Analisis Swot Dalam Penentuan Strategi Pemasaran Tahu Alami

Maya Putry, Elsida Yohani, Widyanti Putri, Ramdani Bayu Putra
{"title":"Analisis Swot Dalam Penentuan Strategi Pemasaran Tahu Alami","authors":"Maya Putry, Elsida Yohani, Widyanti Putri, Ramdani Bayu Putra","doi":"10.61674/jpkmc.v1i1.14","DOIUrl":null,"url":null,"abstract":"Pemasaran merupakan bagian penting dari bisnis. Pabrik Tahu Alami adalah salah satu
 unit bisnis pengolahan makanan di kota Padang. Salah satu masalah Pabrik Tahu Alami
 adalah pemasaran belum optimal, sehingga penelitian ini diharapkan dapat memberikan
 rekomendasi strategi pemasaran yang tepat berdasarkan faktor internal dan eksternal
 bisnis. Pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan studi
 dokumen. Analisis data menggunakan analisis SWOT dengan matriks IFE dan matriks
 EFE. Strategi pemasaran yang dapat diterapkan berdasarkan analisis faktor internal dan
 eksternal meliputi (1) menjaga kualitas produk dengan citarasa alami tanpa bahan
 pengawet yang memiliki nilai gizi tinggi untuk kesehatan; (2) menjaga kerja sama yang
 baik dengan produsen kedelai sehingga mereka dapat memenuhi kebutuhan produksi
 pabrik; (3) meningkatkan kegiatan promosi produk dengan memposting di media sosial;
 (4) memberi kepercayaan kepada orang lain untuk mengelola bisnis sehingga mereka
 dapat membuka cabang bisnis di tempat lain; (5) memperbaharui mesin produksi
 sehingga produksi menjadi lebih efektif. Hasil penelitian ini merekomendasikan bahwa
 Pabrik Tahu Alami memiliki peluang bagus untuk mengembangkan bisnis, mampu
 bersaing dan mengatasi ancaman bisnis tetapi perlu ditingkatkan untuk strategi
 pemasaran.","PeriodicalId":487107,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ceria (JPKMC)","volume":"275 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0000,"publicationDate":"2023-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":"0","resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":null,"PeriodicalName":"Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ceria (JPKMC)","FirstCategoryId":"1085","ListUrlMain":"https://doi.org/10.61674/jpkmc.v1i1.14","RegionNum":0,"RegionCategory":null,"ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":null,"EPubDate":"","PubModel":"","JCR":"","JCRName":"","Score":null,"Total":0}
引用次数: 0

Abstract

Pemasaran merupakan bagian penting dari bisnis. Pabrik Tahu Alami adalah salah satu unit bisnis pengolahan makanan di kota Padang. Salah satu masalah Pabrik Tahu Alami adalah pemasaran belum optimal, sehingga penelitian ini diharapkan dapat memberikan rekomendasi strategi pemasaran yang tepat berdasarkan faktor internal dan eksternal bisnis. Pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan studi dokumen. Analisis data menggunakan analisis SWOT dengan matriks IFE dan matriks EFE. Strategi pemasaran yang dapat diterapkan berdasarkan analisis faktor internal dan eksternal meliputi (1) menjaga kualitas produk dengan citarasa alami tanpa bahan pengawet yang memiliki nilai gizi tinggi untuk kesehatan; (2) menjaga kerja sama yang baik dengan produsen kedelai sehingga mereka dapat memenuhi kebutuhan produksi pabrik; (3) meningkatkan kegiatan promosi produk dengan memposting di media sosial; (4) memberi kepercayaan kepada orang lain untuk mengelola bisnis sehingga mereka dapat membuka cabang bisnis di tempat lain; (5) memperbaharui mesin produksi sehingga produksi menjadi lebih efektif. Hasil penelitian ini merekomendasikan bahwa Pabrik Tahu Alami memiliki peluang bagus untuk mengembangkan bisnis, mampu bersaing dan mengatasi ancaman bisnis tetapi perlu ditingkatkan untuk strategi pemasaran.
查看原文
分享 分享
微信好友 朋友圈 QQ好友 复制链接
本刊更多论文
Swot分析确定自然营销策略
市场营销是这个行业的重要组成部分。知道大自然是其中之一巴东食品加工公司。植物知道的自然问题之一市场营销还不是最优的,所以研究应该能够提供基于内部和外部因素的适当营销策略建议生意。数据收集方法是观察、采访和研究文件。数据分析使用了IFE矩阵和矩阵的SWOT分析以。一种基于内在因素分析和应用的营销策略外部包括(1)在没有材料的情况下保持产品的天然风味具有高健康营养价值的防腐剂;(2)保持合作大豆生产商可以满足生产需求工厂;(3)通过发布社交媒体来增加产品的促销活动;(4)信任他人来管理他们的企业可以在其他地方开设业务分店;(5)生产机器更新从而使生产更加有效。这项研究表明工厂自然知道有一个很好的机会来发展业务,能够竞争和应对商业威胁,但需要为战略做好准备营销。
本文章由计算机程序翻译,如有差异,请以英文原文为准。
求助全文
约1分钟内获得全文 去求助
来源期刊
自引率
0.00%
发文量
0
期刊最新文献
Perkembangan Mikrokontroler dan Implementasi Arduino untuk Mendeteksi Suara Usus Edukasi Diet DASH Dan Senam Anti Stroke Pada Lansia Penderita Hipertensi Di Wilayah Kerja Puskesmas Cina Kabupaten Bone Penyuluhan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat di SD Negeri 1 Watampone Pemanfaatan Tranformasi Digital Untuk Mendukung Proses Pembelajaran Siswa-Siswi SMA-IT Atta’awun Sukaresmi Socialization of the Importance of Fish Nutrition at SMA Negeri 1 Sambas, Sambas District
×
引用
GB/T 7714-2015
复制
MLA
复制
APA
复制
导出至
BibTeX EndNote RefMan NoteFirst NoteExpress
×
×
提示
您的信息不完整,为了账户安全,请先补充。
现在去补充
×
提示
您因"违规操作"
具体请查看互助需知
我知道了
×
提示
现在去查看 取消
×
提示
确定
0
微信
客服QQ
Book学术公众号 扫码关注我们
反馈
×
意见反馈
请填写您的意见或建议
请填写您的手机或邮箱
已复制链接
已复制链接
快去分享给好友吧!
我知道了
×
扫码分享
扫码分享
Book学术官方微信
Book学术文献互助
Book学术文献互助群
群 号:481959085
Book学术
文献互助 智能选刊 最新文献 互助须知 联系我们:info@booksci.cn
Book学术提供免费学术资源搜索服务,方便国内外学者检索中英文文献。致力于提供最便捷和优质的服务体验。
Copyright © 2023 Book学术 All rights reserved.
ghs 京公网安备 11010802042870号 京ICP备2023020795号-1