Raymundus De Simson San Saltvatore B., Alexander Pramono
Pandemi Covid-19 dinyatakan sebagai suatu virus global yang pada saat ini telah memberikan dampak yang sangat besar terhadap semua aspek dalam kehidupan manusia. Banyak kegiatan dan aktivitas masyarakat yang harus dihentikan secara terpaksa termasuk pada kegiatan layanan perpustakaan yang dilakukan oleh Dinas Perpustakaan & Kearsipan Daerah Provinsi Kalimantan Tengah. Salah satu adaptasi yang dilakukan oleh perpustakaan daerah ialah melakukan peningkatan kualitas pelayanan dengan menerapkan inovasi layanan terkhususnya inovasi layanan peminjaman buku secara online. Tulisan ilmiah ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif yang dimulai melalui tahap observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang telah dikumpulkan, diolah dan dianalisis dengan menggunakan proses analisis kualitatif dengan teknik analisis data berupa reduksi data, penyajian data, verifikasi dan penarikan kesimpulan. Dengan adanya website tersebut, layanan perpustakaan daerah tetap akan bisa berjalan dengan lancar. Website tersebut memuat berbagai macam jenis layanan, seperti layanan pembuatan kartu anggota baru, penelusuran OPAC (Online Public Acess Catalog), akses ke ebook i-kalteng dan layanan sirkulasi peminjaman buku online. Inovasi layanan online ini sudah berjalan dengan baik namun masih belum dapat dikatakan maksimal, karena beberapa faktor penghambat seperti pustakawan yang masih kurang, sistem keamanan website yang masih rendah, kemahiran pustakawan dalam TI masih kurang. Hal ini diperlukan evaluasi oleh pihak dinas perpustakaan daerah untuk perbaikan kualitas layanan, supaya kedepanya kualitas layanan menjadi lebih baik.
{"title":"Inovasi Layanan Peminjaman Buku Perpustakaan di Masa Pandemi Covid-19 pada Dinas Perpustakaan & Kearsipan Daerah Provinsi Kalimantan Tengah","authors":"Raymundus De Simson San Saltvatore B., Alexander Pramono","doi":"10.56426/nyuli.v3i2.106","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i2.106","url":null,"abstract":"Pandemi Covid-19 dinyatakan sebagai suatu virus global yang pada saat ini telah memberikan dampak yang sangat besar terhadap semua aspek dalam kehidupan manusia. Banyak kegiatan dan aktivitas masyarakat yang harus dihentikan secara terpaksa termasuk pada kegiatan layanan perpustakaan yang dilakukan oleh Dinas Perpustakaan & Kearsipan Daerah Provinsi Kalimantan Tengah. Salah satu adaptasi yang dilakukan oleh perpustakaan daerah ialah melakukan peningkatan kualitas pelayanan dengan menerapkan inovasi layanan terkhususnya inovasi layanan peminjaman buku secara online. Tulisan ilmiah ini dilakukan dengan menggunakan metode kualitatif deskriptif yang dimulai melalui tahap observasi, wawancara dan dokumentasi. Data yang telah dikumpulkan, diolah dan dianalisis dengan menggunakan proses analisis kualitatif dengan teknik analisis data berupa reduksi data, penyajian data, verifikasi dan penarikan kesimpulan. Dengan adanya website tersebut, layanan perpustakaan daerah tetap akan bisa berjalan dengan lancar. Website tersebut memuat berbagai macam jenis layanan, seperti layanan pembuatan kartu anggota baru, penelusuran OPAC (Online Public Acess Catalog), akses ke ebook i-kalteng dan layanan sirkulasi peminjaman buku online. Inovasi layanan online ini sudah berjalan dengan baik namun masih belum dapat dikatakan maksimal, karena beberapa faktor penghambat seperti pustakawan yang masih kurang, sistem keamanan website yang masih rendah, kemahiran pustakawan dalam TI masih kurang. Hal ini diperlukan evaluasi oleh pihak dinas perpustakaan daerah untuk perbaikan kualitas layanan, supaya kedepanya kualitas layanan menjadi lebih baik.","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-10-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132216591","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini dilakukan untuk mengatahui mengenai pemanfaatan teknologi informasi dalam pelayanan publik di kantor unit pelaksana teknis sistem administrasi manunggal satu atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas, Penelitian ini menggunakan Jenis Penelitian deskriptif yang menekankan pada data berupa kata-kata, gambar dan bukan angka-angka. Berdasarkan dari hasil penelitian maka dapat di simpulkan bahwa Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Pelayanan Publik di Kantor Unit Pelaksana Teknis Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas masih belum maksimal dikarenakan beberapa hal yang menjadi catatan atau faktor penghambat dalam pemanfaatan TI adalah kesiapan Sumber daya Manusianya, ketersediaan infrastrukturnya, termasuk jaringan internet yang belum merata, serta ketersediaan anggaran yang terbatas.
