Pub Date : 2023-06-10DOI: 10.57203/javanica.v2i1.2023.1-12
H. Halil, Kurniawan Muhammad Nur
Undergravel filter dengan penggerak airlift pump adalah sistem filter menggunakan udara sebagai mendorong air. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perubahan pola selama pemeliharaan dari parameter kualitas air meliputi suhu, pH, DO, dan TDS. Parameter ikan meliputi panjang dan berat ikan. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan eksperimental dengan 3 perlakuan. Analisis data yang digunakan adalah analisis grafis dan analisis varians (ANOVA). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pH, panjang dan berat ikan mengalami kenaikan. Parameter suhu mengalami penurunan. Parameter DO dan TDS cenderung datar. Tidak terdapat perbedaan pada parameter suhu dan pH. Terdapat perbedaan pada parameter, DO, TDS, Panjang dan berat ikan.
{"title":"KARAKTER KUALITAS AIR PADA KULTUR IKAN MENGGUNAKAN UNDERGRAVEL AIRLIFT PUMP","authors":"H. Halil, Kurniawan Muhammad Nur","doi":"10.57203/javanica.v2i1.2023.1-12","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v2i1.2023.1-12","url":null,"abstract":"Undergravel filter dengan penggerak airlift pump adalah sistem filter menggunakan udara sebagai mendorong air. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis perubahan pola selama pemeliharaan dari parameter kualitas air meliputi suhu, pH, DO, dan TDS. Parameter ikan meliputi panjang dan berat ikan. Pendekatan yang digunakan adalah pendekatan eksperimental dengan 3 perlakuan. Analisis data yang digunakan adalah analisis grafis dan analisis varians (ANOVA). Hasil penelitian menunjukkan bahwa pH, panjang dan berat ikan mengalami kenaikan. Parameter suhu mengalami penurunan. Parameter DO dan TDS cenderung datar. Tidak terdapat perbedaan pada parameter suhu dan pH. Terdapat perbedaan pada parameter, DO, TDS, Panjang dan berat ikan.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"72 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-06-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123766213","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-06-10DOI: 10.57203/javanica.v2i1.2023.29-36
Karina Meidayanti
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya kerugian susut bobot sapi akibat transportasi dan membuat skenario kebijakan untuk mengurangi kerugian tersebut. Analisis data dilakukan dengan pendekatan system dynamic. Simulasi terkait dengan biaya-biaya yang dikeluarkan untuk transportasi ternak sapi dan menggunakan asumsi pendukung yang ditentukan berdasarkan kajian teoritik dengan berlandaskan pada data sekunder. Hasil simulasi tersebut dapat dijadikan bahan pertimbangan bagi pengambil keputusan dalam menentukan kebijakan yang lebih baik. Hasil pemodelan dengan system dynamics adalah terjadi nilai penyusutan bobot badan sapi sebesar 16.67% dan nilai penyusutan sebesar Rp. 1.900.000 pada awal periode simulasi. Kerugian akibat transportasi adalah sebesar Rp. 20.900.000 dalam satu kali pengangkutan dan setelah dilakukan skenario kebijakan kerugiannya turun menjadi Rp. 17.100.000.
{"title":"SIMULASI RISIKO SUSUT BOBOT SAPI AKIBAT TRANSPORTASI","authors":"Karina Meidayanti","doi":"10.57203/javanica.v2i1.2023.29-36","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v2i1.2023.29-36","url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui besarnya kerugian susut bobot sapi akibat transportasi dan membuat skenario kebijakan untuk mengurangi kerugian tersebut. Analisis data dilakukan dengan pendekatan system dynamic. Simulasi terkait dengan biaya-biaya yang dikeluarkan untuk transportasi ternak sapi dan menggunakan asumsi pendukung yang ditentukan berdasarkan kajian teoritik dengan berlandaskan pada data sekunder. Hasil simulasi tersebut dapat dijadikan bahan pertimbangan bagi pengambil keputusan dalam menentukan kebijakan yang lebih baik. Hasil pemodelan dengan system dynamics adalah terjadi nilai penyusutan bobot badan sapi sebesar 16.67% dan nilai penyusutan sebesar Rp. 1.900.000 pada awal periode simulasi. Kerugian akibat transportasi adalah sebesar Rp. 20.900.000 dalam satu kali pengangkutan dan setelah dilakukan skenario kebijakan kerugiannya turun menjadi Rp. 17.100.000.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"4 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-06-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131455011","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-05-30DOI: 10.57203/javanica.v2i1.2023.51-61
Muhammad Kahfi Arya Pratama Wardoyo, Widakdo Danang SWPJ, Setiadevi Shinta
This research was conducted at laboratorium PPK 1 Petrokimia Gresik This study aims to determine the effect of Work Discipline, Punishment, and Reward, on employee performance at laboratorium PPK 1 Petrokimia Gresik, Research data collection techniques used questionnaires. The sampling method used is a non-probability sample with a total sampling technique. Data analisis used multiple linear regression test can be obtained by equation that is Y = 0,426 + 0,307X1 + 0,584X2 + 0,248X3. The result of the t-test and f-test analysis showed that the variable of work discipline (X1) punishment (X2) and reward (X3) had a positive and significant effect on employee performance partially or simultaneously. The R square value of 0,779 indicated that the magnitude of the influence of work discipline, punishment, and reward on employee performance is 77,9% and the remaining 22,1% is influenced by other variable.
