Pengadaan barang dan jasa pada Universitas Almuslim adalah kegiatan pengadaan yang dibiayai dengan biaya pembangunan atau hibah dari pemerintah, baik yang dilaksanakan secara swakelola maupun oleh penyedia barang. Inventarisasi barang merupakan langkah untuk melaksanakan pendataan dan pengelolaan barang milik kekayaan Universitas Almuslim sebagai aset. Sistem informasi ini di kembangkan untuk pengelolaan data inventaris Universitas Almuslim di mana pengimputan barang masuk dan barang keluar. Sistem informasi dalam sebuah organisasi biasanya dikembangkan untuk memudahkan pengelolaan data yang dapat diperoleh, biaya untuk pengadaan, pengolahan dan penyimpanan dan sebagainya. Sebuah sistem informasi berbasis komputer biasanya digunakan untuk dapat mengurangi biaya pengelolaan sekaligus meningkatkan kemampuan dan prestasi sistem informasi. Bahasa pemrograman yang digunakan yaitu PHP dan MySQL sebagai pendukung databasenya
{"title":"Sistem Pengelolaan Data Inventaris Universitas Almuslim Berbasis Web","authors":"I. Iqbal","doi":"10.51179/tika.v6i03.798","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/tika.v6i03.798","url":null,"abstract":"Pengadaan barang dan jasa pada Universitas Almuslim adalah kegiatan pengadaan yang dibiayai dengan biaya pembangunan atau hibah dari pemerintah, baik yang dilaksanakan secara swakelola maupun oleh penyedia barang. Inventarisasi barang merupakan langkah untuk melaksanakan pendataan dan pengelolaan barang milik kekayaan Universitas Almuslim sebagai aset. \u0000Sistem informasi ini di kembangkan untuk pengelolaan data inventaris Universitas Almuslim di mana pengimputan barang masuk dan barang keluar. Sistem informasi dalam sebuah organisasi biasanya dikembangkan untuk memudahkan pengelolaan data yang dapat diperoleh, biaya untuk pengadaan, pengolahan dan penyimpanan dan sebagainya. Sebuah sistem informasi berbasis komputer biasanya digunakan untuk dapat mengurangi biaya pengelolaan sekaligus meningkatkan kemampuan dan prestasi sistem informasi. Bahasa pemrograman yang digunakan yaitu PHP dan MySQL sebagai pendukung databasenya","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"121 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-12-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124175955","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Indonesia merupakan negara agraris dengan mayoritas penduduk berprofesi sebagai petani serta memiliki lahan pertanian sebesar 13% dari total wilayah negara. Adapun komoditas utama pertanian Indonesia adalah padi, dikarenakan tanaman in merupakan tanaman pangan penghasil beras sebagai makanan pokok masyarakat. Berdasarkan data yang dikumpulkan, tercatat bahwa sering terjadi fluktuasi total panen padi tiap tahunnya. Hal ini diakibatkan oleh berbagai faktor, mulai dari minimnya lahan pertanian jika dibandingkan dengan pertumbuhan penduduk, konversi lahan pertanian menjadi lahan non-pertanian, hingga masalah yang paling besar yaitu hama dan penyakit yang menyerang tanaman padi. Permasalahan penyakit pada tanaman padi telah menyebabkan banyak kasus gagal panen yang pernah terjadi di seluruh wilayah Indonesia. Dengan perkembangan teknologi, dalam penelitian ini dikembangkan suatu sistem pendeteksi penyakit tanaman padi berbasis kecerdasan buatan dan sistem pakar. Para petani cukup menggunakan gadget nya untuk melakukan diagnosa penyakit secara mandiri tanpa harus melibatkan pakar secara langsung, namun tentu dengan hasil yang sama optimalnya dengan diagnosa para pakar. Metode yang digunakan adalah metode ESDLC (Expert System Development Life Cycle) yang terdiri dari penilaian, pemetaan pengetahuan pakar, desain dan pengujian. Adapun hasil yang didaptkan dalam penelitian ini adalah adanya sebuah aplikasi pendeteksi penyakit tanaman padi berbasis kecerdasan buatan dengan menggunakan metode sistem pakar yang dapat digunakan oleh petani untuk mendiagnosa penyakit tanaman padi secara mandiri tanpa harus bertemu langsung dengan pakarnya
