Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.13013
J. Pambudi, Indra Gunawan Siregar, Avisha Silviana Widyarini
Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh gender, ukuran perusahaan dan umur perusahaan terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Periode yang digunakan dalam penelitian ini adalah 4 (empat) tahun, yaitu mulai dari tahun 2016-2019. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini sejumlah 50 perusahaan pertambangan yang sudah dan masih terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 14 perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial gender tidak berpengaruh terhadap Corporate Social Responsibility. Sedangkan untuk variabel ukuran perusahaan dan umur perusahaan secara parsial berpengaruh positif terhadap Corporate Social Responsibility. Secara simultan gender, ukuran perusahaan dan umur perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Corporate Social Responsibility. Kemampuan variabel gender, ukuran perusahaan dan umur perusahaan dalam menjelaskan Corporate Social Responsibility sebesar 99.89% sebagaimana ditunjukkan dengan besarnya nilai adjusted R square. Sedangkan sisanya 0.11% dipengaruhi faktor lain yang tidak dijelaskan ke dalam model penelitian ini.
{"title":"PENGARUH GENDER, UKURAN PERUSAHAAN DAN UMUR PERUSAHAAN TERHADAP PENGUNGKAPAN CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY","authors":"J. Pambudi, Indra Gunawan Siregar, Avisha Silviana Widyarini","doi":"10.30595/raar.v2i1.13013","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.13013","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui pengaruh gender, ukuran perusahaan dan umur perusahaan terhadap pengungkapan Corporate Social Responsibility pada perusahaan pertambangan yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Periode yang digunakan dalam penelitian ini adalah 4 (empat) tahun, yaitu mulai dari tahun 2016-2019. Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini sejumlah 50 perusahaan pertambangan yang sudah dan masih terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling dan diperoleh sampel sebanyak 14 perusahaan. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi linier berganda. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial gender tidak berpengaruh terhadap Corporate Social Responsibility. Sedangkan untuk variabel ukuran perusahaan dan umur perusahaan secara parsial berpengaruh positif terhadap Corporate Social Responsibility. Secara simultan gender, ukuran perusahaan dan umur perusahaan berpengaruh positif dan signifikan terhadap Corporate Social Responsibility. Kemampuan variabel gender, ukuran perusahaan dan umur perusahaan dalam menjelaskan Corporate Social Responsibility sebesar 99.89% sebagaimana ditunjukkan dengan besarnya nilai adjusted R square. Sedangkan sisanya 0.11% dipengaruhi faktor lain yang tidak dijelaskan ke dalam model penelitian ini. ","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"11 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128454680","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.13011
Rosa Novilia, Yuliansyah Yuliansyah, Ade Widiyanti
Penelitian ini mengkaji perbedaan Abnormal return, Market capitalization, Trading volume activity, dan frekuensi perdagangan untuk mengidentifikasi kandungan informasi mengenai kebijakan yang dilakukan selama pandemi Covid-19 berlangsung di Indonesia yaitu PSBB yang di lakukan di Kota DKI Jakarta. Dalam penelitian ini terdapat dua peristiwa yang diteliti kandungan informasinya yaitu pengumuman pemberlakuan PSBB pertama di Indonesia yang terjadi di Kota DKI Jakarta, dan pengumuman pemberlakuan PSBB tahap kedua, yang juga terjadi di Kota DKI Jakarta. Subsektor hotel, restoran, dan pariwisata diwakili oleh 36 perusahaan yang akan dijadikan contoh dalam penelitian ini. Penelitian berlangsung selama 11 hari, terdiri dari 5 hari menjelang acara, 1 hari selama acara, dan 5 hari setelah acara. Uji nonparametrik Wilcoxon Signed Rank Test digunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Pada saat pemberlakuan PSBB pertama, terdapat perbedaan Abnormal Return dan Kapitalisasi Pasar, namun tidak terdapat perbedaan aktivitas Volume Perdagangan dan Frekuensi Perdagangan. Terdapat perbedaan Abnormal return, Kapitalisasi pasar, Aktivitas volume perdagangan namun tidak terdapat perbedaan frekuensi perdagangan pada pengumuman pemberlakuan PSBB tahap kedua di DKI Jakarta.
