A. Agustiawan, Beni Hendrawan, Mochammad Apriyadi Hadi Sirad
Saat ini lahan parkir untuk kendaraan sudah menjadi kebutuhan masyarakat, sehingga banyak pengelola parkir menerapkan berbagai sistem demi kenyamanan dan keaamanan pengguna, Salah satu Teknologi yang diterapkan pada sistem parkir adalah menggunakan Radio Frequency Identification (RFID) . Namun pada penggunaan RFID sebagai akses rentan hilang dan lupa. Oleh karena itu Penelitian ini me nerapkan Fingerprint/Sensor Sidik Jari sebagai akses untuk keluar parkir, sedangkan untuk masukannya menggunakan push button . Sistem ini bekerja dengan scanner sidik jari pengendara yang tersimpan di sensor Fingerprint dan data tersebut diolah pada Mikrokontroler kemudian memerintahkan motor penggerak palang parkir untuk membuka . Saat melakukan pengujian alat dapat bekerja sesuai dengan yang diinginkan dengan tingkat akurasi sensor Fingerprint 90%.
{"title":"Rancang Bangun Sistem Parkir Dengan Menggunakan Fingerprint","authors":"A. Agustiawan, Beni Hendrawan, Mochammad Apriyadi Hadi Sirad","doi":"10.33857/patj.v4i2.378","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/patj.v4i2.378","url":null,"abstract":"Saat ini lahan parkir untuk kendaraan sudah menjadi kebutuhan masyarakat, sehingga banyak pengelola parkir menerapkan berbagai sistem demi kenyamanan dan keaamanan pengguna, Salah satu Teknologi yang diterapkan pada sistem parkir adalah menggunakan Radio Frequency Identification (RFID) . Namun pada penggunaan RFID sebagai akses rentan hilang dan lupa. Oleh karena itu Penelitian ini me nerapkan Fingerprint/Sensor Sidik Jari sebagai akses untuk keluar parkir, sedangkan untuk masukannya menggunakan push button . Sistem ini bekerja dengan scanner sidik jari pengendara yang tersimpan di sensor Fingerprint dan data tersebut diolah pada Mikrokontroler kemudian memerintahkan motor penggerak palang parkir untuk membuka . Saat melakukan pengujian alat dapat bekerja sesuai dengan yang diinginkan dengan tingkat akurasi sensor Fingerprint 90%.","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130649183","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
A. Prasetyo, B. Poerwanto, H. Hardiana, R. Ruhamah
Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat rancang bangun sistem informasi geografis pemetaan lokasi dan spesifikasi hotel di Kota Palopo berbasis website merancang interface dan basis data sistem, membuat sistem sesuai dengan perancangan yang telah dibuat serta mengeimplemntasikan sistem yang telah di buat serta melakukan pengujian pada sistem. Dalam pengumpulan data, penulis menggunakan metode studi literatur, observasi dan wawancara. Sementara itu, dalam pengembangan sistem penulis menggunakan metode research and development mengacu pada model waterfall. Adapun software yang digunakan adalah sublime text sebagai text editor, PHP sebagai bahasa pemrograman, MySQL untuk pengelolahan basis data dan xampp sebagai servernya. Teknik pengujian yang digunakan dalam sistem ini yaitu teknik pengujian black box testing, Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan bahwa rancang bangun sistem informasi geografis pemetaan lokasi dan spesifikasi hotel di kota Palopo berbasis website layak dan sesuai dengan fungsi yang dibutuhkan. Hasil yang diharapkan dalam penelitian ini rancang bangun website ini menyediakan semua data-data yang terkait dengan hotel di Kota Palopo dan telah disesuaikan terlebih dahulu sehingga dapat memudahkan pihak dalam mengoperasikan sistem tersebut.
