Maya Putry, Elsida Yohani, Widyanti Putri, Ramdani Bayu Putra
Pemasaran merupakan bagian penting dari bisnis. Pabrik Tahu Alami adalah salah satu
unit bisnis pengolahan makanan di kota Padang. Salah satu masalah Pabrik Tahu Alami
adalah pemasaran belum optimal, sehingga penelitian ini diharapkan dapat memberikan
rekomendasi strategi pemasaran yang tepat berdasarkan faktor internal dan eksternal
bisnis. Pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan studi
dokumen. Analisis data menggunakan analisis SWOT dengan matriks IFE dan matriks
EFE. Strategi pemasaran yang dapat diterapkan berdasarkan analisis faktor internal dan
eksternal meliputi (1) menjaga kualitas produk dengan citarasa alami tanpa bahan
pengawet yang memiliki nilai gizi tinggi untuk kesehatan; (2) menjaga kerja sama yang
baik dengan produsen kedelai sehingga mereka dapat memenuhi kebutuhan produksi
pabrik; (3) meningkatkan kegiatan promosi produk dengan memposting di media sosial;
(4) memberi kepercayaan kepada orang lain untuk mengelola bisnis sehingga mereka
dapat membuka cabang bisnis di tempat lain; (5) memperbaharui mesin produksi
sehingga produksi menjadi lebih efektif. Hasil penelitian ini merekomendasikan bahwa
Pabrik Tahu Alami memiliki peluang bagus untuk mengembangkan bisnis, mampu
bersaing dan mengatasi ancaman bisnis tetapi perlu ditingkatkan untuk strategi
pemasaran.
{"title":"Analisis Swot Dalam Penentuan Strategi Pemasaran Tahu Alami","authors":"Maya Putry, Elsida Yohani, Widyanti Putri, Ramdani Bayu Putra","doi":"10.61674/jpkmc.v1i1.14","DOIUrl":"https://doi.org/10.61674/jpkmc.v1i1.14","url":null,"abstract":"Pemasaran merupakan bagian penting dari bisnis. Pabrik Tahu Alami adalah salah satu
 unit bisnis pengolahan makanan di kota Padang. Salah satu masalah Pabrik Tahu Alami
 adalah pemasaran belum optimal, sehingga penelitian ini diharapkan dapat memberikan
 rekomendasi strategi pemasaran yang tepat berdasarkan faktor internal dan eksternal
 bisnis. Pengumpulan data menggunakan metode observasi, wawancara dan studi
 dokumen. Analisis data menggunakan analisis SWOT dengan matriks IFE dan matriks
 EFE. Strategi pemasaran yang dapat diterapkan berdasarkan analisis faktor internal dan
 eksternal meliputi (1) menjaga kualitas produk dengan citarasa alami tanpa bahan
 pengawet yang memiliki nilai gizi tinggi untuk kesehatan; (2) menjaga kerja sama yang
 baik dengan produsen kedelai sehingga mereka dapat memenuhi kebutuhan produksi
 pabrik; (3) meningkatkan kegiatan promosi produk dengan memposting di media sosial;
 (4) memberi kepercayaan kepada orang lain untuk mengelola bisnis sehingga mereka
 dapat membuka cabang bisnis di tempat lain; (5) memperbaharui mesin produksi
 sehingga produksi menjadi lebih efektif. Hasil penelitian ini merekomendasikan bahwa
 Pabrik Tahu Alami memiliki peluang bagus untuk mengembangkan bisnis, mampu
 bersaing dan mengatasi ancaman bisnis tetapi perlu ditingkatkan untuk strategi
 pemasaran.","PeriodicalId":487107,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ceria (JPKMC)","volume":"275 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135090603","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Novia Rita, Yohana Suganda, Dewi Asmawati, Welly Handayani
Kehamilan merupakan masa indah yang diinginkan bagi setiap wanita, saat kehamilan akan terjadi perubahan disetiap sistem tubuh ibu hamil. Trimester kedua sampai ketiga peningkatan Melanocyte Stimulating Hormone akibat perubahan signifikan dari hormon estrogen dan progesteron. Prevalensi striae gravidarum pada ibu hamil berkisar 50% sampai 90% sekitar usia 24 minggu kehamilan. Banyak sedikitnya sretch marks yang timbul, salah satunya memang dipengaruhi oleh faktor genetis (elastisitas kulit). Pengolesan menggunakan pelembab kulit dan emolien yang mengandung, vitamiv C, vitamin E dan kolagen dapat membantu mempertahankan elastisitas kulit dan mengurangi kekakuan dari dinding perut. Komponen tersebut mampu didapatkan dari Aloe Vera Oil. Striae gravidarum bukanlah penyakit namun menimbulkan dampak ketidakyamanan dan ketidakstabilan emosi akibat penurunan kepercayaan diri yang secara signifikan berhubungan dengan beban psikologis. Pelaksanaan pengabdian masyarakat ini adalah mengaplikasikan pemberian aloe vera oil sebagai perawatan kulit untuk mencegah dan mengurangi strie gravidarum pada ibu hamil, memberikan solusi permasalahan kulit ibu hamil dengan strie gravidarum, membentuk desa mitra perguruan tinggi, meningkatkan kemandirian ibu hamil dalam mengaplikasikan komplementer kebidanan