该研究探讨了在印度尼西亚DKI市举行的Covid-19大流行期间政策含量的不平等、市场风险评估、贸易量交易和贸易频率。本研究包括两项内容广泛的事件,即印尼第一届PSBB在雅加达的发布和第二阶段PSBB的实施,同时也在雅加达的DKI市。酒店、餐厅和旅游部门由36家公司代表,这些公司将在这项研究中树立榜样。研究进行了11天,包括活动前5天,活动后1天和活动后5天。Wilcoxon Signed Rank测试用于测试本研究中的假设。假设测试结果表明,在第一个PSBB实施时,市场的回报率和资本率存在异常差异,但商业音量和交易频率没有差异。在雅加达DKI实施第二阶段PSBB的宣布中,存在异常回归、市场资本、商业音量活动和商业活动的频率差异,但商业频率没有差异。
{"title":"REAKSI PASAR MODAL TERHADAP PANDEMI COVID-19 DI INDONESIA","authors":"Rosa Novilia, Yuliansyah Yuliansyah, Ade Widiyanti","doi":"10.30595/raar.v2i1.13011","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.13011","url":null,"abstract":"Penelitian ini mengkaji perbedaan Abnormal return, Market capitalization, Trading volume activity, dan frekuensi perdagangan untuk mengidentifikasi kandungan informasi mengenai kebijakan yang dilakukan selama pandemi Covid-19 berlangsung di Indonesia yaitu PSBB yang di lakukan di Kota DKI Jakarta. Dalam penelitian ini terdapat dua peristiwa yang diteliti kandungan informasinya yaitu pengumuman pemberlakuan PSBB pertama di Indonesia yang terjadi di Kota DKI Jakarta, dan pengumuman pemberlakuan PSBB tahap kedua, yang juga terjadi di Kota DKI Jakarta. Subsektor hotel, restoran, dan pariwisata diwakili oleh 36 perusahaan yang akan dijadikan contoh dalam penelitian ini. Penelitian berlangsung selama 11 hari, terdiri dari 5 hari menjelang acara, 1 hari selama acara, dan 5 hari setelah acara. Uji nonparametrik Wilcoxon Signed Rank Test digunakan untuk menguji hipotesis dalam penelitian ini. Hasil pengujian hipotesis menunjukkan bahwa Pada saat pemberlakuan PSBB pertama, terdapat perbedaan Abnormal Return dan Kapitalisasi Pasar, namun tidak terdapat perbedaan aktivitas Volume Perdagangan dan Frekuensi Perdagangan. Terdapat perbedaan Abnormal return, Kapitalisasi pasar, Aktivitas volume perdagangan namun tidak terdapat perbedaan frekuensi perdagangan pada pengumuman pemberlakuan PSBB tahap kedua di DKI Jakarta. ","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130486340","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.12987
Muhammad Ahnaf Ammar Qushoyyi, Suryo Nur Khabib
ABSTRAK Penelitian ini dilatar belakangi oleh menariknya nilai perusahaan karena menggambarkan kondisi perusahaan yang dapat mempengaruhi pandangan investor terhadap perusahaan. Tingginya kemakmuran pemegang saham bisa dilihat dari nilai perusahaan. Pada awalnya perusahaan didirikan dengan tujuan untuk memaksimalkan kekayaan pemilik atau pemegang saham. Meningkatkan nilai perusahaan mempunyai arti meningkatkan pendapatan dan menimalisir biaya yang keluar dengan tujuan menghasilkan laba yang maksimal. Tujuan penelitin ini untuk mengetahui pengaruh tax avoidance, ukuran perusahaan, dan profitabiltas terhadap niali perusahaan dengan ASEAN corporate governance scorecard sebagai variabel moderating pada perusahaan lq 45 pada tahun 2018-2020. Metode pengumpulan data penelitian dengan ini menggunakan data sekunder berasal dari Annual Report perusahaan anggota rutin lq 45 pada tahun 2018-2020. Hasil penelitian variabel tax avoidance dan uuran perusahaan tidak mempengaruhi nilai perusahaan, sedangkan profitabilitas mempengaruhi nilai perusahaan. Kemudian, tax avoidance terhadap nilai perusahaan dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan tidak mampu dimoderasi ASEAN corporate governance scorecard, sedangkan profitabilitas terhadap nilai perusahaan mampu dimoderasi ASEAN corporate governance scorecard.
