Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.466
Dwi Aryanta, Rienzy Pratama Londong Allo
ABSTRAKKanal transmisi radio berkontribusi pada terjadinya efek fading yang dapat berpengaruh pada terjadinya penurunan kualitas sinyal pada penerima. Salah satu solusi yang digunakan untuk menekan efek fading adalah penggunaan Spatial Diversity di sisi penerima. Pada penelitian ini digunakan suatu teknik Dynamic Spatial Diversity Combining yang memadukan Selection Combining, Equal Gain Combining, dan Maximal Ratio Combining untuk mendapatkan kinerja combiner yang lebih efektif dan efisien. Simulasi dilakukan dengan menggunakan modulasi BPSK pada beberapa jenis kanal yaitu Rayleigh, Rician, Nakagami-m, Weibull, dan Suzuki. Hasil simulasi MATLAB menunjukkan bahwa secara umum kanal yang mendapatkan perbaikan kinerja penerimaan, dimana nilai terendah sebesar 2 dB terjadi pada kanal Suzuki dan tertinggi sebesar 4 dB pada kanal Weibull.Kata kunci: fading, spatial diversity, rayleigh, rician, weibull, nakagami, suzuki. ABSTRACTRadio transmission channels contribute to the occurrence of fading effects that can affect the decrease in signal quality at the receiver. One solution that is used to suppress fading effects is the use of Spatial Diversity on the receiving side. In this research, a Dynamic Spatial Diversity Combining technique is used which combines Selection Combining, Equal Gain Combining, and Maximal Ratio Combining to get a more effective and efficient combiner performance. Simulation is done using BPSK modulation on several types of canals, namely Rayleigh, Rician, Nakagamim, Weibull, and Suzuki. The MATLAB simulation results show that in general canals that get improved performance, where the lowest value of 2 dB occurs on the Suzuki channel and the highest is 4 dB on the Weibull canal.Keywords: fading, spatial diversity, rayleigh, rician, weibull, nakagami, suzuki.
{"title":"Dynamic Spatial Diversity Combiner pada Kanal Fading","authors":"Dwi Aryanta, Rienzy Pratama Londong Allo","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.466","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.466","url":null,"abstract":"ABSTRAKKanal transmisi radio berkontribusi pada terjadinya efek fading yang dapat berpengaruh pada terjadinya penurunan kualitas sinyal pada penerima. Salah satu solusi yang digunakan untuk menekan efek fading adalah penggunaan Spatial Diversity di sisi penerima. Pada penelitian ini digunakan suatu teknik Dynamic Spatial Diversity Combining yang memadukan Selection Combining, Equal Gain Combining, dan Maximal Ratio Combining untuk mendapatkan kinerja combiner yang lebih efektif dan efisien. Simulasi dilakukan dengan menggunakan modulasi BPSK pada beberapa jenis kanal yaitu Rayleigh, Rician, Nakagami-m, Weibull, dan Suzuki. Hasil simulasi MATLAB menunjukkan bahwa secara umum kanal yang mendapatkan perbaikan kinerja penerimaan, dimana nilai terendah sebesar 2 dB terjadi pada kanal Suzuki dan tertinggi sebesar 4 dB pada kanal Weibull.Kata kunci: fading, spatial diversity, rayleigh, rician, weibull, nakagami, suzuki. ABSTRACTRadio transmission channels contribute to the occurrence of fading effects that can affect the decrease in signal quality at the receiver. One solution that is used to suppress fading effects is the use of Spatial Diversity on the receiving side. In this research, a Dynamic Spatial Diversity Combining technique is used which combines Selection Combining, Equal Gain Combining, and Maximal Ratio Combining to get a more effective and efficient combiner performance. Simulation is done using BPSK modulation on several types of canals, namely Rayleigh, Rician, Nakagamim, Weibull, and Suzuki. The MATLAB simulation results show that in general canals that get improved performance, where the lowest value of 2 dB occurs on the Suzuki channel and the highest is 4 dB on the Weibull canal.Keywords: fading, spatial diversity, rayleigh, rician, weibull, nakagami, suzuki.","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"45 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128521032","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.455
E. S. Wahyuni, Muhammad Hendri
ABSTRAK Deteksi api dan asap adalah langkah pertama sebagai deteksi dini kebakaran. Deteksi dini kebakaran berdasarkan pemrosesan gambar dianggap mampu memberikan hasil yang efektif. Pilihan metode deteksi adalah kunci penting. Metode ekstraksi fitur berdasarkan analisis statistik dan analisis dinamis kadang-kadang memberikan akurasi kurang akurat dalam mendeteksi asap dan api, terutama pada deteksi asap, hal ini disebabkan oleh karakteristik objek asap yang transparan dan bergerak. Dalam penelitian ini, metode Convolutional Neural Network (CNN) diterapkan untuk deteksi asap dan api. Dari penelitian ini, diketahui bahwa CNN memberikan kinerja yang baik dalam deteksi kebakaran dan asap. Akurasi deteksi tertinggi diperoleh dengan menggunakan 144 data pelatihan, 20.000 iterasi dengan dropout. Kata kunci: Deteksi asap, deteksi kebakaran, Jaringan Syaraf Konvolusional ABSTRACT Fire and smoke detection is the first step as early detection of fires. Early detection of fire based on image processing is considered capable of providing effective results. The choice of detection method is an important key. Feature extraction methods based on statistical analysis and dynamic analysis sometimes provide less accurate accuracy in detecting smoke and fire, especially on smoke detection, this is due to the characteristics of transparent and moving smoke objects. In this study, the Convolutional Neural Network (CNN) method was applied for smoke and fire detection. From this study, it is known that CNN provides good performance in fire and smoke detection. The highest detection accuracy is obtained by using 144 training data, 20,000 iterations and dropout is true. Keyw ords: Smoke detection, Fire detection, Convolutional Neural Network