{"title":"Effects Of Discipline, Punishment And Reward On Employee Performance At PT Petrokimia Gresik","authors":"Muhammad Kahfi Arya Pratama Wardoyo, Widakdo Danang SWPJ, Setiadevi Shinta","doi":"10.57203/javanica.v2i1.2023.51-61","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v2i1.2023.51-61","url":null,"abstract":"This research was conducted at laboratorium PPK 1 Petrokimia Gresik This study aims to determine the effect of Work Discipline, Punishment, and Reward, on employee performance at laboratorium PPK 1 Petrokimia Gresik, Research data collection techniques used questionnaires. The sampling method used is a non-probability sample with a total sampling technique. Data analisis used multiple linear regression test can be obtained by equation that is Y = 0,426 + 0,307X1 + 0,584X2 + 0,248X3. The result of the t-test and f-test analysis showed that the variable of work discipline (X1) punishment (X2) and reward (X3) had a positive and significant effect on employee performance partially or simultaneously. The R square value of 0,779 indicated that the magnitude of the influence of work discipline, punishment, and reward on employee performance is 77,9% and the remaining 22,1% is influenced by other variable.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"299 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-05-30","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"116787007","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-02-02DOI: 10.57203/javanica.v1i2.2022.1-9
G. Rachmawati, Reikha Amsaina Safitri, Isnaini Nurul Hidayati, Riska Ira Kusuma Hamid, Rizka Tsalista, Nuqthy Faiziyah
Keuntungan yang maksimum merupakan suatu tujuan perusahaan agar dapat tetap melangsungkan kebutuhan hidup dari waktu ke waktu, manajemen dapat dikatakan baik dan efisien apabila manajemen tersebut dapat mengelola serta dapat mengambil keputusan yang bermanfaat bagi kelangsungan hidup perusahaan agar dapat mencapai tujuan. Analisi Break Even Point (BEP) merupakan suatu pendekatan yang digunakan manajemen dalam perencanaan laba atau keuntungan. Dessertkurbg, salah satu usaha kecil dalam bidang kuliner memiliki berbagai varian seperti oreo, greentea dan beng - beng oleh karena itu diperlukan analisis Break Event Point (BEP) untuk mengetahui seberapa lama modal pengusaha tersebut kembali serta dapat menentukan apakah penjualan tersebut menghasilkan keuntungan atau kerugian. Penelitian ini agar dapat mengetahui besarnya penerimaan dari produksi suatu usaha guna mencapai hasil Break Even Point (BEP). Keuntungan tersebut seringkali digunakan sebagai tolak ukur suksesnya suatu pengusaha. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Hasil penelitian ini dapat menunjukkan bahwa keuntungan atau laba penjualan Dessert Box Varian Oreo sebesar Rp20.640,00 dengan Break Event Point (BEP) penjualan sebanyak 267 unit, selama penjualan tahun 2021. Untuk penjualan Dessert Box Varian Greentea dalam periode 2021 diperoleh keuntungan sebesar Rp40.176,00 dengan Break Even Point (BEP) penjualan sebanyak 219 unit.