{"title":"Sistem Pendeteksi Penyakit Tanaman Padi Berbasis Artificial Intelligence","authors":"Zulkifli Zulkifli","doi":"10.51179/tika.v6i03.813","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/tika.v6i03.813","url":null,"abstract":"Indonesia merupakan negara agraris dengan mayoritas penduduk berprofesi sebagai petani serta memiliki lahan pertanian sebesar 13% dari total wilayah negara. Adapun komoditas utama pertanian Indonesia adalah padi, dikarenakan tanaman in merupakan tanaman pangan penghasil beras sebagai makanan pokok masyarakat. Berdasarkan data yang dikumpulkan, tercatat bahwa sering terjadi fluktuasi total panen padi tiap tahunnya. Hal ini diakibatkan oleh berbagai faktor, mulai dari minimnya lahan pertanian jika dibandingkan dengan pertumbuhan penduduk, konversi lahan pertanian menjadi lahan non-pertanian, hingga masalah yang paling besar yaitu hama dan penyakit yang menyerang tanaman padi. Permasalahan penyakit pada tanaman padi telah menyebabkan banyak kasus gagal panen yang pernah terjadi di seluruh wilayah Indonesia. Dengan perkembangan teknologi, dalam penelitian ini dikembangkan suatu sistem pendeteksi penyakit tanaman padi berbasis kecerdasan buatan dan sistem pakar. Para petani cukup menggunakan gadget nya untuk melakukan diagnosa penyakit secara mandiri tanpa harus melibatkan pakar secara langsung, namun tentu dengan hasil yang sama optimalnya dengan diagnosa para pakar. Metode yang digunakan adalah metode ESDLC (Expert System Development Life Cycle) yang terdiri dari penilaian, pemetaan pengetahuan pakar, desain dan pengujian. Adapun hasil yang didaptkan dalam penelitian ini adalah adanya sebuah aplikasi pendeteksi penyakit tanaman padi berbasis kecerdasan buatan dengan menggunakan metode sistem pakar yang dapat digunakan oleh petani untuk mendiagnosa penyakit tanaman padi secara mandiri tanpa harus bertemu langsung dengan pakarnya","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"10 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-12-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130702917","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
The use of Arduino-Based floodgates aims to address the issue of flooding. The goal of this research was to create a system that could monitor water levels and control floodgatesUltrasonic sensor was used to measure water level, as the water level becomes the indicator to open and close the floodgates. The ultrasonic sensor is mounted on the dam and measures the distance between the water’s surface and the sensor transmitter. The results of the measurement of the water level are used to control the floodgates. Sensor measurement results are not always valid, given the age of the sensor and the terrain around the dam is quite challenging. The self-check sensor feature is introduced in this study as a way to overcome detection faults in the system, where ultrasonic sensors can perform self-monitoring by relying solely on their neighbours. In general, the process is carried out in four stages, starting from the stage of reading the sensor, the stage transmitting and receiving data from the Arduino, the stage of detecting sensor’s value, the stage of displaying the sensor values. At the stage of displaying the sensor value, there are four water level conditions, normal, waspada, siaga and bahaya. According to the test results, incorporating self-check sensors into the system enables for more efficient Arduino-based sluice control systems, as well as the possibility of detecting malfunctions caused by sensor damage
{"title":"Designing Arduino-Based Sluice Control System With Self-Check Sensor Feature","authors":"Balqis Yafis, R. ;","doi":"10.51179/tika.v6i03.661","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/tika.v6i03.661","url":null,"abstract":"The use of Arduino-Based floodgates aims to address the issue of flooding. The goal of this research was to create a system that could monitor water levels and control floodgatesUltrasonic sensor was used to measure water level, as the water level becomes the indicator to open and close the floodgates. The ultrasonic sensor is mounted on the dam and measures the distance between the water’s surface and the sensor transmitter. The results of the measurement of the water level are used to control the floodgates. Sensor measurement results are not always valid, given the age of the sensor and the terrain around the dam is quite challenging. The self-check sensor feature is introduced in this study as a way to overcome detection faults in the system, where ultrasonic sensors can perform self-monitoring by relying solely on their neighbours. In general, the process is carried out in four stages, starting from the stage of reading the sensor, the stage transmitting and receiving data from the Arduino, the stage of detecting sensor’s value, the stage of displaying the sensor values. At the stage of displaying the sensor value, there are four water level