{"title":"Smoke and Fire Detection Base on Convolutional Neural Network","authors":"E. S. Wahyuni, Muhammad Hendri","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.455","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.455","url":null,"abstract":"ABSTRAK Deteksi api dan asap adalah langkah pertama sebagai deteksi dini kebakaran. Deteksi dini kebakaran berdasarkan pemrosesan gambar dianggap mampu memberikan hasil yang efektif. Pilihan metode deteksi adalah kunci penting. Metode ekstraksi fitur berdasarkan analisis statistik dan analisis dinamis kadang-kadang memberikan akurasi kurang akurat dalam mendeteksi asap dan api, terutama pada deteksi asap, hal ini disebabkan oleh karakteristik objek asap yang transparan dan bergerak. Dalam penelitian ini, metode Convolutional Neural Network (CNN) diterapkan untuk deteksi asap dan api. Dari penelitian ini, diketahui bahwa CNN memberikan kinerja yang baik dalam deteksi kebakaran dan asap. Akurasi deteksi tertinggi diperoleh dengan menggunakan 144 data pelatihan, 20.000 iterasi dengan dropout. Kata kunci: Deteksi asap, deteksi kebakaran, Jaringan Syaraf Konvolusional ABSTRACT Fire and smoke detection is the first step as early detection of fires. Early detection of fire based on image processing is considered capable of providing effective results. The choice of detection method is an important key. Feature extraction methods based on statistical analysis and dynamic analysis sometimes provide less accurate accuracy in detecting smoke and fire, especially on smoke detection, this is due to the characteristics of transparent and moving smoke objects. In this study, the Convolutional Neural Network (CNN) method was applied for smoke and fire detection. From this study, it is known that CNN provides good performance in fire and smoke detection. The highest detection accuracy is obtained by using 144 training data, 20,000 iterations and dropout is true. Keyw ords: Smoke detection, Fire detection, Convolutional Neural Network","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"82 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133645594","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.508
Khoirun Ni’amah, S. Larasati
ABSTRAKPenelitian ini dilakukan untuk menguji jaringan masa depan dengan melibatkan ribuan mesin. Teknik Coded Random Access (CRA) akan dijadikan bagian penting pada teknologi komunikasi seluler generasi ke-5 (5G) tahun 2020 yang diprediksi data komunikasi manusia bercampur dengan mesin. CRA pada penelitian ini dipandang sebagai skema multiple access terbaru yang memanfaatkan coding (repetition dan MDS codes), penelitian ini berdasarkan repetition codes untuk mendesain sub-optimal degree distribution pada grup manusia dan mesin. Kinerja sistem dievaluasi menggunakan parameter proyeksi Extrinstric Information Transfer (EXIT) chart, throughput, dan packet-loss rate (PLR). Sub-optimal degree distribusi untuk grup manusia 𝛬𝑥0,3𝑥0,70,4𝑥. Throughput grup manusia tanpa fading 𝑇 𝑥0,,7 7g5ru ppa kmeet/ssinlo t 𝛬den𝑥gan 0fa,6d𝑥ing 𝑇 0,736 paket/slot dan grup mesin tanpa fading 𝑇0,669 paket/slot dengan fading 𝑇 0,646 paket/slot. Kontribusi penelitian ini sangat signifikan karena data pada komunikasi manusia dapat diprioritaskan yand dilihat dari kinerja deteksi paket yang diterima tanpa error (throughput) pada grup manusia lebih tinggi dibanding mesin.Kata kunci: Repetition codes , EXIT Chart, Degree Distribusi, Manusia, Mesin. ABSTRACTThis research considers future super-dense networks. Coded Random Access (CRA) technique is ecxpected to be important in fifth generation (5G) celullar communication in 2020 predicted that human data communication are mixed with machines. CRA as a new multiple accesss sheme which exploiting coding (repetition and MDS codes), this research is based on repetition codes for design sub-optimal degree distribution for human and machines groups. The performance of prioritized are evaluated based on parameters, e.g., projection Extrinsic Information (EXIT) chart, throughput, and packet-loss rate (PLR). Sub optimal degree distribution human 𝛬𝑥0,3𝑥0,7, machines 𝛬𝑥0,6𝑥0,4𝑥. Throughput human without fading 𝑇0,775 packet/slot with fading 𝑇 0,736 p0a,6c4k6e tp/aslcokte at/nsdlo tm. aTchhei nceo nwtirtihbouutito nfa odfi ntgh is𝑇 resea0r,6ch6 9i sp saicgkneifti/csalontt wbeitcha ufased inthge 𝑇data on human communication can be prioritized as seen from the performance of correctly received packets (throughput) in the human group is higger than machines.Keywords: Repetition Codes, EXIT Chart, Degree Distribution, Human, Machines.
这个ABSTRAKPenelitian进行测试网络,涉及数千台的未来。Coded技术重要的随机访问(CRA),它将并入第五代移动通信技术(5G) 2020年的预测数据,人类与机器通信。CRA的最新的这项研究被视为多发性access计划利用编码(repetition MDS代码),这项研究基于repetition代码设计sub-optimal学位distribution在人类和机器组。系统性能使用外部信息传输参数(EXIT)、throughput和packet损失率(PLR)进行评估。人类Sub-optimal学位分配组𝛬𝑥0,3𝑥0,70,4𝑥。Throughput人类没有组渐逝𝑇𝑥0,7 7g5ru ppa kmeet / ssinlo t𝛬den𝑥gan 0fa, 6d𝑥ing𝑇0,736包-插槽和机器没有组渐逝𝑇0,669包裹-渐逝地槽𝑇0,646包裹-插槽。这项研究很重要,因为人体通信数据的贡献可以优先的绩效从收到的包裹,没有检测错误(throughput)集团的机器比人类要高得多。密码:重新编码,退出图表,分布式,人,机器。这个研究考虑的是未来的超级丹尼网络。Coded随机访问(CRA)技巧是ecxpected to be重要在第五generation (5G) celullar 2020 communication in communication是综合数据预测,以至于人类和机器。CRA,美国纽约多发性accesss sheme哪种exploiting (repetition与MDS的编码密码),这个研究是改编自repetition代码设计为sub-optimal学位distribution为了人类和机器集团。prioritized是evaluated之演出改编自parameters, e . g .,投射Extrinsic资讯网(出口)图表、throughput packet-loss率(PLR)。副学位distribution最佳人类𝛬𝑥0,3𝑥0,7,机器𝛬𝑥0,6𝑥0,4𝑥。无国界Throughput人类渐逝𝑇0,775 packet -插槽和渐逝𝑇0,736 p0a, 6c4k6e tp aslcokte at / nsdlo tm。aTchhei nceo nwtirtihbouutito nfa odfi ntgh是𝑇resea0r, 6ch6 9i saicgkneifti sp - csalontt wbeitcha ufased inthge𝑇data on human communication演出》可以成为美国prioritized看到从correctly收到packets (throughput)《人类比机器集团是higger。安装:Repetition代码出境图表,学位Distribution,人类,机器。
