Penelitian ini bertujuan untuk membahas berbagai macam metode pendeteksian kecurangan yang dilakukan oleh para peneliti di Indonesia, baik di perusahaan ataupun pada entitas sektor publik. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan studi literatur dari berbagai penelitian tentang kecurangan yang ada di Indonesia. Model penelitian ini adalah dengan menggunakan model penelitian review literatur dengan menggunakan metode Systematic mapping study. Systematic mapping study adalah metode literature review yang sistematis dengan menggunakan tahapan-tahapan yang telah ditetapkan sebelumnya. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan dan tambahan wawasan kepada seluruh pihak termasuk manajemen perusahaan, auditor, dan pengguna laporan keuangan tentang berbagai macam metode yang dapat digunakan untuk mendeteksi kecurangan.
{"title":"ANALISIS REVIEW PENDETEKSIAN KECURANGAN (FRAUD)","authors":"D. M. Elisabeth, Wesley Simanjuntak","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.53","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.53","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk membahas berbagai macam metode pendeteksian kecurangan yang dilakukan oleh para peneliti di Indonesia, baik di perusahaan ataupun pada entitas sektor publik. Penelitian ini dilakukan dengan melakukan studi literatur dari berbagai penelitian tentang kecurangan yang ada di Indonesia. Model penelitian ini adalah dengan menggunakan model penelitian review literatur dengan menggunakan metode Systematic mapping study. Systematic mapping study adalah metode literature review yang sistematis dengan menggunakan tahapan-tahapan yang telah ditetapkan sebelumnya. Hasil dari penelitian ini diharapkan dapat memberikan masukan dan tambahan wawasan kepada seluruh pihak termasuk manajemen perusahaan, auditor, dan pengguna laporan keuangan tentang berbagai macam metode yang dapat digunakan untuk mendeteksi kecurangan.","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"46 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115111731","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh karakteristik dewan komisaris, karakteristik dewan direksi dan size perusahaan terhadap nilai perusahaan melalui profitabilitas sebagai variabel intervening. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan perbankan BUMN periode tahun 2011-2018 . Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian kuantitatif causal yaitu menguji teori-teori tertentu dengan cara menganalisi pengaruh diantara satu atau lebih objek untuk mengetahui apakah ada pengaruh yang signifikan antara satu atau lebih objek. Dalam penelitian ini menggunakan 4 perusahaan perbankan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan analisis regresi dan analisis path. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Karakteristik Dewan Komisaris dan Karakteristik Dewan Direksi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap profitabilitas (ROA), Size perusahaan berpengaruh positif tidak signifikan terhadap profitabilitas. karakteristik dewan komisaris dan, karakteristik dewan direksi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan (PBV), size perusahaan dan Profitabilitas (ROA) berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan (PBV). Menurut hasil analisis jalur, profitabilitas (ROA) dapat memediasi pengaruh size perusahaan terhadap nilai perusahaan (PBV). Namun, profitabilitas (ROA) tidak dapat mempengaruhi karakteristik dewan komisaris dan karakteristik dewan direksi terhadap nilai perusahaan (PBV).