{"title":"Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Pelayanan Publik di Kantor Unit Pelaksana Teknis Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas","authors":"Evy Novitasari Ibie, Praticia Letsiana","doi":"10.56426/nyuli.v3i2.103","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i2.103","url":null,"abstract":"Penelitian ini dilakukan untuk mengatahui mengenai pemanfaatan teknologi informasi dalam pelayanan publik di kantor unit pelaksana teknis sistem administrasi manunggal satu atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas, Penelitian ini menggunakan Jenis Penelitian deskriptif yang menekankan pada data berupa kata-kata, gambar dan bukan angka-angka. Berdasarkan dari hasil penelitian maka dapat di simpulkan bahwa Pemanfaatan Teknologi Informasi dalam Pelayanan Publik di Kantor Unit Pelaksana Teknis Sistem Administrasi Manunggal Satu Atap (UPT SAMSAT) Kabupaten Gunung Mas masih belum maksimal dikarenakan beberapa hal yang menjadi catatan atau faktor penghambat dalam pemanfaatan TI adalah kesiapan Sumber daya Manusianya, ketersediaan infrastrukturnya, termasuk jaringan internet yang belum merata, serta ketersediaan anggaran yang terbatas.","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-10-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125782217","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Adanya Peran Mantir Adat di tingkat Kelurahan atau kecamatan dapat dilihat dari pelaksanaan kegiatan yang berkaitan dengan adat yang masih berlaku di tengah-tengah masyarakat, selain untuk mejaga kehidupan leluhur tokoh adat juga memiliki peran dan fungsi tersendiri dalam pelaksanaannya yang memiliki nilai, norma, aturan, dan hukum-hukum adat. Tujuan dari tulisan ilmiah ini adalah untuk mendeskripsikan hak, kewajiban dari seorang Mantir di kelurahan Sei Gohong Kecamatan Bukit Batu. Metode penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif dengan pendekatan induktif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi menggunakan model Miles dan Huberman yaitu reduksi data, penyajian data, serta verifikasi/penarikan kesimpulan. Hasil menunjukan bahwa (1) Mantir adat Kelurahan sudah melakukan tugas nya dengan baik, kepada masyrakat yang dilakukan dalam bentuk membantu masyarakat dalam kegiatan adat, menyelesaikan masalah yang ada di tengah masyarakat dengan jalur adat. (2) Faktor-faktor yang mendukung adalah partisipasi masyarakat baik dalam perorangan ataupun kelompok yang membantu Mantir dalam menjalankan kegiatan-kegiatan adat.