{"title":"Proyeksi EXIT Chart untuk Memprioritaskan Data Komunikasi Manusia pada Jaringan Super Padat","authors":"Khoirun Ni’amah, S. Larasati","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.508","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.508","url":null,"abstract":"ABSTRAKPenelitian ini dilakukan untuk menguji jaringan masa depan dengan melibatkan ribuan mesin. Teknik Coded Random Access (CRA) akan dijadikan bagian penting pada teknologi komunikasi seluler generasi ke-5 (5G) tahun 2020 yang diprediksi data komunikasi manusia bercampur dengan mesin. CRA pada penelitian ini dipandang sebagai skema multiple access terbaru yang memanfaatkan coding (repetition dan MDS codes), penelitian ini berdasarkan repetition codes untuk mendesain sub-optimal degree distribution pada grup manusia dan mesin. Kinerja sistem dievaluasi menggunakan parameter proyeksi Extrinstric Information Transfer (EXIT) chart, throughput, dan packet-loss rate (PLR). Sub-optimal degree distribusi untuk grup manusia 𝛬𝑥0,3𝑥0,70,4𝑥. Throughput grup manusia tanpa fading 𝑇 𝑥0,,7 7g5ru ppa kmeet/ssinlo t 𝛬den𝑥gan 0fa,6d𝑥ing 𝑇 0,736 paket/slot dan grup mesin tanpa fading 𝑇0,669 paket/slot dengan fading 𝑇 0,646 paket/slot. Kontribusi penelitian ini sangat signifikan karena data pada komunikasi manusia dapat diprioritaskan yand dilihat dari kinerja deteksi paket yang diterima tanpa error (throughput) pada grup manusia lebih tinggi dibanding mesin.Kata kunci: Repetition codes , EXIT Chart, Degree Distribusi, Manusia, Mesin. ABSTRACTThis research considers future super-dense networks. Coded Random Access (CRA) technique is ecxpected to be important in fifth generation (5G) celullar communication in 2020 predicted that human data communication are mixed with machines. CRA as a new multiple accesss sheme which exploiting coding (repetition and MDS codes), this research is based on repetition codes for design sub-optimal degree distribution for human and machines groups. The performance of prioritized are evaluated based on parameters, e.g., projection Extrinsic Information (EXIT) chart, throughput, and packet-loss rate (PLR). Sub optimal degree distribution human 𝛬𝑥0,3𝑥0,7, machines 𝛬𝑥0,6𝑥0,4𝑥. Throughput human without fading 𝑇0,775 packet/slot with fading 𝑇 0,736 p0a,6c4k6e tp/aslcokte at/nsdlo tm. aTchhei nceo nwtirtihbouutito nfa odfi ntgh is𝑇 resea0r,6ch6 9i sp saicgkneifti/csalontt wbeitcha ufased inthge 𝑇data on human communication can be prioritized as seen from the performance of correctly received packets (throughput) in the human group is higger than machines.Keywords: Repetition Codes, EXIT Chart, Degree Distribution, Human, Machines.","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"12 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128402715","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.442
S. Larasati, Khoirun Ni’amah
ABSTRAKPada jaringan masa depan melibatkan komunikasi antara mesin dan manusia. Penelitian ini mengusulkan konsep coding dalam jaringan menggunakan Maximum Distance Separable (MDS) codes. Desain sub-optimal degree distribution untuk memprioritaskan manusia menggunakan proyeksi EXIT Chart. Pada penelitian ini dasar dari skema multiple akses untuk jaringan super-padat menggunakan Coded Random Access (CRA). Usulan model jaringan menggunakan Binary Erasure Channel (BEC). Evaluasi performansi untuk grup manusia dan mesin diukur berdasarkan throughput dan packet-loss-rate dan hasilnya juga dibuktikan menggunakan frequency-flat Rayleigh fading. Sub-optimal degree distribusi yang diusulkan ℎ𝑥8,2,1 dan Λ 𝑥3,2,0.2,4,2,0.8 dengan hasil throughput sebelum fading Th 0.35 paket/slot dan Tm 0.32 paket/slot, sedangkan setelah fading Th 0.34 paket/slot dan Tm 0.22 paket/slot.Kata kunci : MDS codes, CRA, human, machines, EXIT chart ABSTRACTFuture wireless network involving machines and human communications.This research proposed new concept of network coding based on Maximum Distance Separable (MDS) codes. Designed optimally sub-optimal degree distribution for prioritizing human using projected EXIT chart. This research fundamental multiple access scheme for wireless super-dense network using Coded Random Access (CRA). In this research, proposed scheme under Binary Erasure Channel (BEC) to model a network. We evaluate the performance for human and machines group in terms of throughput and packet-loss-rate, and the result are then verified using frequency-flat Rayleigh fading. We have proposed sub-optimal degree distributions are Λ ℎ𝑥8,2,1 and Λ 𝑥3,2,0.2,4,2,0.8, the resulting throughput Th 0.35 packet/slot and Tm 0.32 packet/slot under fading and without fading Th 0.34 packet/slot and Tm 0.22 packet/slot.Keywords: MDS codes, CRA, human, machines, EXIT chart
{"title":"Sub-Optimal Degree Distribution untuk Prioritas Komunikasi Manusia menggunakan Proyeksi EXIT Chart pada Jaringan Masa Depan","authors":"S. Larasati, Khoirun Ni’amah","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.442","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.442","url":null,"abstract":"ABSTRAKPada jaringan masa depan melibatkan komunikasi antara mesin dan manusia. Penelitian ini mengusulkan konsep coding dalam jaringan menggunakan Maximum Distance Separable (MDS) codes. Desain sub-optimal degree distribution untuk memprioritaskan manusia menggunakan proyeksi EXIT Chart. Pada penelitian ini dasar dari skema multiple akses untuk jaringan super-padat menggunakan Coded Random Access (CRA). Usulan model jaringan menggunakan Binary Erasure Channel (BEC). Evaluasi performansi untuk grup manusia dan mesin diukur berdasarkan throughput dan packet-loss-rate dan hasilnya juga dibuktikan menggunakan frequency-flat Rayleigh fading. Sub-optimal degree distribusi yang diusulkan ℎ𝑥8,2,1 dan Λ 𝑥3,2,0.2,4,2,0.8 dengan hasil throughput sebelum fading Th 0.35 paket/slot dan Tm 0.32 paket/slot, sedangkan setelah fading Th 0.34 paket/slot dan Tm 0.22 paket/slot.Kata kunci : MDS codes, CRA, human, machines, EXIT chart ABSTRACTFuture wireless network involving machines and human communications.This research proposed new concept of network coding based on Maximum Distance Separable (MDS) codes. Designed optimally sub-optimal degree distribution for prioritizing human using projected EXIT chart. This research fundamental multiple access scheme for wireless super-dense network using Coded Random Access (CRA). In this research, proposed scheme under Binary Erasure Channel (BEC) to model a network. We evaluate the performance for human and machines group in terms of throughput and packet-loss-rate, and the result are then verified using frequency-flat Rayleigh fading. We have proposed sub-optimal degree distributions are Λ ℎ𝑥8,2,1 and Λ 𝑥3,2,0.2,4,2,0.8, the resulting throughput Th 0.35 packet/slot and Tm 0.32 packet/slot under fading and without fading Th 0.34 packet/slot and Tm 0.22 packet/slot.Keywords: MDS codes, CRA, human, machines, EXIT chart","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"77 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114083288","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.533