{"title":"Rancang Bangun Sistem Informasi Geografis Pemetaan lokasi dan spesifikasi Hotel di Kota Palopo Berbasis Website","authors":"A. Prasetyo, B. Poerwanto, H. Hardiana, R. Ruhamah","doi":"10.33857/PATJ.V5I1.395","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/PATJ.V5I1.395","url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk membuat rancang bangun sistem informasi geografis pemetaan lokasi dan spesifikasi hotel di Kota Palopo berbasis website merancang interface dan basis data sistem, membuat sistem sesuai dengan perancangan yang telah dibuat serta mengeimplemntasikan sistem yang telah di buat serta melakukan pengujian pada sistem. Dalam pengumpulan data, penulis menggunakan metode studi literatur, observasi dan wawancara. Sementara itu, dalam pengembangan sistem penulis menggunakan metode research and development mengacu pada model waterfall. Adapun software yang digunakan adalah sublime text sebagai text editor, PHP sebagai bahasa pemrograman, MySQL untuk pengelolahan basis data dan xampp sebagai servernya. Teknik pengujian yang digunakan dalam sistem ini yaitu teknik pengujian black box testing, Berdasarkan pengujian yang telah dilakukan bahwa rancang bangun sistem informasi geografis pemetaan lokasi dan spesifikasi hotel di kota Palopo berbasis website layak dan sesuai dengan fungsi yang dibutuhkan. Hasil yang diharapkan dalam penelitian ini rancang bangun website ini menyediakan semua data-data yang terkait dengan hotel di Kota Palopo dan telah disesuaikan terlebih dahulu sehingga dapat memudahkan pihak dalam mengoperasikan sistem tersebut.","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"55 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-10-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126633563","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
This type of research is experimental, namely by designing, manufacturing and testing the system model. This inventory information system aims to manage inventory data, incoming goods data and item data out at the real store. The testing method on this system uses black box testing which aims to find out functions that do not work well or errors from a system. From the results of testing on the modules in this system, namely logins, units, goods, incoming goods, outgoing goods, incoming goods and reports of outgoing goods can function properly. The inventory system that has been built can help a true store in terms of managing goods data, incoming goods data and outgoing item data
{"title":"INVENTORY INFORMATION SYSTEM OF GOODS USING CODEIGNITER FRAMEWORK","authors":"Muhammad Rais Azis, Mochammad Apriyadi Hadi Sirad","doi":"10.33857/PATJ.V3I1.228","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/PATJ.V3I1.228","url":null,"abstract":"This type of research is experimental, namely by designing, manufacturing and testing the system model. This inventory information system aims to manage inventory data, incoming goods data and item data out at the real store. The testing method on this system uses black box testing which aims to find out functions that do not work well or errors from a system. From the results of testing on the modules in this system, namely logins, units, goods, incoming goods, outgoing goods, incoming goods and reports of outgoing goods can function properly. The inventory system that has been built can help a true store in terms of managing goods data, incoming goods data and outgoing item data","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"51 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122116713","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
{"title":"INVENTORY INFORMATION SYSTEM OF GOODS USING CODEIGNITER FRAMEWORK","authors":"Muhammad Rais Asiz","doi":"10.33857/patj.v3i1.208","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/patj.v3i1.208","url":null,"abstract":"","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"55 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115149514","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Dalam setiap penyelenggaran pemilu, banyak terjadi pelanggaran pemilu. Sebagai warga negara yang baik, masyarakat baiknya ikut membantu pemerintah dalam mengawasi pemilu. Namun untuk proses pelaporan masyarakat harus mendatangi kantor bawaslu, hal ini tentunya kurang efisien, mengingat sekarang teknologi informasi sudah sangat berkembang. Oleh karena itu perlu ada sebuah system yang dapat membanu masyarakat dalam proses pelaporan. System ini juga harus dapat meminimalisir dugaan laporan palsu, dengan cara mewajibkan masyarakat mengupload data pribadi dalam hal ini KTP. Untuk memperbudah dalam membangun system ini, peneliti memanfaatkan framework yang sifatnya open source di antaranya codeigniter, bootstarp dan jquery. Dari hasil pengujian system yang dilakukan dengan menggunakan metode black box, keselurah system dapat berfungsi dengan baik.