{"title":"PENGARUH TAX AVOIDANCE, UKURAN PERUSAHAAN, DAN PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN ASEAN CORPORATE GOVERNANCE SCORECARD SEBAGAI VARIABEL MODERASI","authors":"Muhammad Ahnaf Ammar Qushoyyi, Suryo Nur Khabib","doi":"10.30595/raar.v2i1.12987","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.12987","url":null,"abstract":"ABSTRAK Penelitian ini dilatar belakangi oleh menariknya nilai perusahaan karena menggambarkan kondisi perusahaan yang dapat mempengaruhi pandangan investor terhadap perusahaan. Tingginya kemakmuran pemegang saham bisa dilihat dari nilai perusahaan. Pada awalnya perusahaan didirikan dengan tujuan untuk memaksimalkan kekayaan pemilik atau pemegang saham. Meningkatkan nilai perusahaan mempunyai arti meningkatkan pendapatan dan menimalisir biaya yang keluar dengan tujuan menghasilkan laba yang maksimal. Tujuan penelitin ini untuk mengetahui pengaruh tax avoidance, ukuran perusahaan, dan profitabiltas terhadap niali perusahaan dengan ASEAN corporate governance scorecard sebagai variabel moderating pada perusahaan lq 45 pada tahun 2018-2020. Metode pengumpulan data penelitian dengan ini menggunakan data sekunder berasal dari Annual Report perusahaan anggota rutin lq 45 pada tahun 2018-2020. Hasil penelitian variabel tax avoidance dan uuran perusahaan tidak mempengaruhi nilai perusahaan, sedangkan profitabilitas mempengaruhi nilai perusahaan. Kemudian, tax avoidance terhadap nilai perusahaan dan ukuran perusahaan terhadap nilai perusahaan tidak mampu dimoderasi ASEAN corporate governance scorecard, sedangkan profitabilitas terhadap nilai perusahaan mampu dimoderasi ASEAN corporate governance scorecard.","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"38 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114064249","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.12539
Damar Kinasih, N. Kamaluddin
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari rasio likuiditas menggunakan current ratio, rasio solvabilitas menggunakan total debt to total asset, rasio rentabilitas menggunakan return on asset (ROA) secara parsial maupun simultan terhadap kinerja keuangan Koperasi Primkopal Lanal Tegal menggunakan sisa hasil usaha (SHU). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder berupa analisis rasio laporan keuangan bulanan pada Koperasi Primkopal Lanal Tegal dari tahun 2017 hingga tahun 2020.Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda untuk melihat pengaruh variabel independen yaitu Rasio Likuiditas (X1), Rasio Solvabilitas (X2) dan Rasio Rentabilitas (X3) terhadap Kinerja Keuangan yaitu menggunakan Sisa Hasil Usaha (Y). Hasil dari penelitian ini yaitu rasio likuiditas berpengaruh terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha, rasio solvabilitas berpengaruh negatif terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha, dan rasio rentabilitas berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha. Hasil dari rasio likuiditas, rasio solvabilitas, dan rasio rentabilitas secara simultan berpengaruh terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha dengan nilai koefisien determinasi sebesar 82,4%.