Adnan Rafi Al Tahtawi, T. Hendrawati, Aim Abdurrahim, E. Andika
ABSTRAKPengontrolan lampu melalui jaringan internet adalah salah satu contoh aplikasi berbasis teknologi Internet of Things (IoT). Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang sistem kontrol dan penjadwalan lampu berbasis IoT, serta melakukan analisis terhadap kinerja sistem tersebut. Sistem ini dibangun menggunakan mikrokontroler NodeMCU yang telah terintegrasi dengan modul WiFi. Pengendali relai dirancang dengan algoritma sederhana menggunakan objek tombol di aplikasi Android sebagai perangkat antarmuka. Selain memberikan perintah secara langsung, aplikasi Android juga dirancang agar dapat menjadwalkan ON/OFF lampu melalui akses akun pengguna. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem dapat terhubung dengan jaringan internet melalui modul WiFi. Lampu berhasil dikontrol dan dijadwalkan sesuai dengan beberapa skenario pengujian. Hasil uji waktu respon pengiriman data menunjukkan bahwa waktu tunda rata-rata pengiriman perintah dari aplikasi Android ke sistem adalah kurang dari 5 detik.Kata kunci: NodeMCU, IoT, sistem kontrol, penjadwalan, Android ABSTRACTLighting control over the internet network is one example of Internet of Things (IoT) applications. The aim of this research is to design a light control and scheduling system based on IoT, and also to analyze its performances. This system is built using low-cost NodeMCU microcontroller that has integrated with the WiFi module. Relay controller is designed with simple algorithm using push button object in an Android application as an interface device. Besides giving command directly, the Android application is also designed to schedule ON/OFF the lights through user account access. The testing results indicate that the system able to connect with internet network via WiFi module. The lights are sucessfully controlled and scheduled according to several testing scenarios. Time respon testing result shows that the average delay data transmission from Android application to system hardware is less than 5 seconds.Keywords: NodeMCU, IoT, control system, scheduling, Android
{"title":"Perancangan dan Analisis Kinerja Sistem Kontrol dan Penjadwalan Lampu Berbasis IoT","authors":"Adnan Rafi Al Tahtawi, T. Hendrawati, Aim Abdurrahim, E. Andika","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.533","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.533","url":null,"abstract":"ABSTRAKPengontrolan lampu melalui jaringan internet adalah salah satu contoh aplikasi berbasis teknologi Internet of Things (IoT). Tujuan penelitian ini adalah untuk merancang sistem kontrol dan penjadwalan lampu berbasis IoT, serta melakukan analisis terhadap kinerja sistem tersebut. Sistem ini dibangun menggunakan mikrokontroler NodeMCU yang telah terintegrasi dengan modul WiFi. Pengendali relai dirancang dengan algoritma sederhana menggunakan objek tombol di aplikasi Android sebagai perangkat antarmuka. Selain memberikan perintah secara langsung, aplikasi Android juga dirancang agar dapat menjadwalkan ON/OFF lampu melalui akses akun pengguna. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem dapat terhubung dengan jaringan internet melalui modul WiFi. Lampu berhasil dikontrol dan dijadwalkan sesuai dengan beberapa skenario pengujian. Hasil uji waktu respon pengiriman data menunjukkan bahwa waktu tunda rata-rata pengiriman perintah dari aplikasi Android ke sistem adalah kurang dari 5 detik.Kata kunci: NodeMCU, IoT, sistem kontrol, penjadwalan, Android ABSTRACTLighting control over the internet network is one example of Internet of Things (IoT) applications. The aim of this research is to design a light control and scheduling system based on IoT, and also to analyze its performances. This system is built using low-cost NodeMCU microcontroller that has integrated with the WiFi module. Relay controller is designed with simple algorithm using push button object in an Android application as an interface device. Besides giving command directly, the Android application is also designed to schedule ON/OFF the lights through user account access. The testing results indicate that the system able to connect with internet network via WiFi module. The lights are sucessfully controlled and scheduled according to several testing scenarios. Time respon testing result shows that the average delay data transmission from Android application to system hardware is less than 5 seconds.Keywords: NodeMCU, IoT, control system, scheduling, Android","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"74 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126171348","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.570
Irma Amelia Dewi, Lisa Kristiana, A. Darlis, Reza Fadilah Dwiputra
