Pub Date : 2023-08-15DOI: 10.61242/10.61242/ijabo.23.258
Fadli Alamsyah
Perkembangan digital pada zaman ini sangatlah pesat sehingga menimbulkan beberapa inovasi yang dapat meringankan dan memudahkan berbagai kegiatan manusia. Salah satu contohnya adalah pembayaran digital. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak dari ketersediaan pembayaran digital terhadap loyalitas pelanggan terutama pada warung-warung bakso yang terletak di Kab. Bandung. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan alat ukur kuesioner. Sebanyak 135 masyarakat Kabupaten Bandung telah terlibat dalam penelitian ini. Selanjutnya, analisis data akan menggunakan aplikasi lunak IBM SPSS v.25 dengan memeriksa uji validitas dan uji reliabilitas, serta uji analisis regresi sederhana. Hasil analisis data yang didapatkan adalah dampak dari Ketersediaan Pembayaran Digital memiliki dampak yang positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan.
{"title":"Dampak Ketersediaan Pembayaran Digital terhadap Loyalitas Pelanggan (Studi Kasus pada Pelanggan Bakso di Kab. Bandung)","authors":"Fadli Alamsyah","doi":"10.61242/10.61242/ijabo.23.258","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/10.61242/ijabo.23.258","url":null,"abstract":"Perkembangan digital pada zaman ini sangatlah pesat sehingga menimbulkan beberapa inovasi yang dapat meringankan dan memudahkan berbagai kegiatan manusia. Salah satu contohnya adalah pembayaran digital. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak dari ketersediaan pembayaran digital terhadap loyalitas pelanggan terutama pada warung-warung bakso yang terletak di Kab. Bandung. Metode penelitian yang digunakan pada penelitian ini adalah deskriptif kuantitatif dengan alat ukur kuesioner. Sebanyak 135 masyarakat Kabupaten Bandung telah terlibat dalam penelitian ini. Selanjutnya, analisis data akan menggunakan aplikasi lunak IBM SPSS v.25 dengan memeriksa uji validitas dan uji reliabilitas, serta uji analisis regresi sederhana. Hasil analisis data yang didapatkan adalah dampak dari Ketersediaan Pembayaran Digital memiliki dampak yang positif dan signifikan terhadap loyalitas pelanggan.","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"1 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"129491401","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-08-15DOI: 10.61242/10.61242/ijabo.23.267
Azka Zarkasya Djakaria
Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh kemudahan penggunaan terhadap keputusan pembelian online food delivery melalui ShopeeFood pada mahasiswa jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Bandung. Penelitian menggunakan metode deskriptif kuantitatif,. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner melalui Google Form. Responden berjumlah 100 orang yang pernah melakukan pembelian menggunaakan ShopeeFood. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linier sederhana. Hasil menunjukkan bahwa kemudahan penggunaan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian sebesar 54, 8%. Kata Kunci: Pengiriman Makanan Online, Kemudahan Penggunaan, Keputusan Pembelian JEL Classifications: L81, M30
{"title":"Pengaruh Kemudahan Penggunaan Terhadap Keputusan Pembelian Online Food Delivery ShopeeFood","authors":"Azka Zarkasya Djakaria","doi":"10.61242/10.61242/ijabo.23.267","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/10.61242/ijabo.23.267","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui pengaruh kemudahan penggunaan terhadap keputusan pembelian online food delivery melalui ShopeeFood pada mahasiswa jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Bandung. Penelitian menggunakan metode deskriptif kuantitatif,. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner melalui Google Form. Responden berjumlah 100 orang yang pernah melakukan pembelian menggunaakan ShopeeFood. Metode analisis yang digunakan yaitu analisis regresi linier sederhana. Hasil menunjukkan bahwa kemudahan penggunaan berpengaruh positif terhadap keputusan pembelian sebesar 54, 8%. \u0000Kata Kunci: Pengiriman Makanan Online, Kemudahan Penggunaan, Keputusan Pembelian \u0000JEL Classifications: L81, M30","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"8 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"128035076","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-08-15DOI: 10.61242/10.61242/ijabo.23.257
Rena Puspitasari
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemasaran afiliasi e-commerce pada media sosial terhadap minat beli mahasiswa Politeknik Negeri Bandung. Sampel yang dibunakan dalam penelitian ini berjumlah 108 responden yang merupakan mahasiswa Politeknik Negeri Bandung yang pernah atau sering melihat konten pemasaran afiliasi e-commerce pada media sosial. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif, uji validitas, uji reliabilitas, analisis korelasi dan analisis regresi sederhana. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner yang disebarkan melalui media sosial kepada responden yang memenuhi kriteria. Dalam penelitian ini diperoleh hasil sebesar 66.7% pengaruh pemasaran afiliasi e-commerce terhadap minat beli. Sedangkan sebesar 33.3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemasaran afiliasi e-commerce memiliki pengaruh dan pengaruhnya termasuk kriteria rendah. Kata kunci: pemasaran afiliasi, e-commerce, media sosial, minat beli