{"title":"ANALISIS BREAK EVEN POINT TERHADAP PENJUALAN DESSERTKURBG DI KALANGAN ANAK REMAJA","authors":"G. Rachmawati, Reikha Amsaina Safitri, Isnaini Nurul Hidayati, Riska Ira Kusuma Hamid, Rizka Tsalista, Nuqthy Faiziyah","doi":"10.57203/javanica.v1i2.2022.1-9","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i2.2022.1-9","url":null,"abstract":"Keuntungan yang maksimum merupakan suatu tujuan perusahaan agar dapat tetap melangsungkan kebutuhan hidup dari waktu ke waktu, manajemen dapat dikatakan baik dan efisien apabila manajemen tersebut dapat mengelola serta dapat mengambil keputusan yang bermanfaat bagi kelangsungan hidup perusahaan agar dapat mencapai tujuan. Analisi Break Even Point (BEP) merupakan suatu pendekatan yang digunakan manajemen dalam perencanaan laba atau keuntungan. Dessertkurbg, salah satu usaha kecil dalam bidang kuliner memiliki berbagai varian seperti oreo, greentea dan beng - beng oleh karena itu diperlukan analisis Break Event Point (BEP) untuk mengetahui seberapa lama modal pengusaha tersebut kembali serta dapat menentukan apakah penjualan tersebut menghasilkan keuntungan atau kerugian. Penelitian ini agar dapat mengetahui besarnya penerimaan dari produksi suatu usaha guna mencapai hasil Break Even Point (BEP). Keuntungan tersebut seringkali digunakan sebagai tolak ukur suksesnya suatu pengusaha. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif deskriptif. Hasil penelitian ini dapat menunjukkan bahwa keuntungan atau laba penjualan Dessert Box Varian Oreo sebesar Rp20.640,00 dengan Break Event Point (BEP) penjualan sebanyak 267 unit, selama penjualan tahun 2021. Untuk penjualan Dessert Box Varian Greentea dalam periode 2021 diperoleh keuntungan sebesar Rp40.176,00 dengan Break Even Point (BEP) penjualan sebanyak 219 unit.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"74 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-02-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127349006","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-02-02DOI: 10.57203/javanica.v1i2.2022.53-60
Utami Sari wiji, Ine Kurnia Dewi, Shinta Setiadevi
Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis faktor yang memengaruhi mutu produksi beras HT, serta menganalisis alternatif strategi yang cocok digunakan dalam pengendalian mutu produksi beras HT. Pokok permasalahan dalam penelitian ini yaitu belum efektifnya pelaksanan pengendalian kualitas bahan baku. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Data diperoleh dari hasil wawancara dari tiga responden dengan metode purposive sampling. Teknik analisa data yang digunakan yaitu analisis diagram Fishbone, diagram Pareto, dan Analitycal Hierarchy Process (AHP). Hasil penelitian menunjukan terdapat lima faktor yang mempengaruhi mutu produksi beras HT yaitu faktor SDM, faktor mesin, faktor bahan baku, faktor metode, dan faktor lingkungan. Hasil penelitian dengan menggunakan metode Analitycal Hierarchy Process (AHP) dapat merekomendasikan tiga alternatif strategi dalam pengendalian mutu produksi beras HT di CV. Karya Bersama Sehati, antara lain kualitas SDM, pengendalian mutu bahan baku, sarana prasarana. Strategi pengendalian mutu yang diprioritaskan untuk memperbaiki kualitas mutu produksi beras HT di CV. Karya Bersama Sehati Kabupaten Banyuwangi yaitu kualitas SDM dengan memberikan pelatihan keterampilan pekerja serta penambahan wawasan mengenai beras. Hasil penerapan penelitian meliputi sosialisasi dan pembuatan SOP proses produksi.