ABSTRAKDeteksi objek yang merupakan salah satu bagian utama dari sistem Smart Transportasion Network (STN) diajukan pada penelitian ini. Penelitian ini menggunakan salah satu model STN yaitu Infrastructure-to-Vehicle (I2V), dimana sistem ini bekerja dengan mendeteksi kendaraan mobil menggunakan model arsitektur RetinaNet dengan backbone Resnet101 dan FPN (Feature Pyramid Network), kemudian hasil deteksi mentrigger VLC transmitter yang terpasang di lampu penerangan jalan mengirimkan sinyal informasi menuju VLC receiver yang dipasang di mobil. Pada tahap proses training, jumlah dataset mobil yang digunakan adalah sekitar 1600 image dan 400 validation image serta pengulangan proses sebanyak 100 epoch. Berdasarkan 50 kali pengujian pada image test, diperoleh nilai precision mencapai 86%, nilai recall mencapai 85% dan f1-score mencapai 84%.Kata kunci: Object detection, RetinaNet, Resnet101, STN, VLC, I2V ABSTRACTObject detection is one of the main part in Smart Transportation Network (STN) system proposed in this research. This research used one of the STN models, namely Infrastructure-to-Vehicle (I2V), a system works by detecting car using RetinaNet architecture model with ResNet 101 and FPN (Feature Pyramid Network) as backbone, then the detection result triggers VLC transmitter set up on the street lighting to transmit information signal to the VLC receiver which set up in the car. At the training process stage, the number of car datasets is approximately 1600 images, 400 validation images and repetition of processes about 100 epochs. Based on the 50 times testing process on a image test, it is obtained 86% of a precision value, by reaching 85% of recall value, and 84% of f1-score. Keywords: Object detection, RetinaNet, Resnet101, STN, VLC, I2V
智能运输网络(STN)系统的主要部分被提交到本研究中。这项研究使用Infrastructure-to-Vehicle (I2V模型之一walk),这个系统的运作方式通过探测车辆车在哪里使用建筑RetinaNet模型Resnet101骨干和FPN (Feature金字塔Network),然后mentrigger检测结果的VLC发射器安装在发送信号信息接受者的VLC道路照明的灯安装在车里。在培训过程中,采用的汽车数据库数量约为1600种形象和400种验证形象以及100种过程的重复。根据图像测试的50次测试,precision值达到了86%,recall值达到85%,f1分数达到84%。关键词:目标探测、视网膜探测、Resnet101、STN、VLC、I2V abstracbject检测是智能运输网络(STN)的主要部分之一。这个研究过去一号models of the walk, namely Infrastructure-to-Vehicle (I2V), a系统工作由detecting汽车用RetinaNet模型架构ResNet 101和FPN网络(Feature金字塔)美国脊梁,然后《detection论点triggers VLC发射器set up on the street照明信号传输资讯网向境VLC接收器哪种设置车。在培训阶段,汽车数据数据数据接近1600幅图像,400个验证和重复的过程约为100埃波克斯。根据50次形象测试结果,它包含了86%的价值,回收85%的价值,以及84%的f1分数。Keywords:目标探测,视网膜探测,Resnet101, STN, VLC, I2V
{"title":"Deep Learning RetinaNet based Car Detection for Smart Transportation Network","authors":"Irma Amelia Dewi, Lisa Kristiana, A. Darlis, Reza Fadilah Dwiputra","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.570","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.570","url":null,"abstract":"ABSTRAKDeteksi objek yang merupakan salah satu bagian utama dari sistem Smart Transportasion Network (STN) diajukan pada penelitian ini. Penelitian ini menggunakan salah satu model STN yaitu Infrastructure-to-Vehicle (I2V), dimana sistem ini bekerja dengan mendeteksi kendaraan mobil menggunakan model arsitektur RetinaNet dengan backbone Resnet101 dan FPN (Feature Pyramid Network), kemudian hasil deteksi mentrigger VLC transmitter yang terpasang di lampu penerangan jalan mengirimkan sinyal informasi menuju VLC receiver yang dipasang di mobil. Pada tahap proses training, jumlah dataset mobil yang digunakan adalah sekitar 1600 image dan 400 validation image serta pengulangan proses sebanyak 100 epoch. Berdasarkan 50 kali pengujian pada image test, diperoleh nilai precision mencapai 86%, nilai recall mencapai 85% dan f1-score mencapai 84%.Kata kunci: Object detection, RetinaNet, Resnet101, STN, VLC, I2V ABSTRACTObject detection is one of the main part in Smart Transportation Network (STN) system proposed in this research. This research used one of the STN models, namely Infrastructure-to-Vehicle (I2V), a system works by detecting car using RetinaNet architecture model with ResNet 101 and FPN (Feature Pyramid Network) as backbone, then the detection result triggers VLC transmitter set up on the street lighting to transmit information signal to the VLC receiver which set up in the car. At the training process stage, the number of car datasets is approximately 1600 images, 400 validation images and repetition of processes about 100 epochs. Based on the 50 times testing process on a image test, it is obtained 86% of a precision value, by reaching 85% of recall value, and 84% of f1-score. Keywords: Object detection, RetinaNet, Resnet101, STN, VLC, I2V","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"69 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134525651","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.427
Decy Nataliana, Febrian Hadiatna, Ahmad Fauzi
ABSTRAKPada penelitian ini mencoba untuk memanfaatkan tag RFID sebagai media untuk menyimpan data berupa nilai nominal uang. Metode enkripsi data Ceasar Cipher akan diterapkan ke dalam sistem yang dirancang sehingga data nominal uang pada tag merupakan data yang terenkripsi. Enkripsi data ini dilakukan untuk memperkuat sistem keamanan yang telah terdapat pada tag, sehingga proses peretasan data akan lebih sulit untuk dilakukan. Perangkat keras yang digunakan untuk merealisasikan sistem terdiri dari unit reader RFID-RC522, tag MIFARE Classic S50 1 kbyte, dan Arduino UNO R3. Dari hasil pengujian diperoleh bahwa tag dapat digunakan untuk menyimpan data berupa nilai nominal uang dan dari sistem yang telah direalisasikan nilai nominal uang tersebut dapat ditambah atau dikurang jumlahnya dari Rp 0 – Rp 4.294.967.295. Penerapan metode Ceasar Cipher berhasil mengubah nilai nominal uang menjadi data yang terenkripsi.Kata Kunci: RFID, pembayaran elektronik, sistem keamanan, enkripsi data, ceasar cipher ABSTRACTIn this research will try to utilize RFID tag as data storage for a certain value of money. Ceasar cipher as encryption method will be applied to the implemented system so that this certain value of money inside the tag turned into an encrypted data. Ecryption of the data is done to hardened the security sistem that already exists in the tag itself, so any violation behavior like data cracking will be harder to accomplish. The hardware that used on the system consist of a reader unit RFID-RC522, MIFARE Classic tag S50 1kbyte, and Arduino UNO R3. The result of this research proofed that the tag could be utilized to store a certain value of money and with a well built implemented system, the data value could be incremented or decremented ranging from Rp 0 – Rp 4.294.967.295. Implementation of Ceasar Cipher method has succesfully turn that certain value of money inside the tag into an encrypted data.Keywords: RFID, Electronic payment, security system, data encryption, ceasar cipher