{"title":"Upaya Pencegahan Strie Gravidarum Pada Ibu Hamil Dengan Pemberian Aloe Vera Oil","authors":"Novia Rita, Yohana Suganda, Dewi Asmawati, Welly Handayani","doi":"10.61674/jpkmc.v1i1.9","DOIUrl":"https://doi.org/10.61674/jpkmc.v1i1.9","url":null,"abstract":"Kehamilan merupakan masa indah yang diinginkan bagi setiap wanita, saat kehamilan akan terjadi perubahan disetiap sistem tubuh ibu hamil. Trimester kedua sampai ketiga peningkatan Melanocyte Stimulating Hormone akibat perubahan signifikan dari hormon estrogen dan progesteron. Prevalensi striae gravidarum pada ibu hamil berkisar 50% sampai 90% sekitar usia 24 minggu kehamilan. Banyak sedikitnya sretch marks yang timbul, salah satunya memang dipengaruhi oleh faktor genetis (elastisitas kulit). Pengolesan menggunakan pelembab kulit dan emolien yang mengandung, vitamiv C, vitamin E dan kolagen dapat membantu mempertahankan elastisitas kulit dan mengurangi kekakuan dari dinding perut. Komponen tersebut mampu didapatkan dari Aloe Vera Oil. Striae gravidarum bukanlah penyakit namun menimbulkan dampak ketidakyamanan dan ketidakstabilan emosi akibat penurunan kepercayaan diri yang secara signifikan berhubungan dengan beban psikologis. Pelaksanaan pengabdian masyarakat ini adalah mengaplikasikan pemberian aloe vera oil sebagai perawatan kulit untuk mencegah dan mengurangi strie gravidarum pada ibu hamil, memberikan solusi permasalahan kulit ibu hamil dengan strie gravidarum, membentuk desa mitra perguruan tinggi, meningkatkan kemandirian ibu hamil dalam mengaplikasikan komplementer kebidanan","PeriodicalId":487107,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ceria (JPKMC)","volume":"35 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135090353","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
None Sulistyono, Agus Dani, Elka Faizal, Nila Alia, Nurlia Sari
Desa Kedungrejo adalah salah satu desa yang berada di Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang. Salah satu pemukiman warga yang terdapat di desa tersebut adalah pemukiman warga di RT/RW 05/10. Pemukiman warga RT/RW 05/10 Desa Kedungrejo berada di belakang perkebunan buah maupun sayuran, sehingga tidak terlihat dari jalan utama. Kondisi ini membuat daerah pemukiman tersebut perlu menyediakan infrastruktur terkait tindakan pencegahan terjadinya tindak kriminal, diantaranya adalah adanya CCTV. Sejalan dengan pemikiran di atas, dilakukan suatu kegiatan pemberdayaan masyarakat untuk mewujudkan lingkungan yang aman dan nyaman. Metode kegiatan ini diawali dengan analisis situasi kemudian dilanjutkan dengan survey dan observasi lokasi, selanjutnya persiapan kegiatan yang meliputi pembelian alat dan bahan, diikuti oleh pelatihan, pemasangan dan perakitan CCTV, yang terakhir adalah pelaporan dan evaluasi kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Hasil yang didapat pada kegiatan ini adalah penambahan pengetahuan mitra tentang upaya peningkatan Keamanan lingkungan sekitar dengan penerapan teknologi digital berupa IP Camera CCTV serta terpasangnya 6 unit IP Camera CCTV Outdoor di lingkungan RT/RW 05/10, Desa Kedungrejo Kab. Malang
{"title":"Pelatihan dan Pemasangan IP CAM CCTV untuk Meningkatkan Keamanan di RT 05 RW 10, Desa Kedungrejo Kabupaten Malang","authors":"None Sulistyono, Agus Dani, Elka Faizal, Nila Alia, Nurlia Sari","doi":"10.61674/jpkmc.v1i1.11","DOIUrl":"https://doi.org/10.61674/jpkmc.v1i1.11","url":null,"abstract":"Desa Kedungrejo adalah salah satu desa yang berada di Kecamatan Pakis, Kabupaten Malang. Salah satu pemukiman warga yang terdapat di desa tersebut adalah pemukiman warga di RT/RW 05/10. Pemukiman warga RT/RW 05/10 Desa Kedungrejo berada di belakang perkebunan buah maupun sayuran, sehingga tidak terlihat dari jalan utama. Kondisi ini membuat daerah pemukiman tersebut perlu menyediakan infrastruktur terkait tindakan pencegahan terjadinya tindak kriminal, diantaranya adalah adanya CCTV. Sejalan dengan pemikiran di atas, dilakukan suatu kegiatan pemberdayaan masyarakat untuk mewujudkan lingkungan yang aman dan nyaman. Metode kegiatan ini diawali dengan analisis situasi kemudian dilanjutkan dengan survey dan observasi lokasi, selanjutnya persiapan kegiatan yang meliputi pembelian alat dan bahan, diikuti oleh pelatihan, pemasangan dan perakitan CCTV, yang terakhir adalah pelaporan dan evaluasi kegiatan pengabdian kepada masyarakat. Hasil yang didapat pada kegiatan ini adalah penambahan pengetahuan mitra tentang upaya peningkatan Keamanan lingkungan sekitar dengan penerapan teknologi digital berupa IP Camera CCTV serta terpasangnya 6 unit IP Camera CCTV Outdoor di lingkungan RT/RW 05/10, Desa Kedungrejo Kab. Malang","PeriodicalId":487107,"journal":{"name":"Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ceria (JPKMC)","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-06-21","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"135090604","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}