{"title":"PENGARUH RASIO KEUANGAN TERHADAP KINERJA KEUANGAN PADA KOPERASI PRIMKOPAL LANAL TEGAL","authors":"Damar Kinasih, N. Kamaluddin","doi":"10.30595/raar.v2i1.12539","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.12539","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dari rasio likuiditas menggunakan current ratio, rasio solvabilitas menggunakan total debt to total asset, rasio rentabilitas menggunakan return on asset (ROA) secara parsial maupun simultan terhadap kinerja keuangan Koperasi Primkopal Lanal Tegal menggunakan sisa hasil usaha (SHU). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan data sekunder berupa analisis rasio laporan keuangan bulanan pada Koperasi Primkopal Lanal Tegal dari tahun 2017 hingga tahun 2020.Penelitian ini menggunakan analisis regresi linier berganda untuk melihat pengaruh variabel independen yaitu Rasio Likuiditas (X1), Rasio Solvabilitas (X2) dan Rasio Rentabilitas (X3) terhadap Kinerja Keuangan yaitu menggunakan Sisa Hasil Usaha (Y). Hasil dari penelitian ini yaitu rasio likuiditas berpengaruh terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha, rasio solvabilitas berpengaruh negatif terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha, dan rasio rentabilitas berpengaruh positif terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha. Hasil dari rasio likuiditas, rasio solvabilitas, dan rasio rentabilitas secara simultan berpengaruh terhadap kinerja keuangan menggunakan Sisa Hasil Usaha dengan nilai koefisien determinasi sebesar 82,4%.","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"395 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133550896","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.12200
Yesica Videsia, R. Agung, Nurcahyono Nurcahyono
This study aims to find empirical evidence about the effect of profitability, firm size, firm age, and audit opinion on the timeliness of submitting financial statements of manufacturing companies in the basic and chemical sub-sectors listed on the Indonesia Stock Exchange. The sample from this study used 30 manufacturing companies that were consistently listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2017 - 2019 which were taken using the purposive sampling method. Data collection in this study was carried out using the documentation method, which was done by downloading the company's annual financial information. Data analyzed by using logistic regression analysis. The results of the study identify that profitability, company size, company age, and audit opinion have a positive affect on the timeliness of submitting the company's financial statements.
{"title":"PENGARUH PROFITABILITAS DAN OPINI AUDIT TERHADAP KETEPATAN WAKTU PELAPORAN KEUANGAN","authors":"Yesica Videsia, R. Agung, Nurcahyono Nurcahyono","doi":"10.30595/raar.v2i1.12200","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.12200","url":null,"abstract":"This study aims to find empirical evidence about the effect of profitability, firm size, firm age, and audit opinion on the timeliness of submitting financial statements of manufacturing companies in the basic and chemical sub-sectors listed on the Indonesia Stock Exchange. The sample from this study used 30 manufacturing companies that were consistently listed on the Indonesia Stock Exchange for the period 2017 - 2019 which were taken using the purposive sampling method. Data collection in this study was carried out using the documentation method, which was done by downloading the company's annual financial information. Data analyzed by using logistic regression analysis. The results of the study identify that profitability, company size, company age, and audit opinion have a positive affect on the timeliness of submitting the company's financial statements.","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"788 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116415986","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.13068
S. Santoso
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh maqashid syariah index terhadap dan Islamic social reporting, terhadap profitabilitas bank syariah di Indonesia. Dalam penelitian ini, profitabilitas diukur dengan menggunakan ROA (Return On Asset). sampel penelitian ini adalah bank umum syariah nasional di Indonesia yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan tahun 2016-2019, sebanyak 14 bank syariah. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Maqashid syariah index berpengaruh positif terhadap profitabilitas bank umum syariah. Sedangkan Islamic social reporting, tidak berpengaruh terhadap profitabilitas bank umum syariah.