conditions, normal, waspada, siaga and bahaya. According to the test results, incorporating self-check sensors into the system enables for more efficient Arduino-based sluice control systems, as well as the possibility of detecting malfunctions caused by sensor damage","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"19 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-12-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128133292","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Sistem pengendalian emosi seseorang melalui suara dapat menggunakan algoritma Hidden Markov Model (HMM). Namun, untuk melihat kinerja algoritma HMM dalam sistem aplikasi sudah optimal atau belum, diperlukan suatu perbandingan agar memperoleh hasil yang lebih maksimal. Maka dari itu peneliti melakukan unjuk kerja pengenalian emosi seseorang dengan menggunakan algoritma HMM dan algoritma Bidirectional Associative Memory (BAM) melalui suara. Hidden Markov Model (HMM) terdiri dari rantai markov pada bagian pertama yang menyembunyikan state, oleh karena itu perilaku internal model tetap tidak terlihat. Sedangkan algoritma BAM dapat memproses input yang tidak lengkap, karena adanya hubungan timbal balik antara dari lapisan output ke lapisan input. Pada algoritma BAM, nilai suara pengujian dan nilai sampel suara pelatihan yang diperoleh akan dicari nilai vektornya menggunakan pencarian nilai bobot yang dilakukan dengan cara mengubah matriks biner ke dalam matriks bipolar. Pada penelitian ini akan membuat sebuah sistem aplikasi yang dapat mendeteksi suara dalam bentuk emosi marah, bahagia, dan netral. Dan database yang digunakan adalah suara dari rekaman film. Penelitian ini dilakukan untuk menghasilkan sistem yang dapat mengenali probabilitas emosi pada kategori marah, bahagia dan netral, yaitu dengan menunjukkan unjuk kerja dari kedua metode sehingga kita dapat mengetahui metode mana menghasilkan output yang maksimal.
{"title":"Pendeteksi Pengenalan Emosi Pada Manusia Menggunakan Hidden Markov Model Dan Bidirectional Associative Memory Dengan Suara","authors":"Rini Meiyanti, Cut Lika Mestika Sandy","doi":"10.51179/tika.v6i03.756","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/tika.v6i03.756","url":null,"abstract":"Sistem pengendalian emosi seseorang melalui suara dapat menggunakan algoritma Hidden Markov Model (HMM). Namun, untuk melihat kinerja algoritma HMM dalam sistem aplikasi sudah optimal atau belum, diperlukan suatu perbandingan agar memperoleh hasil yang lebih maksimal. Maka dari itu peneliti melakukan unjuk kerja pengenalian emosi seseorang dengan menggunakan algoritma HMM dan algoritma Bidirectional Associative Memory (BAM) melalui suara. Hidden Markov Model (HMM) terdiri dari rantai markov pada bagian pertama yang menyembunyikan state, oleh karena itu perilaku internal model tetap tidak terlihat. Sedangkan algoritma BAM dapat memproses input yang tidak lengkap, karena adanya hubungan timbal balik antara dari lapisan output ke lapisan input. Pada algoritma BAM, nilai suara pengujian dan nilai sampel suara pelatihan yang diperoleh akan dicari nilai vektornya menggunakan pencarian nilai bobot yang dilakukan dengan cara mengubah matriks biner ke dalam matriks bipolar. Pada penelitian ini akan membuat sebuah sistem aplikasi yang dapat mendeteksi suara dalam bentuk emosi marah, bahagia, dan netral. Dan database yang digunakan adalah suara dari rekaman film. Penelitian ini dilakukan untuk menghasilkan sistem yang dapat mengenali probabilitas emosi pada kategori marah, bahagia dan netral, yaitu dengan menunjukkan unjuk kerja dari kedua metode sehingga kita dapat mengetahui metode mana menghasilkan output yang maksimal.","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"195 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-12-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124341285","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Aplikasi Pemilihan Kepala Desa Di Kecamatan Gandapura Menggunakan SMS Gateway Dan E-Voting adalah sistem yang dapat membantu instansi dalam merekapitulasi data yang akurat dan tepat sasaran. Penerapan sistem informasi sms ini diterapkan pada saat pemilihan kepala Desa di Kecamatan Gandapura untuk memudahkan dalam proses vooting pemilihan kepala desa. E-Voting berasal dan kata Electronic Voting yang mengacu pada penggunaan teknologi informasi pada pelaksanaan pemungutan suara. Aplikasi pemilihan ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Mysql.