{"title":"Pengaruh Pemasaran Afiliasi E-Commerce pada Media Sosial Terhadap Minat Beli Mahasiswa Politeknik Negeri Bandung","authors":"Rena Puspitasari","doi":"10.61242/10.61242/ijabo.23.257","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/10.61242/ijabo.23.257","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pemasaran afiliasi e-commerce pada media sosial terhadap minat beli mahasiswa Politeknik Negeri Bandung. Sampel yang dibunakan dalam penelitian ini berjumlah 108 responden yang merupakan mahasiswa Politeknik Negeri Bandung yang pernah atau sering melihat konten pemasaran afiliasi e-commerce pada media sosial. Penelitian ini menggunakan metode analisis deskriptif, uji validitas, uji reliabilitas, analisis korelasi dan analisis regresi sederhana. Pengumpulan data dilakukan melalui kuesioner yang disebarkan melalui media sosial kepada responden yang memenuhi kriteria. Dalam penelitian ini diperoleh hasil sebesar 66.7% pengaruh pemasaran afiliasi e-commerce terhadap minat beli. Sedangkan sebesar 33.3% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dibahas dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pemasaran afiliasi e-commerce memiliki pengaruh dan pengaruhnya termasuk kriteria rendah. \u0000Kata kunci: pemasaran afiliasi, e-commerce, media sosial, minat beli \u0000 ","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"148 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132163845","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-08-15DOI: 10.61242/10.61242/ijabo.23.266
Ibnu Sastra Hadi Kusuma
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh online customer review terhadap keputusan pembelian pada marketplace Shopee di kalangan mahasiswa kota Bandung. Responden berasal dari mahasiswa kota Bandung yang pernah melakukan pembelian dan melihat laman review pada marketplace Shopee. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, uji validitas dan reliabilitas, uji normalitas, dan analisis data menggunakan regresi linier sederhana. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 125 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada responden melalui Google Form. Hasil penelitian menunjukkan bahwa online customer review berpengaruh sangat signifikan terhadap keputusan pembelian yang berarti online customer review dapat meningkatkan keputusan pembelian.
{"title":"Pengaruh Online Customer Review terhadap Keputusan Pembelian pada Marketplace Shopee di Kalangan Mahasiswa Kota Bandung","authors":"Ibnu Sastra Hadi Kusuma","doi":"10.61242/10.61242/ijabo.23.266","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/10.61242/ijabo.23.266","url":null,"abstract":"Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh online customer review terhadap keputusan pembelian pada marketplace Shopee di kalangan mahasiswa kota Bandung. Responden berasal dari mahasiswa kota Bandung yang pernah melakukan pembelian dan melihat laman review pada marketplace Shopee. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, uji validitas dan reliabilitas, uji normalitas, dan analisis data menggunakan regresi linier sederhana. Sampel dalam penelitian ini sebanyak 125 responden. Pengumpulan data dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada responden melalui Google Form. Hasil penelitian menunjukkan bahwa online customer review berpengaruh sangat signifikan terhadap keputusan pembelian yang berarti online customer review dapat meningkatkan keputusan pembelian.","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"23 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124956642","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-08-15DOI: 10.61242/10.61242/ijabo.23.261
S. Suryani, Harmon Chaniago
The rapid development of technology and information encourages students such as Generation Z to enter the world of digital literacy, which is expected to make good use of it, especially in entrepreneurship. Hence, this study aims to determine the effect of Digital literacy on the entrepreneurship intentions of students majoring in Business Administration at Bandung State Polytechnic. The research method used in this study is a descriptive qualitative questionnaire measuring instruments. The number of respondents involved in this study was 311 students majoring in Business Administration at Bandung State Polytechnic. Then, for data analysis using SPSS v.20 by examining the validity and reliability test, and a simple regression analysis test. The results of the data analysis explain that Digital literacy has a positive and significant influence on the entrepreneurial intentions of students majoring in Business Administration at Bandung State Polytechnic. Keywords: Digital Literacy, Entrepreneurship Intentions JEL Classifications: O33, M00