{"title":"STRATEGI PENGENDALIAN MUTU PRODUKSI BERAS HT DI CV. KARYA BERSAMA SEHATI KABUPATEN BANYUWANGI","authors":"Utami Sari wiji, Ine Kurnia Dewi, Shinta Setiadevi","doi":"10.57203/javanica.v1i2.2022.53-60","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i2.2022.53-60","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah menganalisis faktor yang memengaruhi mutu produksi beras HT, serta menganalisis alternatif strategi yang cocok digunakan dalam pengendalian mutu produksi beras HT. Pokok permasalahan dalam penelitian ini yaitu belum efektifnya pelaksanan pengendalian kualitas bahan baku. Jenis penelitian ini adalah penelitian kualitatif. Data diperoleh dari hasil wawancara dari tiga responden dengan metode purposive sampling. Teknik analisa data yang digunakan yaitu analisis diagram Fishbone, diagram Pareto, dan Analitycal Hierarchy Process (AHP). Hasil penelitian menunjukan terdapat lima faktor yang mempengaruhi mutu produksi beras HT yaitu faktor SDM, faktor mesin, faktor bahan baku, faktor metode, dan faktor lingkungan. Hasil penelitian dengan menggunakan metode Analitycal Hierarchy Process (AHP) dapat merekomendasikan tiga alternatif strategi dalam pengendalian mutu produksi beras HT di CV. Karya Bersama Sehati, antara lain kualitas SDM, pengendalian mutu bahan baku, sarana prasarana. Strategi pengendalian mutu yang diprioritaskan untuk memperbaiki kualitas mutu produksi beras HT di CV. Karya Bersama Sehati Kabupaten Banyuwangi yaitu kualitas SDM dengan memberikan pelatihan keterampilan pekerja serta penambahan wawasan mengenai beras. Hasil penerapan penelitian meliputi sosialisasi dan pembuatan SOP proses produksi.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"41 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-02-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129207805","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-02-02DOI: 10.57203/javanica.v1i2.2022.45-52
Sisi handayani, Kurniawan Muhammad Nur, Novilia Kareja
This study aims to analyze the internal and external factors of banana chips in UD. Hasil Alam Singojuruh Banyuwangi Regency. The sampling technique in this study was purposive sampling. This study uses the IFAS (Internal Strategic Factor Analysis Summary) matrix, the EFAS (External Strategic Factor Analysis Summary) matrix, the IE (Internal External) matrix and the SWOT matrix. The results of this study indicate that UD. Hasil Alam have three strength factors, three weakness factors, three opportunity factors, and two threat factors. The research results show that the IFAS (Internal Strategic Factor Analysis Summary) value is 2.676 and EFAS (External Strategic Factor Summary) is 2.386. The results of the IE (Internal External) matrix show that UD. Hasil Alam is in position V, which is classified as the deepest Growth Strategy and Stability Strategy. The SWOT analysis of this study resulted in eight alternative strategies that can be recommended to increase the marketing of banana chips.
本研究旨在分析香蕉片在UD中的内因和外因。Hasil Alam Singojuruh Banyuwangi摄政。本研究的抽样方法为目的抽样。本研究使用IFAS(内部战略因素分析摘要)矩阵、EFAS(外部战略因素分析摘要)矩阵、IE(内部外部)矩阵和SWOT矩阵。本研究结果表明,UD。哈西尔·阿拉姆有三个优势因素,三个劣势因素,三个机会因素和两个威胁因素。研究结果表明,IFAS(内部战略因素分析总结)值为2.676,EFAS(外部战略因素分析总结)值为2.386。IE(内部外部)矩阵的结果表明,UD。Hasil Alam位于V位置,被归类为最深刻的增长战略和稳定战略。本研究的SWOT分析产生了八种可供选择的策略,可以推荐增加香蕉片的营销。
{"title":"STRATEGI PEMASARAN KERIPIK PISANG DI UD. HASIL ALAM SINGOJURUH KABUPATEN BANYUWANGI","authors":"Sisi handayani, Kurniawan Muhammad Nur, Novilia Kareja","doi":"10.57203/javanica.v1i2.2022.45-52","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i2.2022.45-52","url":null,"abstract":"This study aims to analyze the internal and external factors of banana chips in UD. Hasil Alam Singojuruh Banyuwangi Regency. The sampling technique in this study was purposive sampling. This study uses the IFAS (Internal Strategic Factor Analysis Summary) matrix, the EFAS (External Strategic Factor Analysis Summary) matrix, the IE (Internal External) matrix and the SWOT matrix. The results of this study indicate that UD. Hasil Alam have three strength factors, three weakness factors, three opportunity factors, and two threat factors. The research results show that the IFAS (Internal Strategic Factor Analysis Summary) value is 2.676 and EFAS (External Strategic Factor Summary) is 2.386. The results of the IE (Internal External) matrix show that UD. Hasil Alam is in position V, which is classified as the deepest Growth Strategy and Stability Strategy. The SWOT analysis of this study resulted in eight alternative strategies that can be recommended to increase the marketing of banana chips.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"24 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-02-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114651278","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
This study aims to analyze the effect of the independent variables (land area, capital, and labor) on the income (dependent) of rice farmers in Setail Village, Genteng District. The sample used in this study were 97 respondents, using the Slovin formula. This study uses multiple linear regression analysis with SPSS version 22 application. The results showed that the variables of land area and capital have a significant effect on the income of rice farmers, and the labor variable has no significant effect on the income of rice farmers.