{"title":"SISTEM INFORMASI PELAPORAN DUGAAN PELANGGARAN PEMILU DENGAN MENGGUNAKAN FRAMEWORK CODEIGNITER","authors":"T. Tahir","doi":"10.33857/PATJ.V3I1.213","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/PATJ.V3I1.213","url":null,"abstract":"Dalam setiap penyelenggaran pemilu, banyak terjadi pelanggaran pemilu. Sebagai warga negara yang baik, masyarakat baiknya ikut membantu pemerintah dalam mengawasi pemilu. Namun untuk proses pelaporan masyarakat harus mendatangi kantor bawaslu, hal ini tentunya kurang efisien, mengingat sekarang teknologi informasi sudah sangat berkembang. Oleh karena itu perlu ada sebuah system yang dapat membanu masyarakat dalam proses pelaporan. System ini juga harus dapat meminimalisir dugaan laporan palsu, dengan cara mewajibkan masyarakat mengupload data pribadi dalam hal ini KTP. Untuk memperbudah dalam membangun system ini, peneliti memanfaatkan framework yang sifatnya open source di antaranya codeigniter, bootstarp dan jquery. Dari hasil pengujian system yang dilakukan dengan menggunakan metode black box, keselurah system dapat berfungsi dengan baik.","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"82 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131891564","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan untuk merancang aplikasi penjualan dengan menggunakan Visual Studio 2015. Dengan aplikasi ini diharapkan sistem aplikasi penjualan lebih akurat dan efisien dalam pengolahan data barang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen dan deskriptif, yaitu merancang sebuah sistem aplikasi penjualan dengan menggunakan studi kasus. Pengujian yang digunakan dalam paper ini adalah menggunakan pengujian black box yaitu sebuah metode yang digunakan untuk menemukan kesalahan dan mendemonstrasikan fungsional aplikasi saat dioperasikan, apakah input diterima dengan benar dan output yang dihasilkan telah sesuai dengan yang diharapkan. Hasil dari paper ini adalah aplikasi penjualan dengan menggunakan visual studio 2015 dan menggunakan database microsoft office access 2015
{"title":"SALES APPLICATION DESIGN PERANCANGAN APLIKASI PENJUALAN","authors":"Andi Nur Putri, Irwan Syarif","doi":"10.33857/PATJ.V3I1.229","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/PATJ.V3I1.229","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk merancang aplikasi penjualan dengan menggunakan Visual Studio 2015. Dengan aplikasi ini diharapkan sistem aplikasi penjualan lebih akurat dan efisien dalam pengolahan data barang. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian eksperimen dan deskriptif, yaitu merancang sebuah sistem aplikasi penjualan dengan menggunakan studi kasus. Pengujian yang digunakan dalam paper ini adalah menggunakan pengujian black box yaitu sebuah metode yang digunakan untuk menemukan kesalahan dan mendemonstrasikan fungsional aplikasi saat dioperasikan, apakah input diterima dengan benar dan output yang dihasilkan telah sesuai dengan yang diharapkan. Hasil dari paper ini adalah aplikasi penjualan dengan menggunakan visual studio 2015 dan menggunakan database microsoft office access 2015","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"90 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116837717","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
This research aimed to create an early warning system to anticipate crime with the patterns of hand motion. This system consisted of Webcamp, Personal Computer, GSM Modem, GSM shield, Arduino uno, and alarm speaker. The webcamp detected input of a hand gesture that had been determined, if the pattern was recognized then the modem will automatically sent a short message to Shield GSM installed in the nearest police station and Arduino Uno would turned on the speaker as an alarm. The algorithms used to identify finger and hand gesture were image segmentation, finger and hand pose determination, and translation of finger position. Based on the trial results, the distance from the camera had an effect on the level accuracy of object detection. The maximum distance from the camera to the object was 2 m (meters).
{"title":"SISTEM PERINGATAN DINI ANTISIPASI KEJAHATAN DENGAN POLA GERAKAN TANGAN","authors":"Herlan Sanjaya","doi":"10.33857/PATJ.V3I1.202","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/PATJ.V3I1.202","url":null,"abstract":"This research aimed to create an early warning system to anticipate crime with the patterns of hand motion. This system consisted of Webcamp, Personal Computer, GSM Modem, GSM shield, Arduino uno, and alarm speaker. The webcamp detected input of a hand gesture that had been determined, if the pattern was recognized then the modem will automatically sent a short message to Shield GSM installed in the nearest police station and Arduino Uno would turned on the speaker as an alarm. The algorithms used to identify finger and hand gesture were image segmentation, finger and hand pose determination, and translation of finger position. Based on the trial results, the distance from the camera had an effect on the level accuracy of object detection. The maximum distance from the camera to the object was 2 m (meters).","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"20 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123265490","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Ultra Wide Band (UWB) microstrip antenna designed using textile materials for Wireless Body Area Network (WBAN) applications is presented. The antenna consists of stairs patches and a ground plane with a dimension of 30 mm x 30 mm. Simulation is done by compared antenna performance using cotton, denim, felt and fleece materials. In this study, the parameters considered in the analysis process are the characteristics of S 11 and gain value. Numerical evaluation based on simulation shows that the antenna performance well operated in the UWB frequency standard by FCC (3.1 - 10.6 GHz) with the bandwidth of ≥ 500 MHz. The use of felt material produces a wider bandwidth (3900 MHz). The fleece material provided a higher gain value on 6.51 dBi at the resonant frequency of 8.5 GHz.
