dan genangan yang bersifat secara digital guna mengatasi pembaharuan peta yang cenderung lama. Penelitian ini membuat smart map secara 3D di Kota Cimahi yang memuat informasi mengenai potensi lokasi terjadinya bencana banjir dan genangan yang timbul, yang ditampilkan secara interaktif agar menghasilkan tampilan luapan banjir dan genangan yang lebih mudah dipahami oleh pemerintah maupun masyarakat. Visualisasi pembuatan smart map 3D Kota Cimahi dibuat dengan menggunakan bantuan software SIG sebagai perangkat lunak utama.\",\"PeriodicalId\":307659,\"journal\":{\"name\":\"Seminar Nasional Geomatika\",\"volume\":\"45 1\",\"pages\":\"0\"},\"PeriodicalIF\":0.0000,\"publicationDate\":\"2019-02-15\",\"publicationTypes\":\"Journal Article\",\"fieldsOfStudy\":null,\"isOpenAccess\":false,\"openAccessPdf\":\"\",\"citationCount\":\"1\",\"resultStr\":null,\"platform\":\"Semanticscholar\",\"paperid\":null,\"PeriodicalName\":\"Seminar Nasional Geomatika\",\"FirstCategoryId\":\"1085\",\"ListUrlMain\":\"https://doi.org/10.24895/SNG.2018.3-0.995\",\"RegionNum\":0,\"RegionCategory\":null,\"ArticlePicture\":[],\"TitleCN\":null,\"AbstractTextCN\":null,\"PMCID\":null,\"EPubDate\":\"\",\"PubModel\":\"\",\"JCR\":\"\",\"JCRName\":\"\",\"Score\":null,\"Total\":0}","platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Seminar Nasional Geomatika","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.24895/SNG.2018.3-0.995","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
PEMBUATAN SMART MAP 3D POTENSI BANJIR DAN GENANGAN DI KOTA CIMAHI
Selama hampir satu dekade, fenomena banjir dan genangan menjadi salah satu permasalahan utama yang sering melanda Kota Cimahi. Berbagai macam penanganan yang dilakukan oleh pemerintah setempat telah banyak dilakukan guna mengatasi permasalahan banjir tersebut, akan tetapi solusi yang dihasilkan dari penanganan tersebut masih berbentuk solusi yang bersifat sementara dan belum memiliki integrasi sistem. Potensi banjir dan genangan di Kota Cimahi relatif tinggi, mengingat kondisi relief permukaan di Kota Cimahi yang terdiri dari lembah cekungan. Salah satu penanganan banjir dan genangan yang telah dilakukan oleh pemerintah Kota Cimahi adalah dengan melakukan pemetaan banjir dan genangan. Kendala yang meliputi pemetaan banjir dan genangan di Kota Cimahi adalah hasil yang disajikan berupa Peta Zonasi Rawan Banjir dan Genangan yang disajikan dalam tampilan 2D yang dicetak kedalam ukuran dan skala tertentu. Kondisi ini seringkali menjadi kendala, mengingat fenomena banjir dan genangan memiliki sifat yang dinamis, sehingga peta dalam format konvensional yang sudah ada tersebut harus selalu dilakukan updating secepat mungkin. Oleh karena itu diperlukan pemetaan banjir dan genangan yang bersifat secara digital guna mengatasi pembaharuan peta yang cenderung lama. Penelitian ini membuat smart map secara 3D di Kota Cimahi yang memuat informasi mengenai potensi lokasi terjadinya bencana banjir dan genangan yang timbul, yang ditampilkan secara interaktif agar menghasilkan tampilan luapan banjir dan genangan yang lebih mudah dipahami oleh pemerintah maupun masyarakat. Visualisasi pembuatan smart map 3D Kota Cimahi dibuat dengan menggunakan bantuan software SIG sebagai perangkat lunak utama.