{"title":"Aplikasi Pemilihan Kepala Desa Di Kecamatan Gandapura Menggunakan Sms Gateway Dan E-Voting","authors":"Cut Sari Wahyuni, Munar Munar","doi":"10.51179/TIKA.V6I01.406","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/TIKA.V6I01.406","url":null,"abstract":"Aplikasi Pemilihan Kepala Desa Di Kecamatan Gandapura Menggunakan SMS Gateway Dan E-Voting adalah sistem yang dapat membantu instansi dalam merekapitulasi data yang akurat dan tepat sasaran. Penerapan sistem informasi sms ini diterapkan pada saat pemilihan kepala Desa di Kecamatan Gandapura untuk memudahkan dalam proses vooting pemilihan kepala desa. E-Voting berasal dan kata Electronic Voting yang mengacu pada penggunaan teknologi informasi pada pelaksanaan pemungutan suara. Aplikasi pemilihan ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dan Mysql.","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129922328","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Peta geografis merupakan salah satu bentuk pemetaan tempat dari layanan online google yang dapat mempermudah pengguna untuk mengetahui suatu lokasi. Aplikasi aplikasi pemandu wisata berdasarkan local based service berbasis android merupakan suatu alat bantu untuk penyampaian informasi mengenai objek wisata yang ada di kabupaten Bireuen, Sistem ini dikembangkan dengan fasilitas Google Map APIs, menggunakan aplikasi Android Studio. Penelitian ini bertujuan untuk dapat memandu pengguna menuju objek wisata dengan peta google map dengan perangkat android, yang berguna sebagai informasi lokasi objek wisata, rute perjalanan, jarak dan waktu tempuh serta fasilitas navigasi
{"title":"Aplikasi Pemandu Wisata Berdasarkan Local Based Service Berbasis Android","authors":"Muhammad Rizal, Afijal Afijal, Dasril Azmi","doi":"10.51179/tika.v6i01.414","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/tika.v6i01.414","url":null,"abstract":"Peta geografis merupakan salah satu bentuk pemetaan tempat dari layanan online google yang dapat mempermudah pengguna untuk mengetahui suatu lokasi. Aplikasi aplikasi pemandu wisata berdasarkan local based service berbasis android merupakan suatu alat bantu untuk penyampaian informasi mengenai objek wisata yang ada di kabupaten Bireuen, Sistem ini dikembangkan dengan fasilitas Google Map APIs, menggunakan aplikasi Android Studio. Penelitian ini bertujuan untuk dapat memandu pengguna menuju objek wisata dengan peta google map dengan perangkat android, yang berguna sebagai informasi lokasi objek wisata, rute perjalanan, jarak dan waktu tempuh serta fasilitas navigasi","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"43 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124289951","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Kebutuhan akan informasi dan Eksistensi kehidupan bermasyarakat Desa Juli Tambo Tanjong, Desa Juli Meunasah Jok dan Desa Abeuk Budi sangatlah beragam dalam hal penilaian pola kerja Administrasi khususnya, kependudukan dan Aset Pedesaan sehingga dalam mewujudkan bentuk akuntabilitas pelayanan publik di Desa tersebut sangatlah dibutuhkan. Secara umum masyarakat Desa Juli Tambo Tanjong, Desa Juli Meunasah Jok dan Desa Abeuk Budi memiliki kebiasaan baik tehadap sikap yang dikenal dengan budaya "Sirik na Pacce" yang berarti memiliki rasa malu jika tidak bertanggungjawab atas amanah yang diberikan serta sangat disayangkan ketika perangkat desa tersebut tidak memberikan pelayanan yang efektif bagi masyarakat, namun beberapa kendala masih saja ditemukan dan mesti dihadapi oleh aparat perangkat desa dalam era modernisasi saat ini.