{"title":"PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP ULTRA WIDE BAND DENGAN MATERIAL TEKSTIL UNTUK APLIKASI WIRELESS BODY AREA NETWORKS","authors":"Ashadi Amir","doi":"10.33857/PATJ.V3I1.222","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/PATJ.V3I1.222","url":null,"abstract":"Ultra Wide Band (UWB) microstrip antenna designed using textile materials for Wireless Body Area Network (WBAN) applications is presented. The antenna consists of stairs patches and a ground plane with a dimension of 30 mm x 30 mm. Simulation is done by compared antenna performance using cotton, denim, felt and fleece materials. In this study, the parameters considered in the analysis process are the characteristics of S 11 and gain value. Numerical evaluation based on simulation shows that the antenna performance well operated in the UWB frequency standard by FCC (3.1 - 10.6 GHz) with the bandwidth of ≥ 500 MHz. The use of felt material produces a wider bandwidth (3900 MHz). The fleece material provided a higher gain value on 6.51 dBi at the resonant frequency of 8.5 GHz.","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"21 10","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132611201","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian bertujuan adalah mengukur Back Flash Over, tegangan impuls dan arus transien akibat sambaran petir pada jaringan tegangan menengah 20 KV. Dengan tahapan penelitian sebagai berikut: Tahap pengumpulan dasar teori yang menunjang penelitian. Dasar teori ini dapal diambil dari buku-buku, jurnal, prosiding, dan artikel-artikel di internet, Tahap perhitungan yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode penyelesaian dengan ATPDraw, dengan mengunakan parameterparameter saluran yang diasumsikan ke dalam bentuk pemograman ATPDraw, dan Metode analisa data adalah dengan menggunakan data pada saluran gardu induk, Tahap Pengamatan hasil untuk analisis arus lebih maksimum pada saluran saat terjadi sambaran petir simulasi sistem yang dibuat berupa saluran transmisi tegangan tinggi yang diaplikasikan dalam software ATPDraw. Tahap Analisis Hasil sistem yang tetah disimulasikan dengan ATPDraw akan dilakukan analisa sesuai dengan dasar teori yang ada dan tahapan terakhir penarikan jawaban dari permasalahan yang dianalisis. Berdasarkan Hasil simulasi menunjukkan bahwa nilai tegangan lebih yang terjadi pada JTM dipengaruhi oleh sambaran petir pada salah satu kawat fasa pada jaringan tegangan menengah. Nilai tegangan lebih yang terjadi yaitu sebesar 10,4 MV dan arus transien sebesar 400 A. Berdasarkan simulasi yang telah dilakukan, nilai tegangan impus dan arus transien paling besar terjadi ketika arus puncak dari sambaran adalah 60 kA sehingga dapat di simpulkan semakin besar arus puncak dari sambaran petir maka nilai dari tegangan lebih yang terjadi akan semakin besar. Keyword : Back Flash Over, tegangan impuls dan arus transien
{"title":"BACK FLASH OVER SAMBARAN PETIR DI JARINGAN TEGANGAN MENENGAH 20 KV","authors":"Muhammad Gazali, S. Suyatno, Irwan Syarif","doi":"10.33857/patj.v3i2.274","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/patj.v3i2.274","url":null,"abstract":"Penelitian bertujuan adalah mengukur Back Flash Over, tegangan impuls dan arus transien akibat sambaran petir pada jaringan tegangan menengah 20 KV. Dengan tahapan penelitian sebagai berikut: Tahap pengumpulan dasar teori yang menunjang penelitian. Dasar teori ini dapal diambil dari buku-buku, jurnal, prosiding, dan artikel-artikel di internet, Tahap perhitungan yang dipakai dalam penelitian ini adalah metode penyelesaian dengan ATPDraw, dengan mengunakan parameterparameter saluran yang diasumsikan ke dalam bentuk pemograman ATPDraw, dan Metode analisa data adalah dengan menggunakan data pada saluran gardu induk, Tahap Pengamatan hasil untuk analisis arus lebih maksimum pada saluran saat terjadi sambaran petir simulasi sistem yang dibuat berupa saluran transmisi tegangan tinggi yang diaplikasikan dalam software ATPDraw. Tahap Analisis Hasil sistem yang tetah disimulasikan dengan ATPDraw akan dilakukan analisa sesuai dengan