本研究的抽象研究试图利用RFID标签作为一种媒体来存储货币的名义价值数据。Ceasar密码加密数据的方法将被应用到一个设计的系统中,这样标签上的钱名数据将成为加密数据。这种加密数据是为了加强标签上的安全系统而进行的,因此破解数据的过程将更加困难。用于实现系统的硬件包括一个单元的RFID-RC522,一个MIFARE经典标签s501 kbyte,和Arduino UNO R3。测试结果表明,标签可以用来存储货币面值的数据,并将货币面值的值从系统中应用出来,可以从Rp 0增加或小于Rp 0——Rp 0 - Rp - 4,967,295。Ceasar密码的应用成功地将货币的面值转换成加密数据。关键词:RFID,电子支付,安全系统,数据加密,这个研究的ceasar ABSTRACTIn将试图将RFID数据标记为确定的钱价值的数据存储。Ceasar密码作为encryption method的应用系统将被应用,这样标签中这个货币价值的真实值将被转换成加密数据。这些数据的加密被用来压制已经存在于自识别标签中的安全系统,因此任何对开盘数据的破坏都是困难的。使用在系统上的硬件是RFID-RC522, MIFARE经典标签s501k, Arduino UNO R3。这项研究的结果是,标签可以通过存储一个确定的货币价值和一个合理的实现系统来销售,价值可以从Rp - 0中增加或decremented数据。采用密码方法的方法成功地将标签中的钱的价值转化为加密数据。键盘:RFID,电子支付,安全系统,加密数据,凯撒密码
{"title":"Rancang Bangun Sistem Keamanan RFID Tag menggunakan Metode Caesar Cipher pada Sistem Pembayaran Elektronik","authors":"Decy Nataliana, Febrian Hadiatna, Ahmad Fauzi","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.427","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.427","url":null,"abstract":"ABSTRAKPada penelitian ini mencoba untuk memanfaatkan tag RFID sebagai media untuk menyimpan data berupa nilai nominal uang. Metode enkripsi data Ceasar Cipher akan diterapkan ke dalam sistem yang dirancang sehingga data nominal uang pada tag merupakan data yang terenkripsi. Enkripsi data ini dilakukan untuk memperkuat sistem keamanan yang telah terdapat pada tag, sehingga proses peretasan data akan lebih sulit untuk dilakukan. Perangkat keras yang digunakan untuk merealisasikan sistem terdiri dari unit reader RFID-RC522, tag MIFARE Classic S50 1 kbyte, dan Arduino UNO R3. Dari hasil pengujian diperoleh bahwa tag dapat digunakan untuk menyimpan data berupa nilai nominal uang dan dari sistem yang telah direalisasikan nilai nominal uang tersebut dapat ditambah atau dikurang jumlahnya dari Rp 0 – Rp 4.294.967.295. Penerapan metode Ceasar Cipher berhasil mengubah nilai nominal uang menjadi data yang terenkripsi.Kata Kunci: RFID, pembayaran elektronik, sistem keamanan, enkripsi data, ceasar cipher ABSTRACTIn this research will try to utilize RFID tag as data storage for a certain value of money. Ceasar cipher as encryption method will be applied to the implemented system so that this certain value of money inside the tag turned into an encrypted data. Ecryption of the data is done to hardened the security sistem that already exists in the tag itself, so any violation behavior like data cracking will be harder to accomplish. The hardware that used on the system consist of a reader unit RFID-RC522, MIFARE Classic tag S50 1kbyte, and Arduino UNO R3. The result of this research proofed that the tag could be utilized to store a certain value of money and with a well built implemented system, the data value could be incremented or decremented ranging from Rp 0 – Rp 4.294.967.295. Implementation of Ceasar Cipher method has succesfully turn that certain value of money inside the tag into an encrypted data.Keywords: RFID, Electronic payment, security system, data encryption, ceasar cipher","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"36 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121412466","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.493
Mochamad Ari Bagus Nugroho, Novie Ayub Windarko, Bambang Sumantri
ABSTRAKSebuah konverter daya multilevel inverter diharapkan mampu untuk menyuplai tegangan AC ideal pada kondisi beban linier maupun nonlinier. Diharapkan metode kendali mampu cepat tanggap dan mampu mempertahankan bentuk tegangan AC keluaran inverter. Pengendali PI+feedforward diajukan dalam makalah ini. Pengendali ini akan diuji dengan beban linier maupun nonlinier. Beban nonlinier berupa rangkaian penyearah dengan filter kapasitor. Berdasarkan pengujian simulasi didapatkan bahwa pengendali PI+feedforward lebih cepat tanggap terhadap gangguan yang dibuktikan dengan nilai kesalahan rata-rata absolut sekitar 73% lebih kecil dari pengendali PI. Hasil Simulasi menunjukkan bahwa multilevel inverter dengan kendali PI menghasilkan THDv sebesar 0,669% pada beban linier dan sebesar 1,263% pada kondisi beban nonlinier. Sedangkan dengan kendali PI+feedforward menghasilkan THDv sebesar 0,292% pada beban linier dan sebesar 1,044% pada kondisi beban nonlinier.Kata kunci: mutilevel inverter, pengendali PI, feedforward, beban non-linier ABSTRACTA multilevel inverter power converter is expected to be able to supply ideal AC voltage in linear and nonlinear load conditions. It is expected that the control method is be able to respond quickly and be able to maintain the waveform of the inverter output AC voltage. PI + feedforward controller is proposed in this paper. This controller will be tested with linear and nonlinear loads. Nonlinear load is a rectifier circuit with a filter capacitor. Based on simulation it was found that PI + feedforward controllers were more responsive to interference as evidenced by the mean absolute error (MAE) value of about 73% less than the PI controller. Simulation results show that multilevel inverter with PI control produces THDv of 0.669% in linear load and 1.263% in nonlinear load conditions. Whereas with PI + feedforward control produces THDv of 0.292% in linear loads and of 1.044% in nonlinear load conditions.Keywords: multilevel inverter, PI controller, feedforward, non-linear load