{"title":"Sistem Informasi Desa Yang Terintegrasi Di Kecamatan Juli Berbasis Android","authors":"M. Ridhani, Taufiq Taufiq","doi":"10.51179/TIKA.V6I01.407","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/TIKA.V6I01.407","url":null,"abstract":"Kebutuhan akan informasi dan Eksistensi kehidupan bermasyarakat Desa Juli Tambo Tanjong, Desa Juli Meunasah Jok dan Desa Abeuk Budi sangatlah beragam dalam hal penilaian pola kerja Administrasi khususnya, kependudukan dan Aset Pedesaan sehingga dalam mewujudkan bentuk akuntabilitas pelayanan publik di Desa tersebut sangatlah dibutuhkan. Secara umum masyarakat Desa Juli Tambo Tanjong, Desa Juli Meunasah Jok dan Desa Abeuk Budi memiliki kebiasaan baik tehadap sikap yang dikenal dengan budaya \"Sirik na Pacce\" yang berarti memiliki rasa malu jika tidak bertanggungjawab atas amanah yang diberikan serta sangat disayangkan ketika perangkat desa tersebut tidak memberikan pelayanan yang efektif bagi masyarakat, namun beberapa kendala masih saja ditemukan dan mesti dihadapi oleh aparat perangkat desa dalam era modernisasi saat ini.","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"2015 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127786294","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Sesuai dengan peraturan yang sudah ditentukan oleh Undang-undang, untuk bisa mengikuti pemilu maka diperlukan kriteria-kriteria untuk menentukan siapa yang berhak untuk mengikuti pemilu. Untuk membantu menentukan dalam menetapkan seseorang yang berhak mengikuti pemilu maka dibutuhkan sebuah sistem pendukung keputusan. Salah satu metode yang dapat digunakan untuk Sistem Pendukung Keputusan adalah dengan menggunakan Fuzzy MADM (Multiple Attribute Decission Making) dengan mengggunakan metode SAW (Simple Additive Weighting). Metode ini dipilih karena mampu menyeleksi alternatif terbaik dari sejumlah alternatif, dalam hal ini alternatif yang dimaksudkan berdasarkan dengan mencari nilai bobot untuk setiap atribut, kemudian dilakukan proses perankingan yang akan menentukan alternatif yang optimal
{"title":"Aplikasi Perancangan Data Penduduk Untuk Pemilu Desa Durin Tonggal Kecamatan Pancur Batu Menggunakan Fuzzy Multiple Atribute Decission Making","authors":"Sabrina Aulia Rahmah, Ega Evenda Putri","doi":"10.51179/TIKA.V6I01.417","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/TIKA.V6I01.417","url":null,"abstract":"Sesuai dengan peraturan yang sudah ditentukan oleh Undang-undang, untuk bisa mengikuti pemilu maka diperlukan kriteria-kriteria untuk menentukan siapa yang berhak untuk mengikuti pemilu. Untuk membantu menentukan dalam menetapkan seseorang yang berhak mengikuti pemilu maka dibutuhkan sebuah sistem pendukung keputusan. Salah satu metode yang dapat digunakan untuk Sistem Pendukung Keputusan adalah dengan menggunakan Fuzzy MADM (Multiple Attribute Decission Making) dengan mengggunakan metode SAW (Simple Additive Weighting). Metode ini dipilih karena mampu menyeleksi alternatif terbaik dari sejumlah alternatif, dalam hal ini alternatif yang dimaksudkan berdasarkan dengan mencari nilai bobot untuk setiap atribut, kemudian dilakukan proses perankingan yang akan menentukan alternatif yang optimal","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131576433","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Salah satu permasalahan yang dihadapi orang tua siswa adalah kekurangan waktu untuk mengawasi putra/putrinya karena kesibukan sehari-hari. Keluhan - keluhan ketika ingin mengakses informasi, seperti kesulitan untuk bertemu dengan wali kelas ataupun tidak sempat datang ke sekolah, dan lain sebagainya. Dengan adanya beberapa keluhan tersebut maka penulis ingin merancang suatu sistem yang dapat memudahkan wali murid dalam pengaksesan data informasi, yaitu sistem informasi yang dapat mengakses data kehadiran siswa. Sistem berbasis SMS yang menggunakan media telepon seluler dimaksudkan untuk dapat mempermudah, mempercepat sekaligus menghemat biaya dalam melakukan pengaksesan informasi yang dibutuhkan wali murid. Dengan adanya permasalahan tersebu penulis membuat sebuah sistem monitoring bagi wali murid untuk melihat kehadiran anaknya di sekolah, sistem ini dikembangkan menggunakan bahasa pemrograman PHP, Jqueri dan Msyql. Sedangkan untuk perancangan penulis menggunakan diagram kontek, DFD dan ERD