{"title":"PENGARUH MAQASHID SYARIAH INDEX DAN ISLAMIC SOCIAL REPORTING TERHADAP PROFITABILITAS BANK SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2016 – 2019","authors":"S. Santoso","doi":"10.30595/raar.v2i1.13068","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.13068","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh maqashid syariah index terhadap dan Islamic social reporting, terhadap profitabilitas bank syariah di Indonesia. Dalam penelitian ini, profitabilitas diukur dengan menggunakan ROA (Return On Asset). sampel penelitian ini adalah bank umum syariah nasional di Indonesia yang terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan tahun 2016-2019, sebanyak 14 bank syariah. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa Maqashid syariah index berpengaruh positif terhadap profitabilitas bank umum syariah. Sedangkan Islamic social reporting, tidak berpengaruh terhadap profitabilitas bank umum syariah.","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"15 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115284124","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.13015
S. Santoso, H. Astuti, Hadi Pramono, Nurul Inayati
Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengevaluasi Implementasi MBKM pada Mahasiswa, Dosen dan Mitra. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field ressearch), Sumber data penelitian ini adalah data primer. Populasi dalam penelitian ini adalah Seluruh Mahasiswa Prodi: Akuntansi S1, Manajemen S1, dan Teknik Informatika S1 UMP; Seluruh Dosen Prodi Akuntansi S1, Manajemen S1, dan Teknik Informatika S1 UMP; Seluruh mitra yang bekerja sama dalam program MBKM. Sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling. Analisis data yang digunakan dalam analisis kuantitatif yang digunakan dengan angka-angka. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan intepretasi. Hasil penelitian ini adalah Program MBKM merupakan program baru, sehingga masih dalam tahap penyesuaian untuk mencapai optimalisasi program. Namun demikian dampak pelaksanaan program MBKM sudah dirasakan mahasiswa dan dosen. Mahasiswa dapat belajar aplikasi keilmuan dan softskill dari program magang. Dosen pendamping juga dapat menerima masukan yang aplikatif dari dari mitra, untuk dapat diterapkan pada proses pembelajaran
{"title":"STUDI IMPLEMENTASI MBKM PADA MAHASISWA, DOSEN DAN MITRA DI TINGKAT PRODI MANAJEMEN, AKUNTANSI, DAN TEKNIK INFORMATIKA DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH PURWOKRTO","authors":"S. Santoso, H. Astuti, Hadi Pramono, Nurul Inayati","doi":"10.30595/raar.v2i1.13015","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.13015","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah Untuk mengevaluasi Implementasi MBKM pada Mahasiswa, Dosen dan Mitra. Jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan (field ressearch), Sumber data penelitian ini adalah data primer. Populasi dalam penelitian ini adalah Seluruh Mahasiswa Prodi: Akuntansi S1, Manajemen S1, dan Teknik Informatika S1 UMP; Seluruh Dosen Prodi Akuntansi S1, Manajemen S1, dan Teknik Informatika S1 UMP; Seluruh mitra yang bekerja sama dalam program MBKM. Sampel pada penelitian ini menggunakan purposive sampling. Analisis data yang digunakan dalam analisis kuantitatif yang digunakan dengan angka-angka. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis deskriptif dan intepretasi. Hasil penelitian ini adalah Program MBKM merupakan program baru, sehingga masih dalam tahap penyesuaian untuk mencapai optimalisasi program. Namun demikian dampak pelaksanaan program MBKM sudah dirasakan mahasiswa dan dosen. Mahasiswa dapat belajar aplikasi keilmuan dan softskill dari program magang. Dosen pendamping juga dapat menerima masukan yang aplikatif dari dari mitra, untuk dapat diterapkan pada proses pembelajaran","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"14 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125200661","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.12826