本研究旨在分析根腾区塞尾村稻农土地面积、资本、劳动力自变量对稻农收入(依存度)的影响。本研究使用的样本是97名受访者,使用斯洛文公式。本研究采用SPSS version 22应用多元线性回归分析。结果表明,土地面积和资本变量对水稻农户收入有显著影响,劳动力变量对水稻农户收入无显著影响。
{"title":"PENGARUH LUAS LAHAN, MODAL, DAN TENAGA KERJA TERHADAP PENDAPATAN PETANI PADI DI DESA SETAIL KECAMATAN GENTENG","authors":"Muhammd Zidni Mubarok, Halil, Wicaksono Driyanto Wahyu","doi":"10.57203/javanica.v1i2.2022.20-29","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i2.2022.20-29","url":null,"abstract":"This study aims to analyze the effect of the independent variables (land area, capital, and labor) on the income (dependent) of rice farmers in Setail Village, Genteng District. The sample used in this study were 97 respondents, using the Slovin formula. This study uses multiple linear regression analysis with SPSS version 22 application. The results showed that the variables of land area and capital have a significant effect on the income of rice farmers, and the labor variable has no significant effect on the income of rice farmers.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-02-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128665964","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-02-02DOI: 10.57203/javanica.v1i2.2022.10-19
M. R. Andreansyah, Widakdo Danang SWPJ, Aji Ardito Atmaka
This study aims to determine the effect of work discipline and workload on employee performance at PT Sirtanio Organik Indonesia, Research data collection techniques used questionnaires. The sampling method used is a non-probability sample with a total sampling technique. The result of the t-test and f-test analysis showed that the variable of work discipline (X1) and workload (X2)had a positive and significant effect on employee performance partially or simultaneously. The R square value of 0,644 indicated that the magnitude of the influence of work discipline and workload on employee performance is 64,4% and the remaining 35,6% is influenced by other variable.
本研究旨在确定工作纪律和工作量对印尼Sirtanio Organik PT员工绩效的影响,研究数据收集技术采用问卷调查。所用的抽样方法是采用全抽样技术的非概率抽样。t检验和f检验分析结果显示,工作纪律(X1)和工作量(X2)变量对员工绩效有部分或同时的正向显著影响。R平方值为0.644,表明工作纪律和工作量对员工绩效的影响幅度为64.4%,其余35.6%受到其他变量的影响。
{"title":"MEDIASI DISIPLIN DAN BEBAN KERJA DI PT SIRTANIO ORGANIK INDONESIA","authors":"M. R. Andreansyah, Widakdo Danang SWPJ, Aji Ardito Atmaka","doi":"10.57203/javanica.v1i2.2022.10-19","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i2.2022.10-19","url":null,"abstract":"This study aims to determine the effect of work discipline and workload on employee performance at PT Sirtanio Organik Indonesia, Research data collection techniques used questionnaires. The sampling method used is a non-probability sample with a total sampling technique. The result of the t-test and f-test analysis showed that the variable of work discipline (X1) and workload (X2)had a positive and significant effect on employee performance partially or simultaneously. The R square value of 0,644 indicated that the magnitude of the influence of work discipline and workload on employee performance is 64,4% and the remaining 35,6% is influenced by other variable.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"73 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-02-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"130415563","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-02-02DOI: 10.57203/javanica.v1i2.2022.30-44
Wicaksono Driyanto Wahyu
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor internal dan faktor eksternal dari perusahaan, mengetahui beberapa alternatif strategi pengembangan yang dapat digunakan perusahaan penggilingan padi UD Sumber Rejeki Barokah. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis SWOT. Pada penelitian ini menggunakan 5 responden yang terdiri dari pemilik perusahaan, pegawai bagaian produksi, pemasok bahan baku, Akademisi , dan Dinas Perdagangan. Hasil dari penelitian ini yaitu terdapat 10 faktor strategi internal meliputi 5 faktor internal kekuatan dan 5 faktor internal kelemahan, serta 10 faktor strategi eksternal meliputi 5 faktor eksternal peluang dan 5 faktor eksternal ancaman.. Strategi pengembangan yang diterapkan adalah melakukan pemanfaatan teknologi melalui aplikasi pada komputer dan perluasan jaringan pemasaran melalui sistem online.