{"title":"Peran Mantir Adat Dayak Ngaju dalam Mempertahankan Nilai Adat Perkawinan di Kelurahan Sei Gohong Kecamatan Bukit Batu Kota Palangka Raya","authors":"Rinda Oktapiani Siahaan, Kisno Hadi","doi":"10.56426/nyuli.v3i2.107","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i2.107","url":null,"abstract":"Adanya Peran Mantir Adat di tingkat Kelurahan atau kecamatan dapat dilihat dari pelaksanaan kegiatan yang berkaitan dengan adat yang masih berlaku di tengah-tengah masyarakat, selain untuk mejaga kehidupan leluhur tokoh adat juga memiliki peran dan fungsi tersendiri dalam pelaksanaannya yang memiliki nilai, norma, aturan, dan hukum-hukum adat. Tujuan dari tulisan ilmiah ini adalah untuk mendeskripsikan hak, kewajiban dari seorang Mantir di kelurahan Sei Gohong Kecamatan Bukit Batu. Metode penelitian ini menggunakan deskriptif kualitatif dengan pendekatan induktif. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan observasi, wawancara, dan dokumentasi menggunakan model Miles dan Huberman yaitu reduksi data, penyajian data, serta verifikasi/penarikan kesimpulan. Hasil menunjukan bahwa (1) Mantir adat Kelurahan sudah melakukan tugas nya dengan baik, kepada masyrakat yang dilakukan dalam bentuk membantu masyarakat dalam kegiatan adat, menyelesaikan masalah yang ada di tengah masyarakat dengan jalur adat. (2) Faktor-faktor yang mendukung adalah partisipasi masyarakat baik dalam perorangan ataupun kelompok yang membantu Mantir dalam menjalankan kegiatan-kegiatan adat.","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-10-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"122813994","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran serta faktor pendukung dan penghambat pemerintah desa dalam pembangunan transmigrasi lokal di wilayah Desa Tuwung, informan dalam penelitian ini adala kepala desa dan perangkat desa lainnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Bahwa pemerintah Desa Tuwung melalui Kepala Desa yang pemimpin penyelenggaraan pembangunan Transmigrasi Lokal di Desa Tuwung, telah melaksakan tugas,fungsi serta perannya sebagai aparat pemerintah desa dalam pembangunan Trasnmigrasi Lokal di Desa Tuwung. Dalam melaksanakan perannya Pemerintah Desa juga memerlukan dukungan dari masyarakat dan juga dukungan dari pemerintah dalam hal dana pelaksanaan pembangunan, supaya perencanaan serta pelaksanaan pembangunan yang dilakukan oleh Pemerintah Desa Tuwung dapat berjalan dengan baik,benar,efisien dan efektif. Hasil penelitian mendeskripsikan bahwa Pemerintah Desa Tuwung melaksanakan perannya dalam pembangunan transmigrasi lokal, Pemerintah Desa Tuwung menemui faktor pendukung dan penghambat dalam pembangunan yaitu : adanya pemerintah mendukung program Transmigrasi Lokal; adanya dukungan sebagian anggota masyarakat dalam rangka mendukung pembangunan transmigarasi lokal , sedangkan faktor penghambat dalam pembangunan yaitu masih rendahnya sumber daya masyarakat akan pentingnya pembangunan transmigrasi lokal sehingga berdampak terhadap lambatnya proses pembangunan pembangunan; masih kurangnya rumah, fasilitas, sarana dan prasarana di desa.