Lestari Adhi Widyowati, Sri Setianingsih, Nurwati Nurwati
BSTRACTThis study analyzes the impact of Covid-19 on the target and realization of hotel and restaurant taxes in the South Tangerang City Government. Data collection techniques used in this study consisted of primary and secondary data. The data analysis technique used in this study is quantitative descriptive analysis which includes the impact of Covid-19 on the target and realization of hotel and restaurant tax revenues in South Tangerang City. The results of this study indicate that Covid-19 has a negative impact on the target and realization of hotel and restaurant tax revenues in the South Tangerang City Government. Kata kunci: Covid-19, hotel tax, restaurant tax ABTRAKPenelitian ini menganalisis dampak Covid-19 terhadap target dan realisasi pajak hotel dan restoran di Pemerintah Kota Tangerang Selatan. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan sekunder. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif kuantitatif yang meliputi dampak Covid-19 terhadap target dan realisasi penerimaan pajak hotel dan restoran di Kota Tangerang Selatan. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa Covid-19 berdampak negatif terhadap target dan realiasasi penerimaan pajak hotel dan restoran di Pemerintah Kota Tangerang Selatan. Kata kunci: Covid-19, pajak hotel,pajak restoran
本研究分析了新冠肺炎疫情对南坦格朗市政府酒店和餐厅税收目标和实现的影响。本研究使用的数据收集技术包括一手数据和二手数据。本研究使用的数据分析技术是定量描述性分析,包括Covid-19对南坦格朗市酒店和餐厅税收目标和实现的影响。本研究结果表明,新冠肺炎疫情对南坦格朗市政府酒店和餐厅税收的目标和实现产生了负面影响。Kata kunci:新冠肺炎,酒店税,餐厅税ABTRAKPenelitian ini menganalis dampak新冠肺炎terhadap目标dan realisasi pajak hotel dan restoran di Pemerintah Kota Tangerang Selatan。数据的翻译是:技术,彭普兰数据,阳digunakan dalam penelitian ini terdiri dari数据入门,丹。Teknik分析数据yang digunakan dalam penelitian ini yyitu分析文件rikatif yang meliputi danpak新冠肺炎病毒感染目标dan realisasi penerimaan pajak酒店dan restan di Kota Tangerang Selatan。哈西尔·佩内利安·尼曼努·朱克坎·巴哈瓦新冠肺炎病毒阴性目标,但实际情况是,佩内利安·帕内利安酒店和佩内利安·丹格朗·西拉坦的酒店。Kata kunci: Covid-19,睡衣酒店,睡衣酒店
{"title":"DAMPAK COVID-19 TERHADAP TARGET DAN REALISASI PENERIMAAN PAJAK HOTEL DAN RESTORAN DI PEMERINTAH KOTA TANGERANG SELATAN","authors":"Lestari Adhi Widyowati, Sri Setianingsih, Nurwati Nurwati","doi":"10.30595/raar.v2i1.12826","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.12826","url":null,"abstract":"BSTRACTThis study analyzes the impact of Covid-19 on the target and realization of hotel and restaurant taxes in the South Tangerang City Government. Data collection techniques used in this study consisted of primary and secondary data. The data analysis technique used in this study is quantitative descriptive analysis which includes the impact of Covid-19 on the target and realization of hotel and restaurant tax revenues in South Tangerang City. The results of this study indicate that Covid-19 has a negative impact on the target and realization of hotel and restaurant tax revenues in the South Tangerang City Government. Kata kunci: Covid-19, hotel tax, restaurant tax ABTRAKPenelitian ini menganalisis dampak Covid-19 terhadap target dan realisasi pajak hotel dan restoran di Pemerintah Kota Tangerang Selatan. Teknik pengumpulan data yang digunakan dalam penelitian ini terdiri dari data primer dan sekunder. Teknik analisis data yang digunakan dalam penelitian ini yaitu analisis deskriptif kuantitatif yang meliputi dampak Covid-19 terhadap target dan realisasi penerimaan pajak hotel dan restoran di Kota Tangerang Selatan. Hasil Penelitian ini menunjukkan bahwa Covid-19 berdampak negatif terhadap target dan realiasasi