{"title":"Implementasi J-Query Pada Aplikasi Monitoring Kehadiran Siswa Untuk Orang Tua Dengan Sms Gateway","authors":"D Bahgia, Sri Winar","doi":"10.51179/tika.v6i01.413","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/tika.v6i01.413","url":null,"abstract":"Salah satu permasalahan yang dihadapi orang tua siswa adalah kekurangan waktu untuk mengawasi putra/putrinya karena kesibukan sehari-hari. Keluhan - keluhan ketika ingin mengakses informasi, seperti kesulitan untuk bertemu dengan wali kelas ataupun tidak sempat datang ke sekolah, dan lain sebagainya. Dengan adanya beberapa keluhan tersebut maka penulis ingin merancang suatu sistem yang dapat memudahkan wali murid dalam pengaksesan data informasi, yaitu sistem informasi yang dapat mengakses data kehadiran siswa. Sistem berbasis SMS yang menggunakan media telepon seluler dimaksudkan untuk dapat mempermudah, mempercepat sekaligus menghemat biaya dalam melakukan pengaksesan informasi yang dibutuhkan wali murid. Dengan adanya permasalahan tersebu penulis membuat sebuah sistem monitoring bagi wali murid untuk melihat kehadiran anaknya di sekolah, sistem ini dikembangkan menggunakan bahasa pemrograman PHP, Jqueri dan Msyql. Sedangkan untuk perancangan penulis menggunakan diagram kontek, DFD dan ERD","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"264 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132449835","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Perkembangan teknologi telekomunikasi pada saat ini semakin canggih sehingga dapat membantu kegiatan sehari-hari. Salah satu contoh media komunikasi short service message (SMS), yang dapat melakukan berbagai teknik pengambilan informasi baik legal maupun illegal. Berbagai teknik perlindungan informasi yang dirahasiakan dari yang tidak berhak telah dikembangkan untuk melindungi informasi. Kriptografi adalah teknik penulisan pesan rahasia agar orang tidak dapat mengetahui. Penelitian ini bertujuan utuk merancang suatu aplikasi kriptografi dalam pengamanan pesan teks, yang diimplementasikan pada perangkat mobile berbasis android. Aplikasi ini dikembangkan menggunakan pemograman eclipse sebagai editor
{"title":"Aplikasi Pengamanan Pesan Teks SMS Berbasis Android","authors":"Mira Nataturi, Riyadhul Fajri, Sriwinar Sriwinar","doi":"10.51179/TIKA.V6I01.437","DOIUrl":"https://doi.org/10.51179/TIKA.V6I01.437","url":null,"abstract":"Perkembangan teknologi telekomunikasi pada saat ini semakin canggih sehingga dapat membantu kegiatan sehari-hari. Salah satu contoh media komunikasi short service message (SMS), yang dapat melakukan berbagai teknik pengambilan informasi baik legal maupun illegal. Berbagai teknik perlindungan informasi yang dirahasiakan dari yang tidak berhak telah dikembangkan untuk melindungi informasi. Kriptografi adalah teknik penulisan pesan rahasia agar orang tidak dapat mengetahui. Penelitian ini bertujuan utuk merancang suatu aplikasi kriptografi dalam pengamanan pesan teks, yang diimplementasikan pada perangkat mobile berbasis android. Aplikasi ini dikembangkan menggunakan pemograman eclipse sebagai editor","PeriodicalId":141239,"journal":{"name":"Jurnal TIKA","volume":"41 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2021-07-14","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128469482","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}