{"title":"Peran Pemerintah Desa dalam Pembangunan Transmigrasi Lokal (Translokal) di Desa Tuwung Kecamatan Kahayan Tengah Kabupaten Pulang Pisau","authors":"Febri Anjelina Kristiani, Rukiah Rukiah","doi":"10.56426/nyuli.v3i2.104","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i2.104","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran serta faktor pendukung dan penghambat pemerintah desa dalam pembangunan transmigrasi lokal di wilayah Desa Tuwung, informan dalam penelitian ini adala kepala desa dan perangkat desa lainnya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif kualitatif. Bahwa pemerintah Desa Tuwung melalui Kepala Desa yang pemimpin penyelenggaraan pembangunan Transmigrasi Lokal di Desa Tuwung, telah melaksakan tugas,fungsi serta perannya sebagai aparat pemerintah desa dalam pembangunan Trasnmigrasi Lokal di Desa Tuwung. Dalam melaksanakan perannya Pemerintah Desa juga memerlukan dukungan dari masyarakat dan juga dukungan dari pemerintah dalam hal dana pelaksanaan pembangunan, supaya perencanaan serta pelaksanaan pembangunan yang dilakukan oleh Pemerintah Desa Tuwung dapat berjalan dengan baik,benar,efisien dan efektif. Hasil penelitian mendeskripsikan bahwa Pemerintah Desa Tuwung melaksanakan perannya dalam pembangunan transmigrasi lokal, Pemerintah Desa Tuwung menemui faktor pendukung dan penghambat dalam pembangunan yaitu : adanya pemerintah mendukung program Transmigrasi Lokal; adanya dukungan sebagian anggota masyarakat dalam rangka mendukung pembangunan transmigarasi lokal , sedangkan faktor penghambat dalam pembangunan yaitu masih rendahnya sumber daya masyarakat akan pentingnya pembangunan transmigrasi lokal sehingga berdampak terhadap lambatnya proses pembangunan pembangunan; masih kurangnya rumah, fasilitas, sarana dan prasarana di desa.","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-10-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"127483557","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini berlokasi di Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui Peran FORDAYAK di Bidang Sosial dan Budaya di Kota Palangka Raya serta faktor yang menjadi pendukungnya. Temuan dalam penelitian menunjukkan bahwa Peran Forum Pemuda Dayak (FORDAYAK) dalam Bidang Sosial Budaya di Kota Palangka Raya berjalan dengan baik. Hal ini berdasarkan pada fakta di lapangan yang menunjukkan bahwa FORDAYAK melakukan kegiatan dalam bidang sosial berupa Posko Penanganan Covid-19, Penyaluran Bantuan Sosial kepada Warga, Mendukung Kebijakan PPKM oleh Pemerintah, dan Bekerjasama dengan perusahaan PT.HPL. Kemudian dalam bidang budaya melakukan kegiatan yang dapat mengangkat Potensi UMKM serta mengadakan kegiatan FORDAYAK Goes to Campus yang bertujuan memperkenalkan budaya Kalimantan Tengah kepada anak muda. Dalam perannya, FORDAYAK memiliki faktor yang menjadi pendukung yakni Pendanaan Mandiri, Solidaritas Anggota serta dukungan dari pemerintah
{"title":"Peran Forum Pemuda Dayak (FORDAYAK) dalam Bidang Sosial dan Budaya di Kota Palangka Raya","authors":"Leles Imanuel, Radarmas Radarmas","doi":"10.56426/nyuli.v3i2.105","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i2.105","url":null,"abstract":"Penelitian ini berlokasi di Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah. Adapun tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui Peran FORDAYAK di Bidang Sosial dan Budaya di Kota Palangka Raya serta faktor yang menjadi pendukungnya. Temuan dalam penelitian menunjukkan bahwa Peran Forum Pemuda Dayak (FORDAYAK) dalam Bidang Sosial Budaya di Kota Palangka Raya berjalan dengan baik. Hal ini berdasarkan pada fakta di lapangan yang menunjukkan bahwa FORDAYAK melakukan kegiatan dalam bidang sosial berupa Posko Penanganan Covid-19, Penyaluran Bantuan Sosial kepada Warga, Mendukung Kebijakan PPKM oleh Pemerintah, dan Bekerjasama dengan perusahaan PT.HPL. Kemudian dalam bidang budaya melakukan kegiatan yang dapat mengangkat Potensi UMKM serta mengadakan kegiatan FORDAYAK Goes to Campus yang bertujuan memperkenalkan budaya Kalimantan Tengah kepada anak muda. Dalam perannya, FORDAYAK memiliki faktor yang menjadi pendukung yakni Pendanaan Mandiri, Solidaritas Anggota serta dukungan dari pemerintah","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-10-20","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"131363225","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Tujuan dari penelitain ini untuk mendeskripsikan pelayayan peminjaan buku melalui sebuah aplikasi yang bernama ikalteng. Aplikasi yang dikembangkan oleh