{"title":"PENGARUH KARAKTERISTIK DEWAN KOMISARIS, KARAKTERISTIK DEWAN DIREKSI, DAN SIZE PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN MELALUI PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN PERBANKAN BUMN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI)","authors":"Melanthon Rumapea, I. Silitonga","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.56","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.56","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh karakteristik dewan komisaris, karakteristik dewan direksi dan size perusahaan terhadap nilai perusahaan melalui profitabilitas sebagai variabel intervening. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari laporan keuangan perusahaan perbankan BUMN periode tahun 2011-2018 . Penelitian ini termasuk dalam jenis penelitian kuantitatif causal yaitu menguji teori-teori tertentu dengan cara menganalisi pengaruh diantara satu atau lebih objek untuk mengetahui apakah ada pengaruh yang signifikan antara satu atau lebih objek. Dalam penelitian ini menggunakan 4 perusahaan perbankan BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Penelitian ini menggunakan analisis regresi dan analisis path. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Karakteristik Dewan Komisaris dan Karakteristik Dewan Direksi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap profitabilitas (ROA), Size perusahaan berpengaruh positif tidak signifikan terhadap profitabilitas. karakteristik dewan komisaris dan, karakteristik dewan direksi berpengaruh positif tidak signifikan terhadap nilai perusahaan (PBV), size perusahaan dan Profitabilitas (ROA) berpengaruh positif signifikan terhadap nilai perusahaan (PBV). Menurut hasil analisis jalur, profitabilitas (ROA) dapat memediasi pengaruh size perusahaan terhadap nilai perusahaan (PBV). Namun, profitabilitas (ROA) tidak dapat mempengaruhi karakteristik dewan komisaris dan karakteristik dewan direksi terhadap nilai perusahaan (PBV).","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114779364","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Rintan Saragih, Dimita H. P. Purba, D. M. Elisabeth
Penelitian ini merupakan lanjutan dari penelitian sebelumnya yaitu penelusuran terhadap lambannya perkembangan UMKM yang disajikan dalam bentuk fish bone diagram. Selanjutnya penelitian ini dilakukan melalui pendekatan kualitatif dan bersifat pespectif emic dengan menggunakan data primer dan data sekunder. Tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk memberikan solusi dari permasalahan yang dihadapi oleh responden UMKM terkait dengan pencatatan transaksi keuangan. Lokasi responden UMKM berada di Desa Baru, Tuntungan dan kota Medan. Teknik pengumpulan data menggunakan trianggulasi yang terdiri dari observasi partisipatif, wawancara mendalam/Focus Group Discussion (FGD) dan dokumentasi terhadap responden UMKM. Dalam penentuan responden digunkan metode purposive sampling. Hasil penelitian ditampilkan dalam beberapa data display berupa diagram. Responden dikeompokkan menjadi dua kelompok yaitu (A) responden UMKM yang telah melakukan pencatatan sederhana/manual namun belum ada pemisahan pencatatan keuangan antara binis dan rumah tangga; (B) responden UMKM telah melakukan pencatatan dan telah melakukan pemisahan pencatatan keuangan antara binis dan rumah tangga secara sederhana/manual. Action plan yang disarankan dalam penelitian ini adalah memberikan pelatihan SDM Sistem Informasi Akuntansi yang dilakukan dalam bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat dan selanjutnya melakukan pendampingan dalam penerapan/impementasi Sistem Informasi Akuntansi bagi responden UMKM. Sehingga dapat membantu responden UMKM dalam mengakses sumber ekonomi dan sekaligus sebagai daya ungkit strategi bisnis.
{"title":"TAHAPAN DALAM USULAN PENERAPAN SISTEM INFORMASI AKUNTANSI PADA UMKM SEBAGAI SALAH SATU DAYA UNGKIT STRATEGI BISNIS Studi Kasus UMKM Tuntungan, Desa Baru dan Kota Medan","authors":"Rintan Saragih, Dimita H. P. Purba, D. M. Elisabeth","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.57","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.57","url":null,"abstract":"Penelitian ini merupakan lanjutan dari penelitian sebelumnya yaitu penelusuran terhadap lambannya perkembangan UMKM yang disajikan dalam bentuk fish bone diagram. Selanjutnya penelitian ini dilakukan melalui pendekatan kualitatif dan bersifat pespectif emic dengan menggunakan data primer dan data sekunder. Tujuan penelitian yang ingin dicapai adalah untuk