{"title":"Digital Literacy and Its Impact on Entrepreneurial Intentions: Studies on Vocational Students","authors":"S. Suryani, Harmon Chaniago","doi":"10.61242/10.61242/ijabo.23.261","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/10.61242/ijabo.23.261","url":null,"abstract":" The rapid development of technology and information encourages students such as Generation Z to enter the world of digital literacy, which is expected to make good use of it, especially in entrepreneurship. Hence, this study aims to determine the effect of Digital literacy on the entrepreneurship intentions of students majoring in Business Administration at Bandung State Polytechnic. The research method used in this study is a descriptive qualitative questionnaire measuring instruments. The number of respondents involved in this study was 311 students majoring in Business Administration at Bandung State Polytechnic. Then, for data analysis using SPSS v.20 by examining the validity and reliability test, and a simple regression analysis test. The results of the data analysis explain that Digital literacy has a positive and significant influence on the entrepreneurial intentions of students majoring in Business Administration at Bandung State Polytechnic. \u0000 Keywords: Digital Literacy, Entrepreneurship Intentions \u0000JEL Classifications: O33, M00","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"474 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"115871223","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Pub Date : 2023-08-15DOI: 10.61242/10.61242/ijabo.23.268
Ditabi Pera Slamet
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh iklan instagram stories terhadap keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 110 responden. Penelitian ini menggunaakn metode deskriptif kuantitatif dengan metode analisis data berupa uji validitas, uji reliabilitas, analisis korelasi dan analisis regresi sederhana. Teknik pengumpulan data menggunakan media kuesioner yang disebarkan melalui media sosial dan secara langsung tatap muka. Dalam penelitian ini diperoleh hasil sebesar 43,4% pengaruh iklan Instagram stories terhadap keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung, sedangkan 56,6% keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diuji dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa iklan Instagram stories memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung namun pengaruhnya temasuk kriteria rendah.
{"title":"Pengaruh Iklan Instagram Stories terhadap Keputusan Pembelian Mahasiswa Politeknik Negeri Bandung","authors":"Ditabi Pera Slamet","doi":"10.61242/10.61242/ijabo.23.268","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/10.61242/ijabo.23.268","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh iklan instagram stories terhadap keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung. Sampel yang digunakan dalam penelitian ini berjumlah 110 responden. Penelitian ini menggunaakn metode deskriptif kuantitatif dengan metode analisis data berupa uji validitas, uji reliabilitas, analisis korelasi dan analisis regresi sederhana. Teknik pengumpulan data menggunakan media kuesioner yang disebarkan melalui media sosial dan secara langsung tatap muka. Dalam penelitian ini diperoleh hasil sebesar 43,4% pengaruh iklan Instagram stories terhadap keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung, sedangkan 56,6% keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diuji dalam penelitian ini. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa iklan Instagram stories memiliki pengaruh terhadap keputusan pembelian mahasiswa Politeknik Negeri Bandung namun pengaruhnya temasuk kriteria rendah.","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"179 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-08-15","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"132099524","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Penelitian ditujukan untuk mengetahui besarnya pengaruh tata letak pada toko ritel pada toko Homedecor Bandung terhadap kepuasan konsumen pada saat berbelanja. Tata letak dalam toko akan membuat konsumen merasa nyaman saat berbelanja. Responden yang didapat merupakan konsumen atau masyarakat sekitar kota Bandung yang pernah berkunjung atau berbelanja di Homedecor Bandung. Dalam menyelesaikan hasil penelitian, metode penelitian yang dipilih merupakan metode deskriptif kuantitatif dengan beberapa uji validitas, reabilitas, uji normalitas dengan Analisa data menggunakan regresi linear sederhana. Sampel yang terkumpul sebanyak 100 orang responden. Teknis pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada responden secara acak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tata letak toko ritel terkhusus Homedecor Bandung sangat signifikan dengan kepuasan konsumen. Hal tersebut menunjukan bahwa tata letak toko ritel akan berpengaruh terhadap kepuasan berbelanja konsumen nya.