PT. Woolu Aksara Maya dan diterapkan oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi Kalimantan Tengah dalam upaya melayani masyarakat yang meminjam buku tanpa perlu datang secara langsung ke perpustakaan. Pelayanan yang disediakan oleh Pemprov Kalteng ini masuk dalam kategori E-Government (pelayanan berbasis elektronik). Pendekatan ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif, dengan sumber data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data yaitu Obsevasi, Wawancara dan Dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan ialah Pengumpulan Data, Reduksi Data, Pengajian Data dan Penarikan Kesimpulan. Hasil penelitian menujukan Pelayanan Peminjaman Buku Melalui Aplikasi Ikalteng di Dinas Perpustakaan Dan Arsip Daerah Provinsi Kalimantan Tengah berjalan cukup baik, hal ini dapat dilihat dari pengguna aplikasi serta koleksi buku yang ditingkatkan, dengan faktor pendukung yaitu aparatur yang cakap di bidangnya, fasilitas dari kantor serta terdapat kerja sama yang baik, sementara itu dan faktor penghambat yaitu masyarakat tidak update dengan gadget, koleksi buku yang masih kurang lengkap dan aplikasi tidak dapat diunduh pada IOS dan laptop/PC. Kata Kunci: Epustaka, Ikalteng, E-goverment.
{"title":"Pelayanan Peminjaman Buku Melalui Ikalteng di Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi Kalimantan Tengah","authors":"Evy Novitasari Ibie, Ayu Listia","doi":"10.56426/nyuli.v3i1.99","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i1.99","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitain ini untuk mendeskripsikan pelayayan peminjaan buku melalui sebuah aplikasi yang bernama ikalteng. Aplikasi yang dikembangkan oleh PT. Woolu Aksara Maya dan diterapkan oleh Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah melalui Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Provinsi Kalimantan Tengah dalam upaya melayani masyarakat yang meminjam buku tanpa perlu datang secara langsung ke perpustakaan. Pelayanan yang disediakan oleh Pemprov Kalteng ini masuk dalam kategori E-Government (pelayanan berbasis elektronik). Pendekatan ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kualitatif, dengan sumber data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data yaitu Obsevasi, Wawancara dan Dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan ialah Pengumpulan Data, Reduksi Data, Pengajian Data dan Penarikan Kesimpulan. Hasil penelitian menujukan Pelayanan Peminjaman Buku Melalui Aplikasi Ikalteng di Dinas Perpustakaan Dan Arsip Daerah Provinsi Kalimantan Tengah berjalan cukup baik, hal ini dapat dilihat dari pengguna aplikasi serta koleksi buku yang ditingkatkan, dengan faktor pendukung yaitu aparatur yang cakap di bidangnya, fasilitas dari kantor serta terdapat kerja sama yang baik, sementara itu dan faktor penghambat yaitu masyarakat tidak update dengan gadget, koleksi buku yang masih kurang lengkap dan aplikasi tidak dapat diunduh pada IOS dan laptop/PC. Kata Kunci: Epustaka, Ikalteng, E-goverment.","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-04-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129033714","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pertumbuhan ekonomi dan ketimpangan distribusi pendapatan antar Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah selama periode 2010-2020, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui sektor-sektor basis dan potensial. Penelitian ini dilakukan pada Kabupaten dan Kota di Kalimantan Tengah, jenis data yang digunakan adalah data sekunder berupa data panel dari 14 Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah dari tahun 2010-2020 dimana data-data tersebut berasal dari Badan Pusat Statistik dan diolah menggunakan Microsoft Excel dan SPSS Versi 25, dengan menggunakan analisis Location Quotient (LQ), Shift Share, Typologi Klassen, dan Indeks Wlliamson. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan merupakan sektor yang berpotensi meningkatkan pertumbuhan ekonomi pada Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah. Berdasarkan analisis Typologi Klassen, terdapat 3 Kabupaten yang termasuk ke dalam kategori cepat maju dan cepat tumbuh, 4 Kabupaten termasuk kategori berkembang cepat, 4 Kabupaten termasuk dalam kategori maju namun tertekan, dan 3 Kabupaten kategori relatif tertinggal. Ketimpangan pendapatan antar Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah periode 2010-2020 relatif sedang dan cenderung mengalami penurunan. Pertumbuhan Ekonomi, Sektor Potensial, Typologi Klassen, Ketimpangan Pendapatan.