penerimaan pajak hotel dan restoran di Pemerintah Kota Tangerang Selatan. Kata kunci: Covid-19, pajak hotel,pajak restoran","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"148 ","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131435416","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas Terhadap Harga Saham pada perusahaan LQ45 yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Penarikan sampel menggunakan non probability sampling dengan metode purposive sampling, sampel yang digunakan adalah 17 perusahaan. Data yang diperlukan adalah data sekunder yang di peroleh dari Bursa Efek Indonesia melalui situs www.idx.co.id dan metode pengumpulan data yaitu mengunakan metode dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian adalah tenik analisis linier berganda, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Hasil penelitian dari regresi linier berganda Y =( 4.166 – 0.379 X1 – 0.326 X2 + 0,204 X3 +e), uji F (Uji Simultan) dengan Fhitung sebesar 5.353 > Ftabel 2.716 atau Signifikan sebesar F 0,002 < 0,05 artinya ada pengaruh antara Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas secara bersama – sama terhadap harga saham dan uji t (Uji Parsial) pada Likuiditas thitung sebesar -2,171< ttabel sebesar 1,989 dan Signifikan Likuiditas 0,033 < 0,05 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Likuiditas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham, pada Solvabilitas thitung sebesar -2,570 < ttabel sebesar 1,989 dan Signifikan Solvabilitas 0,012 < 0,05 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Solvabilitas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham, pada Profitabilitas thitung sebesar 1,513 < ttabel sebesar 1,989 dan Signifikan Profitabilitas 0,134 > 0,05 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Profitabilitas tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham
{"title":"LIKUIDITAS, SOLVABILITAS DAN PROFITABILITAS TERHADAP HARGA SAHAM","authors":"Mister Candera, Ario Daffa Aji Pradana, Belliwati Kosim","doi":"10.30595/raar.v2i1.12926","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.12926","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas Terhadap Harga Saham pada perusahaan LQ45 yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia. Penarikan sampel menggunakan non probability sampling dengan metode purposive sampling, sampel yang digunakan adalah 17 perusahaan. Data yang diperlukan adalah data sekunder yang di peroleh dari Bursa Efek Indonesia melalui situs www.idx.co.id dan metode pengumpulan data yaitu mengunakan metode dokumentasi. Teknik analisis yang digunakan dalam penelitian adalah tenik analisis linier berganda, uji asumsi klasik dan uji hipotesis. Hasil penelitian dari regresi linier berganda Y =( 4.166 – 0.379 X1 – 0.326 X2 + 0,204 X3 +e), uji F (Uji Simultan) dengan Fhitung sebesar 5.353 > Ftabel 2.716 atau Signifikan sebesar F 0,002 < 0,05 artinya ada pengaruh antara Likuiditas, Solvabilitas, Aktivitas, Profitabilitas secara bersama – sama terhadap harga saham dan uji t (Uji Parsial) pada Likuiditas thitung sebesar -2,171< ttabel sebesar 1,989 dan Signifikan Likuiditas 0,033 < 0,05 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Likuiditas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham, pada Solvabilitas thitung sebesar -2,570 < ttabel sebesar 1,989 dan Signifikan Solvabilitas 0,012 < 0,05 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Solvabilitas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham, pada Profitabilitas thitung sebesar 1,513 < ttabel sebesar 1,989 dan Signifikan Profitabilitas 0,134 > 0,05 dengan demikian dapat disimpulkan bahwa Profitabilitas tidak mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap harga saham","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"116 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114713437","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-02-15DOI: 10.30595/raar.v2i1.12538