{"title":"Pengaruh layout Toko Retail terhadap Kepuasan Pelanggan pada Homedecor Bandung, Indonesia","authors":"S. Anggraeni","doi":"10.61242/ijabo.23.230","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/ijabo.23.230","url":null,"abstract":"Penelitian ditujukan untuk mengetahui besarnya pengaruh tata letak pada toko ritel pada toko Homedecor Bandung terhadap kepuasan konsumen pada saat berbelanja. Tata letak dalam toko akan membuat konsumen merasa nyaman saat berbelanja. Responden yang didapat merupakan konsumen atau masyarakat sekitar kota Bandung yang pernah berkunjung atau berbelanja di Homedecor Bandung. Dalam menyelesaikan hasil penelitian, metode penelitian yang dipilih merupakan metode deskriptif kuantitatif dengan beberapa uji validitas, reabilitas, uji normalitas dengan Analisa data menggunakan regresi linear sederhana. Sampel yang terkumpul sebanyak 100 orang responden. Teknis pengumpulan data menggunakan kuesioner yang disebarkan kepada responden secara acak. Hasil penelitian menunjukkan bahwa tata letak toko ritel terkhusus Homedecor Bandung sangat signifikan dengan kepuasan konsumen. Hal tersebut menunjukan bahwa tata letak toko ritel akan berpengaruh terhadap kepuasan berbelanja konsumen nya. \u0000 \u0000 ","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"58 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"114986433","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh display produk terhadap keputusan pembelian konsumen Donat Madu di Kota Bandung dan mengetahui seberapa besar pengaruh tersebut. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, dengan pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner menggunakan google form kepada responden. Jumlah responden yaitu 100 orang, dengan karakteristik responden yaitu pernah membeli produk Donat Madu di Kota Bandung. Pengolahan data dilakukan menggunakan uji normalitas dan analisis regresi linear sederahana. Hasil penelitian menunjukkan display produk memiliki pengaruh positif sebesar 31,8% terhadap keputusan pembelian konsumen Donat Madu di Kota Bandung. Nilai tersebut diketahui dari nilai R Square (koefisien determinasi) dalam tabel hasil analisis regresi linear sederhana. Dari hasil analisis regresi sederhana juga, didapat koefisien korelasi yang dapat dilihat dari tabel R sebesar 0,564 dan nilai ini termasuk kategori kuat.
{"title":"Analisis Pengaruh Display Produk Terhadap Keputusan Pembelian pada Usaha Mikro Kecil dan Menengah Donat Madu di Bandung, Indonesia","authors":"Restu Shofina Hassa","doi":"10.61242/ijabo.23.229","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/ijabo.23.229","url":null,"abstract":"Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh display produk terhadap keputusan pembelian konsumen Donat Madu di Kota Bandung dan mengetahui seberapa besar pengaruh tersebut. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kuantitatif, dengan pengumpulan data melalui penyebaran kuesioner menggunakan google form kepada responden. Jumlah responden yaitu 100 orang, dengan karakteristik responden yaitu pernah membeli produk Donat Madu di Kota Bandung. Pengolahan data dilakukan menggunakan uji normalitas dan analisis regresi linear sederahana. Hasil penelitian menunjukkan display produk memiliki pengaruh positif sebesar 31,8% terhadap keputusan pembelian konsumen Donat Madu di Kota Bandung. Nilai tersebut diketahui dari nilai R Square (koefisien determinasi) dalam tabel hasil analisis regresi linear sederhana. Dari hasil analisis regresi sederhana juga, didapat koefisien korelasi yang dapat dilihat dari tabel R sebesar 0,564 dan nilai ini termasuk kategori kuat. \u0000 ","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"35 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"125907443","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Warung kopi tradisional sampai saat ini masih menjadi favorit bagi masyarakat setempatnya. Warkop yang dikenal sangat sederhana ternyata mampu menarik perhatian banyak orang. Hal tersebut menyababkan Warkop selalu menerima pesanan makanan atau minuman dari konsumen dengan laris manis. Hal ini sejalan dengan Warkop yang berada di daerah Sarijadi yaitu Warung Kopi Pancong Sarijadi yang telah menjadi pilihan bagi banyak mahasiswa Polban. Berdasarkan hal tersebut pun peneliti melakukan penelitian mengenai motivasi apa yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen (mahasiswa polban) di Warung Kopi Pancong sebagai pilihan utamanya untuk melakukan pembelian. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Pengambilan data dilakukan melalui kuesioner dengan menggunakan Google Formulir dan total sampel sebanyak 101 responden dari mahasiswa aktif dan pasif Polban. Data dari hasil penyebaran kuesioner ini dianalisis dengan menggunakan analisis frekuensi, analisis faktor, analisis normalitas data, dan analisis regresi sederhana dengan menggunakan software SPSS v.24. Dari penelitian ini didapatkan hasil bahwa motivasi konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian.