dasar teori yang ada dan tahapan terakhir penarikan jawaban dari permasalahan yang dianalisis. Berdasarkan Hasil simulasi menunjukkan bahwa nilai tegangan lebih yang terjadi pada JTM dipengaruhi oleh sambaran petir pada salah satu kawat fasa pada jaringan tegangan menengah. Nilai tegangan lebih yang terjadi yaitu sebesar 10,4 MV dan arus transien sebesar 400 A. Berdasarkan simulasi yang telah dilakukan, nilai tegangan impus dan arus transien paling besar terjadi ketika arus puncak dari sambaran adalah 60 kA sehingga dapat di simpulkan semakin besar arus puncak dari sambaran petir maka nilai dari tegangan lebih yang terjadi akan semakin besar. Keyword : Back Flash Over, tegangan impuls dan arus transien","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"39 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123623688","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pemilihan tenaga kesehatan teladan merupakan kegiatan rutin setiap tahun oleh Dinas Kesehatan Kota Ternate yang bertujuan untuk memberi penghargaan kepada mereka yang sudah mengabdikan diri di PUSKESMAS. Tim penilai masih membutuhkan waktu yang cukup lama untuk mempersiapkan semua kegiatan mulai dari pemberitahuan ke masing-masing PUSKESMAS dan pengambilan keputusan untuk rekomendasi petugas kesehatan yang teladan. Sistem pendukung keputusan (SPK) di perlukan untuk memudahkan pekerjaan tim penilaiv dalam dalam mengefesiensi waktu dari kegiatan pemilihan tenaga kesehatan teladan.. Sistem yang dibangun ini berbasis web, pada penelitian ini di lakukan melalui literature review dan wawancara langsung pada tim penilai tenaga kesehatan. model yang digunakan adalah metode multy attribute utility theory. MAUT digunakan untuk mengidentifikasi dan menggali informasi tentang preferensi pengguna dalam konteks personal. Keseluruhan informasi tentang bersifat multi dimensional dibagi mempertimbangkan setiap jenis konteks sebagai salah satu atribut item. Hasil metode multy attribute utility theory digunakan untuk merubah dari beberapa kepentingan ke dalam nilai numerik dengan skala 0-1, 0 mewakili pilihan terburuk dan 1 terbaik. Hasil akhirnya adalah urutan peringkat dari evaluasi alternatif.
{"title":"SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN PEMILIHAN TENAGA KESEHATAN TELADAN PADA DINAS KESEHATAN KOTA TERNATE MENGGUNAKAN METODE MULTY ATTRIBUTE UTILITY THEORY (MAUT)","authors":"Siti Ningsih, Amal Khairan, Firman Tempola","doi":"10.33857/patj.v3i2.272","DOIUrl":"https://doi.org/10.33857/patj.v3i2.272","url":null,"abstract":"Pemilihan tenaga kesehatan teladan merupakan kegiatan rutin setiap tahun oleh Dinas Kesehatan Kota Ternate yang bertujuan untuk memberi penghargaan kepada mereka yang sudah mengabdikan diri di PUSKESMAS. Tim penilai masih membutuhkan waktu yang cukup lama untuk mempersiapkan semua kegiatan mulai dari pemberitahuan ke masing-masing PUSKESMAS dan pengambilan keputusan untuk rekomendasi petugas kesehatan yang teladan. Sistem pendukung keputusan (SPK) di perlukan untuk memudahkan pekerjaan tim penilaiv dalam dalam mengefesiensi waktu dari kegiatan pemilihan tenaga kesehatan teladan.. Sistem yang dibangun ini berbasis web, pada penelitian ini di lakukan melalui literature review dan wawancara langsung pada tim penilai tenaga kesehatan. model yang digunakan adalah metode multy attribute utility theory. MAUT digunakan untuk mengidentifikasi dan menggali informasi tentang preferensi pengguna dalam konteks personal. Keseluruhan informasi tentang bersifat multi dimensional dibagi mempertimbangkan setiap jenis konteks sebagai salah satu atribut item. Hasil metode multy attribute utility theory digunakan untuk merubah dari beberapa kepentingan ke dalam nilai numerik dengan skala 0-1, 0 mewakili pilihan terburuk dan 1 terbaik. Hasil akhirnya adalah urutan peringkat dari evaluasi alternatif.","PeriodicalId":232354,"journal":{"name":"Patria Artha Technological Journal","volume":"21 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-04-25","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125275656","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}