{"title":"Analisis Pertumbuhan Ekonomi dan Ketimpangan Distribusi Pendapatan Pada Kabupaten dan Kota di Kalimantan Tengah","authors":"Benius Benius, Dedi Takari, M. Ichsan","doi":"10.56426/nyuli.v3i1.98","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i1.98","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pertumbuhan ekonomi dan ketimpangan distribusi pendapatan antar Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah selama periode 2010-2020, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui sektor-sektor basis dan potensial. Penelitian ini dilakukan pada Kabupaten dan Kota di Kalimantan Tengah, jenis data yang digunakan adalah data sekunder berupa data panel dari 14 Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah dari tahun 2010-2020 dimana data-data tersebut berasal dari Badan Pusat Statistik dan diolah menggunakan Microsoft Excel dan SPSS Versi 25, dengan menggunakan analisis Location Quotient (LQ), Shift Share, Typologi Klassen, dan Indeks Wlliamson. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sektor pertanian, kehutanan, dan perikanan merupakan sektor yang berpotensi meningkatkan pertumbuhan ekonomi pada Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah. Berdasarkan analisis Typologi Klassen, terdapat 3 Kabupaten yang termasuk ke dalam kategori cepat maju dan cepat tumbuh, 4 Kabupaten termasuk kategori berkembang cepat, 4 Kabupaten termasuk dalam kategori maju namun tertekan, dan 3 Kabupaten kategori relatif tertinggal. Ketimpangan pendapatan antar Kabupaten/kota di Kalimantan Tengah periode 2010-2020 relatif sedang dan cenderung mengalami penurunan. Pertumbuhan Ekonomi, Sektor Potensial, Typologi Klassen, Ketimpangan Pendapatan.","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-04-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"123634425","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kebijakan kolaborasi dalam bentuk co-determination, co-financing dan co-production antara masyarakat dan pemerintah dalam mengelola program PAMSIMAS di Desa Danau Bambure Kecamatan Dusun Utara Kabupaten Barito Selatan. Jenis penelitian bersifat deskriptif kualitatif, melalui pendekatan penelitian kualitatif. Jenis data yang digali yaitu data primer dan data sekunder, dengan teknik pengumpulan data melalui interview dan observasi lapangan serta mencari bahan-bahan dari dokumentasi Kolaborasi Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS). Teknik analisis data dilakukan dengan teknik analisa interaktif yaitu reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam bentuk co-determination berjalan efektif dan efesien hal ini dengan adanya sosialisasi dari pemerintah desa dan untuk memilih tim panitia pelaksana Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) yaitu Kelompok Pengelola Sarana Prasarana Air Minum dan Sanitasi (KP-SPAMS) untuk mengelolah secara keseluruhan tahapan dalam kegiatan program ini. Kemudian dalam bentuk co-financing berupa pembiayaan yang di biayai oleh Pemerintah Desa dan pembayaran yang masih belum efektif ditandai dengan kurangnya pendapatan masyarakat dan kurangnya kesadaran diri masyarakat dalam membayar iuran di Desa Danau Bambure. Serta co-production berjalan secara efektif dan efisien, hal ini ditandai dengan adanya komitmen waktu pelaksanaan program ditentukan secara bersama antara Pemerintah Desa, Kelompok Pengelola Sarana Prasarana Air Minum dan Sanitasi (KP-SPAMS), Badan Usaha Milik Desa (BUMDes), dan masyarakat. Kolaborasi, Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS).