memberikan solusi dari permasalahan yang dihadapi oleh responden UMKM terkait dengan pencatatan transaksi keuangan. Lokasi responden UMKM berada di Desa Baru, Tuntungan dan kota Medan. Teknik pengumpulan data menggunakan trianggulasi yang terdiri dari observasi partisipatif, wawancara mendalam/Focus Group Discussion (FGD) dan dokumentasi terhadap responden UMKM. Dalam penentuan responden digunkan metode purposive sampling. Hasil penelitian ditampilkan dalam beberapa data display berupa diagram. Responden dikeompokkan menjadi dua kelompok yaitu (A) responden UMKM yang telah melakukan pencatatan sederhana/manual namun belum ada pemisahan pencatatan keuangan antara binis dan rumah tangga; (B) responden UMKM telah melakukan pencatatan dan telah melakukan pemisahan pencatatan keuangan antara binis dan rumah tangga secara sederhana/manual. Action plan yang disarankan dalam penelitian ini adalah memberikan pelatihan SDM Sistem Informasi Akuntansi yang dilakukan dalam bentuk kegiatan pengabdian kepada masyarakat dan selanjutnya melakukan pendampingan dalam penerapan/impementasi Sistem Informasi Akuntansi bagi responden UMKM. Sehingga dapat membantu responden UMKM dalam mengakses sumber ekonomi dan sekaligus sebagai daya ungkit strategi bisnis.","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122207692","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh karakteristik perusahaan terhadap perataan laba dengan kualitas audit sebagai variabel moderasi. Variabel karakteristik perusahaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah umur perusahaan, ukuran perusahaan, solvabilitas, dan kepemilikan manajemen. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2015-2018. Pemilihan sampel meggunakan purposive sampling dengan total 320 observasi yang diteliti. Metode analisis ini penelitian menggunakan analisis regresi berganda dengan moderasi. Hasil menunjukkan bahwa umur perusahaan, ukuran perusahaan, dan kepemilikan manajemen berpengaruh negatif terhadap perataan laba sedangkan solvabilitas tidak berpengaruh terhadap perataan laba. Kualitas audit memperkuat hubungan kepemilikan manajemen terhadap perataan laba namun kualitas audit tidak mampu memoderasi hubunganantara umur perusahaan, ukuran perusahaan, dan solvabilitas terhadap kepemilikan manajemen.
{"title":"KARAKTERISTIK PERUSAHAAN DAN PERATAAN LABA DENGAN KUALITAS AUDIT SEBAGAI VARIABEL MODERASI","authors":"Megha Andalawestyas, Titik Ariyati","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.55","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.55","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh karakteristik perusahaan terhadap perataan laba dengan kualitas audit sebagai variabel moderasi. Variabel karakteristik perusahaan yang digunakan dalam penelitian ini adalah umur perusahaan, ukuran perusahaan, solvabilitas, dan kepemilikan manajemen. Sampel dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2015-2018. Pemilihan sampel meggunakan purposive sampling dengan total 320 observasi yang diteliti. Metode analisis ini penelitian menggunakan analisis regresi berganda dengan moderasi. Hasil menunjukkan bahwa umur perusahaan, ukuran perusahaan, dan kepemilikan manajemen berpengaruh negatif terhadap perataan laba sedangkan solvabilitas tidak berpengaruh terhadap perataan laba. Kualitas audit memperkuat hubungan kepemilikan manajemen terhadap perataan laba namun kualitas audit tidak mampu memoderasi hubunganantara umur perusahaan, ukuran perusahaan, dan solvabilitas terhadap kepemilikan manajemen.","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"48 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122476928","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Financial Accounting Standards for Micro, Small and Medium Entities (SAK - EMKM) in Indonesia are absolutely necessary. With SAK - EMKM, MSME actors can compile a financial report that can describe the actual situation of the business situation carried out by MSME players. By having a financial reporting, MSME actors can see whether their business is sufficient with their own capital or must be supplemented with outside capital, such as loans from banks. Therefore, having a standardized financial reporting is a must because it is a requirement for banks to obtain business loans. This research is a literature study to see the relevance of Accounting Standards for Micro, Small and Medium Entities in Indonesia for the sustainability of Micro, Small and Medium Entities in Indonesia amid the Economic Crisis.