Teguh Rimbawan
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak penerapan kebijakan restrukturisasi kredit di masa pandemi COVID-19 terhadap kinerja keuangan perbankan di Indonesia. Restrukturisasi kredit di masa pendemi COVID-19 merupakan pelaksanaan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia Nomor 11/POJK.03/2020 tentang Stimulus Perekonomian Nasional Sebagai Kebijakan Countercyclical Dampak Penyebaran COVID-19 (Otoritas Jasa Keuangan, 2020). Populasi penelitian yaitu seluruh bank terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Pemilihan sample menggunakan metode purposive sampling untuk laporan keuangan bank yang diterbitkan tahun 2019 dan tahun 2020. Penelitian ini menggunakan Uji Wilcoxon untuk mengukur seberapa besar perbedaan kinerja keuangan perbankan sebelum dan sesudah diumumkannya pemberlakuan POJK No.11 tahun 2020. Kinerja keuangan bank diukur menggunakan Tingkat Kesehatan Bank dengan pendekatan Risiko (Risk-based Bank Rating/RBBR) yaitu Good Corporate Governance (GCG), Profil risiko (risk profile) diukur menggunakan rasio Non Performing Loan/Financing (NPL/NPF) dan Loan/Financing to Deposit Ratio (LDR/FDR), Rentabilitas (earnings) diukur menggunkan rasio Return of Assets (ROA), serta Permodalan (capital) menggunakan rasio Capital Addequacy Ratio (CAR). Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kinerja keuangan perbankan berdasar NPL/NPF tidak ada perbedaan sebelum dan sesudah penerapan kebijakan restrukturisasi kredit di masa pandemi COVID-19, sedangkan untuk LDR/FDR, ROA, dan CAR ada perbedaan.
{"title":"DAMPAK KEBIJAKAN RESTRUKTURISASI KREDIT DI MASA PANDEMI COVID-19 TERHADAP KINERJA PERBANKAN DI INDONESIA","authors":"Teguh Rimbawan","doi":"10.30595/raar.v2i1.12538","DOIUrl":"https://doi.org/10.30595/raar.v2i1.12538","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak penerapan kebijakan restrukturisasi kredit di masa pandemi COVID-19 terhadap kinerja keuangan perbankan di Indonesia. Restrukturisasi kredit di masa pendemi COVID-19 merupakan pelaksanaan Peraturan Otoritas Jasa Keuangan Republik Indonesia Nomor 11/POJK.03/2020 tentang Stimulus Perekonomian Nasional Sebagai Kebijakan Countercyclical Dampak Penyebaran COVID-19 (Otoritas Jasa Keuangan, 2020). Populasi penelitian yaitu seluruh bank terdaftar di Otoritas Jasa Keuangan (OJK). Pemilihan sample menggunakan metode purposive sampling untuk laporan keuangan bank yang diterbitkan tahun 2019 dan tahun 2020. Penelitian ini menggunakan Uji Wilcoxon untuk mengukur seberapa besar perbedaan kinerja keuangan perbankan sebelum dan sesudah diumumkannya pemberlakuan POJK No.11 tahun 2020. Kinerja keuangan bank diukur menggunakan Tingkat Kesehatan Bank dengan pendekatan Risiko (Risk-based Bank Rating/RBBR) yaitu Good Corporate Governance (GCG), Profil risiko (risk profile) diukur menggunakan rasio Non Performing Loan/Financing (NPL/NPF) dan Loan/Financing to Deposit Ratio (LDR/FDR), Rentabilitas (earnings) diukur menggunkan rasio Return of Assets (ROA), serta Permodalan (capital) menggunakan rasio Capital Addequacy Ratio (CAR). Hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kinerja keuangan perbankan berdasar NPL/NPF tidak ada perbedaan sebelum dan sesudah penerapan kebijakan restrukturisasi kredit di masa pandemi COVID-19, sedangkan untuk LDR/FDR, ROA, dan CAR ada perbedaan.","PeriodicalId":240439,"journal":{"name":"Review of Applied Accounting Research (RAAR)","volume":"44 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-02-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121619882","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}