{"title":"Pengaruh Motivasi Konsumen terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di Warung Kopi Pancong Sarijadi, Indonesia","authors":"Raysha Ramadhani","doi":"10.61242/ijabo.23.234","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/ijabo.23.234","url":null,"abstract":"Warung kopi tradisional sampai saat ini masih menjadi favorit bagi masyarakat setempatnya. Warkop yang dikenal sangat sederhana ternyata mampu menarik perhatian banyak orang. Hal tersebut menyababkan Warkop selalu menerima pesanan makanan atau minuman dari konsumen dengan laris manis. Hal ini sejalan dengan Warkop yang berada di daerah Sarijadi yaitu Warung Kopi Pancong Sarijadi yang telah menjadi pilihan bagi banyak mahasiswa Polban. Berdasarkan hal tersebut pun peneliti melakukan penelitian mengenai motivasi apa yang mempengaruhi keputusan pembelian konsumen (mahasiswa polban) di Warung Kopi Pancong sebagai pilihan utamanya untuk melakukan pembelian. Penelitian ini menggunakan metode penelitian deskriptif dengan pendekatan kuantitatif. Pengambilan data dilakukan melalui kuesioner dengan menggunakan Google Formulir dan total sampel sebanyak 101 responden dari mahasiswa aktif dan pasif Polban. Data dari hasil penyebaran kuesioner ini dianalisis dengan menggunakan analisis frekuensi, analisis faktor, analisis normalitas data, dan analisis regresi sederhana dengan menggunakan software SPSS v.24. Dari penelitian ini didapatkan hasil bahwa motivasi konsumen berpengaruh terhadap keputusan pembelian. \u0000 ","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"9 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"124301962","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}
Tujuan Artikel penelitian ini disusun dengan tujuan untuk mencari tahu dan menganalisis pengaruh dari loyalitas konsumen terhadap minat pembelian ulang pada produk Winmilk di Kota Cimahi. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen Winmilk di Kota Cimahi. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner (gform) kepada 105 orang responden. Metode analisis yang digunakan adalah Uji Validitas dan Reliabilitas, Normalitas, Regresi sederhana, dan Uji Hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa loyalitas konsumen berpengaruh positif terhadap minat beli ulang konsumen pada produk makanan Winmilk di Kota Cimahi. Loyalitas konsumen memberikan kontribusi sebesar 61% terhadap minat beli ulang konsumen dari penelitian ini.
{"title":"Pengaruh Loyalitas Konsumen Terhadap Minat Pembelian Ulang Pada Produk Winmilk di Kota Cimahi, Indonesia","authors":"Lisana Sidqin Alya Amin","doi":"10.61242/ijabo.23.236","DOIUrl":"https://doi.org/10.61242/ijabo.23.236","url":null,"abstract":"Tujuan Artikel penelitian ini disusun dengan tujuan untuk mencari tahu dan menganalisis pengaruh dari loyalitas konsumen terhadap minat pembelian ulang pada produk Winmilk di Kota Cimahi. Metode penelitian yang digunakan adalah deskriptif kuantitatif. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh konsumen Winmilk di Kota Cimahi. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan penyebaran kuesioner (gform) kepada 105 orang responden. Metode analisis yang digunakan adalah Uji Validitas dan Reliabilitas, Normalitas, Regresi sederhana, dan Uji Hipotesis. Hasil penelitian menunjukkan bahwa loyalitas konsumen berpengaruh positif terhadap minat beli ulang konsumen pada produk makanan Winmilk di Kota Cimahi. Loyalitas konsumen memberikan kontribusi sebesar 61% terhadap minat beli ulang konsumen dari penelitian ini. \u0000 \u0000 ","PeriodicalId":404781,"journal":{"name":"International Journal Administration Business and Organization","volume":"63 1","pages":"0"},"PeriodicalIF":0.0,"publicationDate":"2023-04-27","publicationTypes":"Journal Article","fieldsOfStudy":null,"isOpenAccess":false,"openAccessPdf":"","citationCount":null,"resultStr":null,"platform":"Semanticscholar","paperid":"126266376","PeriodicalName":null,"FirstCategoryId":null,"ListUrlMain":null,"RegionNum":0,"RegionCategory":"","ArticlePicture":[],"TitleCN":null,"AbstractTextCN":null,"PMCID":"","EPubDate":null,"PubModel":null,"JCR":null,"JCRName":null,"Score":null,"Total":0}