{"title":"Kolaborasi Dalam Progam Penyediaan Air Minum Dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) Desa Danau Bambure, Kecamatan Dusun Utara, Kabupaten Barito Selatan","authors":"Adi Brianto, Melia Sintha, Rukiah Rukiah","doi":"10.56426/nyuli.v3i1.93","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i1.93","url":null,"abstract":"Tujuan penelitian ini untuk mengetahui kebijakan kolaborasi dalam bentuk co-determination, co-financing dan co-production antara masyarakat dan pemerintah dalam mengelola program PAMSIMAS di Desa Danau Bambure Kecamatan Dusun Utara Kabupaten Barito Selatan. Jenis penelitian bersifat deskriptif kualitatif, melalui pendekatan penelitian kualitatif. Jenis data yang digali yaitu data primer dan data sekunder, dengan teknik pengumpulan data melalui interview dan observasi lapangan serta mencari bahan-bahan dari dokumentasi Kolaborasi Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS). Teknik analisis data dilakukan dengan teknik analisa interaktif yaitu reduksi data, penyajian data dan menarik kesimpulan. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dalam bentuk co-determination berjalan efektif dan efesien hal ini dengan adanya sosialisasi dari pemerintah desa dan untuk memilih tim panitia pelaksana Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS) yaitu Kelompok Pengelola Sarana Prasarana Air Minum dan Sanitasi (KP-SPAMS) untuk mengelolah secara keseluruhan tahapan dalam kegiatan program ini. Kemudian dalam bentuk co-financing berupa pembiayaan yang di biayai oleh Pemerintah Desa dan pembayaran yang masih belum efektif ditandai dengan kurangnya pendapatan masyarakat dan kurangnya kesadaran diri masyarakat dalam membayar iuran di Desa Danau Bambure. Serta co-production berjalan secara efektif dan efisien, hal ini ditandai dengan adanya komitmen waktu pelaksanaan program ditentukan secara bersama antara Pemerintah Desa, Kelompok Pengelola Sarana Prasarana Air Minum dan Sanitasi (KP-SPAMS), Badan Usaha Milik Desa (BUMDes), dan masyarakat. Kolaborasi, Program Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (PAMSIMAS).","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-04-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126788063","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ini bertujuan mengetahui dan menganalisis pengaruh Harga Kopi terhadap Volume Ekspor Kopi, mengetahui dan menganalisis Nilai Tukar Rupiah terhadap Volume Ekspor Kopi, mengetahui dan menganalisis Produk Domestik Bruto terhadap Volume Ekspor Kopi, mengetahui dan menganalisis luas tanaman kopi terhadap Volume Ekspor Kopi. Data yang digunakan adalah jenis data sekunder. Data sekunder yang digunakan dalam penelitian ini diambil dengan metode runtut waktu (time series) dari tahun 2004 hingga tahun 2019 di mana data-data tersebut didapatkan dari Kementerian Perdagangan, Badan Pusat Statistik, Direktorat Jenderal Perkebunan dan ICO. Teknik analisis dengan menggunakan regresi data panel. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara parsial harga kopi memiliki pengaruh terhadap volume ekspor Kopi, nilai tukar rupiah tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap volume ekspor kopi, produk domestik bruto memiliki pengaruh terhadap volume ekspor kopi, dan luas tanaman kopi memiliki pengaruh terhadap volume ekspor kopi. Secara simultan harga kopi, nilai tukar rupiah, produk domestik bruto dan luas tanaman kopi meliliki pengaruh positif signifikan terhadap volume ekspor kopi. Ekspor Kopi, Harga, Nilai Tukar, PDB dan Luas Tanaman Kopi.