{"title":"Perancangan Kendali Multilevel Inverter Satu Fasa Tiga Tingkat dengan PI+feedforward pada Beban Nonlinier","authors":"Mochamad Ari Bagus Nugroho, Novie Ayub Windarko, Bambang Sumantri","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.493","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.493","url":null,"abstract":"ABSTRAKSebuah konverter daya multilevel inverter diharapkan mampu untuk menyuplai tegangan AC ideal pada kondisi beban linier maupun nonlinier. Diharapkan metode kendali mampu cepat tanggap dan mampu mempertahankan bentuk tegangan AC keluaran inverter. Pengendali PI+feedforward diajukan dalam makalah ini. Pengendali ini akan diuji dengan beban linier maupun nonlinier. Beban nonlinier berupa rangkaian penyearah dengan filter kapasitor. Berdasarkan pengujian simulasi didapatkan bahwa pengendali PI+feedforward lebih cepat tanggap terhadap gangguan yang dibuktikan dengan nilai kesalahan rata-rata absolut sekitar 73% lebih kecil dari pengendali PI. Hasil Simulasi menunjukkan bahwa multilevel inverter dengan kendali PI menghasilkan THDv sebesar 0,669% pada beban linier dan sebesar 1,263% pada kondisi beban nonlinier. Sedangkan dengan kendali PI+feedforward menghasilkan THDv sebesar 0,292% pada beban linier dan sebesar 1,044% pada kondisi beban nonlinier.Kata kunci: mutilevel inverter, pengendali PI, feedforward, beban non-linier ABSTRACTA multilevel inverter power converter is expected to be able to supply ideal AC voltage in linear and nonlinear load conditions. It is expected that the control method is be able to respond quickly and be able to maintain the waveform of the inverter output AC voltage. PI + feedforward controller is proposed in this paper. This controller will be tested with linear and nonlinear loads. Nonlinear load is a rectifier circuit with a filter capacitor. Based on simulation it was found that PI + feedforward controllers were more responsive to interference as evidenced by the mean absolute error (MAE) value of about 73% less than the PI controller. Simulation results show that multilevel inverter with PI control produces THDv of 0.669% in linear load and 1.263% in nonlinear load conditions. Whereas with PI + feedforward control produces THDv of 0.292% in linear loads and of 1.044% in nonlinear load conditions.Keywords: multilevel inverter, PI controller, feedforward, non-linear load","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"40 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124456120","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.480
Desti Ika Suryanti, S. Ramayanti, M. Mukhayadi
ABSTRAKDesain satelit telah berkembang ke arah miniaturisasi untuk mengurangi biaya peluncuran. Satelit kecil menyediakan platform berbiaya rendah untuk misi luar angkasa. Salah satu permasalahan utama satelit kecil adalah terbatasnya ketersediaan daya. Karena ketersediaan daya diperlukan agar subsistem satelit dapat bekerja, maka pada proses desain satelit perlu dilakukan analisis dan estimasi ketersediaan daya selama satelit mengorbit dengan tetap mempertahankan kekompakan dan volume yang diberlakukan oleh standar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi iluminasi matahari pada panel surya dari berbagai alternatif desain penempatan sehingga diperoleh sebuah desain yang efisien. Iluminasi maksimum sebuah panel surya triple junction yang terpasang secara body mounted pada satelit kurang lebih sebesar 60%. Berdasarkan hasil penelitian ini, kombinasi pemasangan 3 body mounted panel surya dan 2 simple deploy panel surya menghasilkan persentase iluminasi dua kali lipat dibandingkan 5 body mounted panel surya.Kata kunci: panel surya triple junction, iluminasi, body mounted, simple deploy, daya ABSTRACTSatellite design has envolved towards miniaturization to reduce launch costs. Small satellites provide a low-cost platform for space missions. One of the main problems with small satellites is the limited availability of power. Because the availability of power is needed so that the satellite subsystem can work, the satellite design process needs to analyze and estimated power availability as long as the satellite orbits while maintaining the compactness and volume imposed by the standard. This study aims to determine the conditions of solar illumination on solar panels from various alternative design placements in order to obtain an efficient design. Maximum illumination of triple junction solar panel mounted on a small satellite is approximately 60%. Based on the results of this study, the combination of installing 3 body mounted solar panels and 2 simple deploy solar panels produced twice the illumination percentage compared to 5 body mounted solar panels.Keywords: solar panel triple junction, illumination, body mounted, simple deploy, power
{"title":"Iluminasi Panel Surya pada Satelit Orbit Rendah Ekuatorial","authors":"Desti Ika Suryanti, S. Ramayanti, M. Mukhayadi","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.480","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.480","url":null,"abstract":"ABSTRAKDesain satelit telah berkembang ke arah miniaturisasi untuk mengurangi biaya peluncuran. Satelit kecil menyediakan platform berbiaya rendah untuk misi luar angkasa. Salah satu permasalahan utama satelit kecil adalah terbatasnya ketersediaan daya. Karena ketersediaan daya diperlukan agar subsistem satelit dapat bekerja, maka pada proses desain satelit perlu dilakukan analisis dan estimasi ketersediaan daya selama satelit mengorbit dengan tetap mempertahankan kekompakan dan volume yang diberlakukan oleh standar. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi iluminasi matahari pada panel surya dari berbagai alternatif desain penempatan sehingga diperoleh sebuah desain yang efisien. Iluminasi maksimum sebuah panel surya triple junction yang terpasang secara body mounted pada satelit kurang lebih sebesar 60%. Berdasarkan hasil penelitian ini, kombinasi pemasangan 3 body mounted panel surya dan 2 simple deploy panel surya menghasilkan persentase iluminasi dua kali lipat dibandingkan 5 body mounted panel surya.Kata kunci: panel surya triple junction, iluminasi, body mounted, simple deploy, daya ABSTRACTSatellite design has envolved towards miniaturization to reduce launch costs. Small satellites provide a low-cost platform for space missions. One of the main problems with small satellites is the limited availability of power. Because the availability of power is needed so that the satellite subsystem can work, the satellite design process needs to analyze and estimated power availability as long as the satellite orbits while maintaining the compactness and volume imposed by the standard. This study aims to determine the conditions of solar illumination on solar panels from various alternative design placements in order to obtain an efficient design. Maximum illumination of triple junction solar panel mounted on a small satellite is approximately 60%. Based on the results of this study, the combination of installing 3 body mounted solar panels and 2 simple deploy solar panels produced twice the illumination percentage compared to 5 body mounted solar panels.Keywords: solar panel triple junction, illumination, body mounted, simple deploy, power","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"19 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130601465","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2019-09-30DOI: 10.26760/elkomika.v7i3.600
Jans Hendry, Anggun Fitrian Isnawati
ABSTRAKKebutuhan layanan data pada teknologi 5G sangatlah tinggi. FBMC sebagai solusi dari kelemahan yang ada di OFDM menjadi teknologi yang digunakan pada komunikasi 5G. Pada OFDM, penggunaan ekualisasi sudah sangat banyak dilakukan penelitiannya dan menunjukkan hasil yang bervariasi tergantung dari jenis ekualisasi yang digunakan. Beberapa jenis ekualisasi yang digunakan pada modulasi OFDM antara lain Zero Forcing dan MMSE. Pada penelitian ini, beberapa variasi ekualisasi tersebut diterapkan pada FBMC dan dianalisis perbandingan kinerjanya. Penggunaan modulasi Offset-QAM yang dipadukan dengan FBMC mempunyai fungsi sebagaimana cyclic prefix pada OFDM (CP-OFDM) yakni untuk mengurangi inter symbol interference (ISI). Hasilnya menunjukkan bahwa nilai BER pada FBMC yang menggunakan ekualisasi MMSE pada SNR 5 dB mempunyai nilai sebesar 0,2941 sedangkan BER pada FBMC yang menggunakan ekualisasi ZF sebesar 0,2875. Nilai SER untuk ZF sebesar 0,5514 dan untuk MMSE sebesar 0,5391. Kapasitas kanal Hal ini menunjukkan bahwa kinerja FBMC dengan menggunakan ekualisasi MMSE lebih baik dibanding Zero Forcing.Kata kunci: FBMC, Offset-QAM, ekualisasi, Zero Forcing, MMSE ABSTRACTThe needs of data service on 5G technology is extremely necessary. FBMC as a solution over OFDM's drawbacks becomes the technology that is used in 5G communication. In OFDM technology, various equalisation methods have been used and final result highly depends on which method being used. Some of equalisation methods used in OFDM modulation are Zero Forcing (ZF) and MMSE. In this research, those equalisation methods were used on FBMC modulation and the performances were analyzed. The use of Offset-QAM modulation combined with FBMC actually functioning like Cyclic Prefix on OFDM which is to reduce Inter Symbol Interference (ISI). The result shows that BER value on FBMC that used MMSE equalisation when SNR 5 dB equals to 0.2941 whereas BER value on FBMC that used ZF equals to 0.2875. The value of SER on ZF is 0.5514 and MMSE is 0.5391. Channel Capacity calculation also shows that FBMC performance with MMSE is better than Zero Forcing.Keywords: FBMC, Offset-QAM, equalization, Zero Forcing, MMSE
{"title":"Analisis Perbandingan Kinerja Ekualisasi Zero Forcing dan MMSE pada FBMC-OQAM","authors":"Jans Hendry, Anggun Fitrian Isnawati","doi":"10.26760/elkomika.v7i3.600","DOIUrl":"https://doi.org/10.26760/elkomika.v7i3.600","url":null,"abstract":"ABSTRAKKebutuhan layanan data pada teknologi 5G sangatlah tinggi. FBMC sebagai solusi dari kelemahan yang ada di OFDM menjadi teknologi yang digunakan pada komunikasi 5G. Pada OFDM, penggunaan ekualisasi sudah sangat banyak dilakukan penelitiannya dan menunjukkan hasil yang bervariasi tergantung dari jenis ekualisasi yang digunakan. Beberapa jenis ekualisasi yang digunakan pada modulasi OFDM antara lain Zero Forcing dan MMSE. Pada penelitian ini, beberapa variasi ekualisasi tersebut diterapkan pada FBMC dan dianalisis perbandingan kinerjanya. Penggunaan modulasi Offset-QAM yang dipadukan dengan FBMC mempunyai fungsi sebagaimana cyclic prefix pada OFDM (CP-OFDM) yakni untuk mengurangi inter symbol interference (ISI). Hasilnya menunjukkan bahwa nilai BER pada FBMC yang menggunakan ekualisasi MMSE pada SNR 5 dB mempunyai nilai sebesar 0,2941 sedangkan BER pada FBMC yang menggunakan ekualisasi ZF sebesar 0,2875. Nilai SER untuk ZF sebesar 0,5514 dan untuk MMSE sebesar 0,5391. Kapasitas kanal Hal ini menunjukkan bahwa kinerja FBMC dengan menggunakan ekualisasi MMSE lebih baik dibanding Zero Forcing.Kata kunci: FBMC, Offset-QAM, ekualisasi, Zero Forcing, MMSE ABSTRACTThe needs of data service on 5G technology is extremely necessary. FBMC as a solution over OFDM's drawbacks becomes the technology that is used in 5G communication. In OFDM technology, various equalisation methods have been used and final result highly depends on which method being used. Some of equalisation methods used in OFDM modulation are Zero Forcing (ZF) and MMSE. In this research, those equalisation methods were used on FBMC modulation and the performances were analyzed. The use of Offset-QAM modulation combined with FBMC actually functioning like Cyclic Prefix on OFDM which is to reduce Inter Symbol Interference (ISI). The result shows that BER value on FBMC that used MMSE equalisation when SNR 5 dB equals to 0.2941 whereas BER value on FBMC that used ZF equals to 0.2875. The value of SER on ZF is 0.5514 and MMSE is 0.5391. Channel Capacity calculation also shows that FBMC performance with MMSE is better than Zero Forcing.Keywords: FBMC, Offset-QAM, equalization, Zero Forcing, MMSE","PeriodicalId":344430,"journal":{"name":"ELKOMIKA: Jurnal Teknik Energi Elektrik, Teknik Telekomunikasi, & Teknik Elektronika","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2019-09-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127798309","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}