{"title":"Strategi Pengembangan Usaha Penggilingan Padi Di UD Sumber Rejeki Barokah Dusun Nganjukan Desa Karangsari","authors":"Wicaksono Driyanto Wahyu","doi":"10.57203/javanica.v1i2.2022.30-44","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i2.2022.30-44","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor internal dan faktor eksternal dari perusahaan, mengetahui beberapa alternatif strategi pengembangan yang dapat digunakan perusahaan penggilingan padi UD Sumber Rejeki Barokah. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis SWOT. Pada penelitian ini menggunakan 5 responden yang terdiri dari pemilik perusahaan, pegawai bagaian produksi, pemasok bahan baku, Akademisi , dan Dinas Perdagangan. Hasil dari penelitian ini yaitu terdapat 10 faktor strategi internal meliputi 5 faktor internal kekuatan dan 5 faktor internal kelemahan, serta 10 faktor strategi eksternal meliputi 5 faktor eksternal peluang dan 5 faktor eksternal ancaman.. Strategi pengembangan yang diterapkan adalah melakukan pemanfaatan teknologi melalui aplikasi pada komputer dan perluasan jaringan pemasaran melalui sistem online.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"6 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-02-02","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"121675899","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2022-09-05DOI: 10.57203/javanica.v1i1.2022.56-67
A. Nadhiroh, Kurniawan M. Nur, Sari Wiji Utami
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui titik impas dan perencanaan laba di UD. Silvia Food. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan data primer yang diperoleh dari hasil wawancara langsung kepada responden yang bersangkutan. Analisis data menggunakan break even point (BEP) dan margin kongtribusi. Hasil penelitian diketahui bahwa titik impas tahun 2018 sebesar Rp. 23.632.020 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 21.948.102 untuk kemasan 500 gram. Titik impas tahun 2019 yaitu sebesar Rp. 27.310.494 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 25.359.642 untuk kemasan 500 gram. Titik impas tahun 2020 yaitu Rp. 32.227.736 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 29.307.138 untuk kemasan 500. Perusahaan merencanaan laba tahun 2021 sebesar 15% dari tahun 2020 yaitu perusahaan harus dapat melakukan penjualan sebesar Rp. 99.447.216 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 187.500.518 untuk kemasan 500 gram. Untuk tahun 2022 perusahaan merencanakan laba sebesar 25%, untuk itu perusahaan harus dapat melakukan penjualan sebesar Rp. 131.090.032 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 251.092.747 untuk kemasan 500 gram.
{"title":"ANALISIS BREAK EVEN POINT SEBAGAI PERENCANAAN LABA PADA UD. SILVIA FOOD","authors":"A. Nadhiroh, Kurniawan M. Nur, Sari Wiji Utami","doi":"10.57203/javanica.v1i1.2022.56-67","DOIUrl":"https://doi.org/10.57203/javanica.v1i1.2022.56-67","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui titik impas dan perencanaan laba di UD. Silvia Food. Teknik pengumpulan data dengan menggunakan data primer yang diperoleh dari hasil wawancara langsung kepada responden yang bersangkutan. Analisis data menggunakan break even point (BEP) dan margin kongtribusi. Hasil penelitian diketahui bahwa titik impas tahun 2018 sebesar Rp. 23.632.020 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 21.948.102 untuk kemasan 500 gram. Titik impas tahun 2019 yaitu sebesar Rp. 27.310.494 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 25.359.642 untuk kemasan 500 gram. Titik impas tahun 2020 yaitu Rp. 32.227.736 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 29.307.138 untuk kemasan 500. Perusahaan merencanaan laba tahun 2021 sebesar 15% dari tahun 2020 yaitu perusahaan harus dapat melakukan penjualan sebesar Rp. 99.447.216 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 187.500.518 untuk kemasan 500 gram. Untuk tahun 2022 perusahaan merencanakan laba sebesar 25%, untuk itu perusahaan harus dapat melakukan penjualan sebesar Rp. 131.090.032 untuk kemasan 250 gram dan Rp. 251.092.747 untuk kemasan 500 gram.","PeriodicalId":370787,"journal":{"name":"Jurnal Javanica","volume":"43 4","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-09-05","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"134229963","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}