{"title":"Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Ekspor Kopi Di Indonesia","authors":"Sabirin Sabirin, Wiwin Zakiah","doi":"10.56426/nyuli.v3i1.97","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i1.97","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan mengetahui dan menganalisis pengaruh Harga Kopi terhadap Volume Ekspor Kopi, mengetahui dan menganalisis Nilai Tukar Rupiah terhadap Volume Ekspor Kopi, mengetahui dan menganalisis Produk Domestik Bruto terhadap Volume Ekspor Kopi, mengetahui dan menganalisis luas tanaman kopi terhadap Volume Ekspor Kopi. Data yang digunakan adalah jenis data sekunder. Data sekunder yang digunakan dalam penelitian ini diambil dengan metode runtut waktu (time series) dari tahun 2004 hingga tahun 2019 di mana data-data tersebut didapatkan dari Kementerian Perdagangan, Badan Pusat Statistik, Direktorat Jenderal Perkebunan dan ICO. Teknik analisis dengan menggunakan regresi data panel. Hasil penelitian menunjukan bahwa secara parsial harga kopi memiliki pengaruh terhadap volume ekspor Kopi, nilai tukar rupiah tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap volume ekspor kopi, produk domestik bruto memiliki pengaruh terhadap volume ekspor kopi, dan luas tanaman kopi memiliki pengaruh terhadap volume ekspor kopi. Secara simultan harga kopi, nilai tukar rupiah, produk domestik bruto dan luas tanaman kopi meliliki pengaruh positif signifikan terhadap volume ekspor kopi. Ekspor Kopi, Harga, Nilai Tukar, PDB dan Luas Tanaman Kopi.","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-04-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126948285","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
PSBB dan social and physical distancing yang diberlakukan turut mengubah metode berkoinonia gereja. Dalam konteks masyarakat Dayak, koinonia itu dikenal dengan hapumpong. Hapumpong merupakan potensi lokal yang konsepsional yang oleh jemaat dihadirkan di dalam gereja. Keduanya memiliki nilai yang sama membangun solidaritas. Di era kenormalan baru ini, koinonia gereja yang identik dengan perjumpaan secara fisik menghadapi tantangan. Di tengah tantangan itu, gereja harus mampu menemukan metode ber-koinonia baru dengan nilai solidaritas yang sama dalam jemaat. Tulisan ini mengungkapkan mengenai masyarakat Dayak dalam menghidupi solidaritas hapumpong sebagai yang menghidupi iman, pengharapan, dan kasih umat Tuhan menjadi tantangan tersendiri terhadap panggilan koinonia gereja di era kenormalan baru ini. Hapumpong, Solidaritas, Dayak, Koinonia, Era Kenormalan Baru, Gereja
{"title":"Solidaritas “Hapumpong” Masyarakat Dayak dan Tantangan Koinonia Gereja di Era Kenormalan Baru","authors":"Merilyn Merilyn","doi":"10.56426/nyuli.v3i1.91","DOIUrl":"https://doi.org/10.56426/nyuli.v3i1.91","url":null,"abstract":"PSBB dan social and physical distancing yang diberlakukan turut mengubah metode berkoinonia gereja. Dalam konteks masyarakat Dayak, koinonia itu dikenal dengan hapumpong. Hapumpong merupakan potensi lokal yang konsepsional yang oleh jemaat dihadirkan di dalam gereja. Keduanya memiliki nilai yang sama membangun solidaritas. Di era kenormalan baru ini, koinonia gereja yang identik dengan perjumpaan secara fisik menghadapi tantangan. Di tengah tantangan itu, gereja harus mampu menemukan metode ber-koinonia baru dengan nilai solidaritas yang sama dalam jemaat. Tulisan ini mengungkapkan mengenai masyarakat Dayak dalam menghidupi solidaritas hapumpong sebagai yang menghidupi iman, pengharapan, dan kasih umat Tuhan menjadi tantangan tersendiri terhadap panggilan koinonia gereja di era kenormalan baru ini. Hapumpong, Solidaritas, Dayak, Koinonia, Era Kenormalan Baru, Gereja","PeriodicalId":447726,"journal":{"name":"NYULI, Jurnal Pemikiran Sosial dan Politik","volume":null,"pages":null},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2022-04-10","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"133984061","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}