{"title":"RELEVANSI STANDAR AKUNTANSI UNTUK ENTITAS MIKRO, KECIL DAN MENENGAH DI INDONESIA: KEBUTUHAN ATAS KEBERLANGSUNGAN ENTITAS MIKRO, KECIL DAN MENENGAH DI INDONESIA DI TENGAH KRISIS EKONOMI","authors":"Ruswan Nurmadi","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.58","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.58","url":null,"abstract":"Financial Accounting Standards for Micro, Small and Medium Entities (SAK - EMKM) in Indonesia are absolutely necessary. With SAK - EMKM, MSME actors can compile a financial report that can describe the actual situation of the business situation carried out by MSME players. By having a financial reporting, MSME actors can see whether their business is sufficient with their own capital or must be supplemented with outside capital, such as loans from banks. Therefore, having a standardized financial reporting is a must because it is a requirement for banks to obtain business loans. This research is a literature study to see the relevance of Accounting Standards for Micro, Small and Medium Entities in Indonesia for the sustainability of Micro, Small and Medium Entities in Indonesia amid the Economic Crisis.","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129249288","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik secara simultan terhadap Omset Penjualan Pabrik Roti Gembung Kota Raja Km.3 Balikpapan dan untuk mengetahui manakah di antara Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik secara parsial mempunyai pengaruh dominan terhadap Omset Penjualan Pabrik Roti Gembung Kota Raja Km.3 Balikpapan. Variabel yang digunakan adalah Omset Penjualan sebagai variabel dependen, sedangkan variabel independen adalah Biaya Bahan Baku (X1), Biaya Tenaga Kerja (X2) dan Biaya Overhead Pabrik (X3). Menggunakan model regresi linier berganda, metode asumsi klasik yaitu uji multikolinearitas,uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi, serta tes hipotesis dengan menggunakan uji F dan uji t. Berdasarkan hasil penelitian pada uji F diperoleh nilai Fhitung > Ftabel (27,465 > 3,10) pada tingkat signifikansi 5% (0,000 < 0,05) , yang menunjukan bahwa Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Omset Penjualan. Pada uji t, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik mempunyai nilai thitung lebih besar dibandingkan ttabel, dimana secara berurutan nilai thitung sebesar 2,397 > ttabel sebesar 2,086 dan nilai thitung sebesar 4,941 > ttabel sebesar 2,086 dengan taraf signifikasi 5% (0,026 < 0,05) & (0,000 < 0,05), hal tersebut berarti variabel biaya tenaga kerja dan biaya overhead pabrik secara parsial memiliki pengaruh dominan dan signifikan terahadap omset penjualan Pabrik Pabrik Roti Gembung Kota Raja Km.3 Balikpapan.
{"title":"PENGARUH BIAYA BAHAN BAKU, BIAYA TENAGA KERJA DAN BIAYA OVERHEAD PABRIK TERHADAP OMSET PENJUALAN PABRIK ROTI GEMBUNG KOTA RAJA KM. 3 BALIKPAPAN KALIMANTAN TIMUR","authors":"Hermin Nainggolan, S. Patimah","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.54","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.54","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik secara simultan terhadap Omset Penjualan Pabrik Roti Gembung Kota Raja Km.3 Balikpapan dan untuk mengetahui manakah di antara Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik secara parsial mempunyai pengaruh dominan terhadap Omset Penjualan Pabrik Roti Gembung Kota Raja Km.3 Balikpapan. Variabel yang digunakan adalah Omset Penjualan sebagai variabel dependen, sedangkan variabel independen adalah Biaya Bahan Baku (X1), Biaya Tenaga Kerja (X2) dan Biaya Overhead Pabrik (X3). Menggunakan model regresi linier berganda, metode asumsi klasik yaitu uji multikolinearitas,uji heteroskedastisitas dan uji autokorelasi, serta tes hipotesis dengan menggunakan uji F dan uji t. Berdasarkan hasil penelitian pada uji F diperoleh nilai Fhitung > Ftabel (27,465 > 3,10) pada tingkat signifikansi 5% (0,000 < 0,05) , yang menunjukan bahwa Biaya Bahan Baku, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik secara simultan berpengaruh signifikan terhadap Omset Penjualan. Pada uji t, Biaya Tenaga Kerja dan Biaya Overhead Pabrik mempunyai nilai thitung lebih besar dibandingkan ttabel, dimana secara berurutan nilai thitung sebesar 2,397 > ttabel sebesar 2,086 dan nilai thitung sebesar 4,941 > ttabel sebesar 2,086 dengan taraf signifikasi 5% (0,026 < 0,05) & (0,000 < 0,05), hal tersebut berarti variabel biaya tenaga kerja dan biaya overhead pabrik secara parsial memiliki pengaruh dominan dan signifikan terahadap omset penjualan Pabrik Pabrik Roti Gembung Kota Raja Km.3 Balikpapan.","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"150 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123262290","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
COVID-19 tidak hanya berdampak pada kesehatan manusia tetapi juga menyerang perekonomian di Dunia termasuk Indonesia. Pemerintah mengeluarkan fasilitas perpajakan dan aturan omnibus law, yang memberikan penyederhanaan dan harmonisasi regulasi dan perizinan, penciptaan lapangan kerja berkualitas dan kesejahteraan pekerja yang berkelanjutan dan pemberdayaan UMKM. Pemerintah yang dapat menurunkan suku bunga sehingga daya beli masyarakat meningkat dan juga para pengusaha dapat melakukan ekspansi usahanya yang pada akhirnya menyerap tenaga kerja.
{"title":"REGULASI PEMERINTAH INDONESIA UNTUK MENYELAMATKAN PEREKONOMIAN INDONESIA PADA MASA PANDEMI COVID-19","authors":"Thomas Sumarsan, Edison Sagala","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.59","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.59","url":null,"abstract":"COVID-19 tidak hanya berdampak pada kesehatan manusia tetapi juga menyerang perekonomian di Dunia termasuk Indonesia. Pemerintah mengeluarkan fasilitas perpajakan dan aturan omnibus law, yang memberikan penyederhanaan dan harmonisasi regulasi dan perizinan, penciptaan lapangan kerja berkualitas dan kesejahteraan pekerja yang berkelanjutan dan pemberdayaan UMKM. Pemerintah yang dapat menurunkan suku bunga sehingga daya beli masyarakat meningkat dan juga para pengusaha dapat melakukan ekspansi usahanya yang pada akhirnya menyerap tenaga kerja.","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121315378","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
The COVID-19 pandemic has brought many changes in various sectors. The education sector is one of the sectors that is significantly affected and must adapt as soon as possible to changes due to government regulations and policies. The purpose of this research is to analyze the productivity of lecturers and education personnel due to WFH policies and to mediate job satisfaction factors. The population of this study was lecturers and education staff in the FEB UPN "Veteran" Yogyakarta and a total sample of 85 respondents. Data were collected by distributing questionnaires, testing the validity, reliability, and testing the structural evaluation of the model data processing using SmartPLS. The results of the direct effect obtained the path coefficient value of 0.611 that the indirect effect was 0.386. This path coefficient value explains that there is a direct, positive, and significant relationship between endogenous and exogenous variables, but the mediating variable only has a partial effect. This research is expected to provide additional considerations for policymakers in the FEB UPN "Veteran" Yogyakarta in managing the productivity of lecturers and educational staff.
{"title":"KEPUASAN KERJA MEMEDIASI PRODUKTIVITAS DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN SAAT WORK FROM HOME (?)","authors":"A. Sirait, Sri Luna Murdianingrum","doi":"10.46880/JSIKA.V4I1.52","DOIUrl":"https://doi.org/10.46880/JSIKA.V4I1.52","url":null,"abstract":"The COVID-19 pandemic has brought many changes in various sectors. The education sector is one of the sectors that is significantly affected and must adapt as soon as possible to changes due to government regulations and policies. The purpose of this research is to analyze the productivity of lecturers and education personnel due to WFH policies and to mediate job satisfaction factors. The population of this study was lecturers and education staff in the FEB UPN \"Veteran\" Yogyakarta and a total sample of 85 respondents. Data were collected by distributing questionnaires, testing the validity, reliability, and testing the structural evaluation of the model data processing using SmartPLS. The results of the direct effect obtained the path coefficient value of 0.611 that the indirect effect was 0.386. This path coefficient value explains that there is a direct, positive, and significant relationship between endogenous and exogenous variables, but the mediating variable only has a partial effect. This research is expected to provide additional considerations for policymakers in the FEB UPN \"Veteran\" Yogyakarta in managing the productivity of lecturers and educational staff.","PeriodicalId":435877,"journal":{"name":"METHOSIKA: Jurnal Akuntansi dan Keuangan Methodist","volume":"30 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2020-10-31","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126832221","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}